Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pastikan wilayah tetap kondusif, Polsek Selemadeg Gencarkan Patroli KRYD Siang Hari

Pastikan wilayah tetap kondusif, Polsek Selemadeg Gencarkan Patroli KRYD Siang Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Selemadeg terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayahnya. Di bawah pimpinan Pawas Iptu I Putu Eka Rai Putra, S.Sos, bersama tiga personel piket Unit Kecil Lengkap (UKL) lainnya, patroli Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) digencarkan pada Selasa, 22/07/2025, siang hari. Patroli ini menyasar berbagai objek vital yang memiliki potensi kerawanan, guna mencegah tindak kriminalitas dan gangguan Kamtibmas lainnya.

Dalam pelaksanaannya, personel Polsek Selemadeg tidak hanya melakukan pemantauan, tetapi juga aktif berdialog dengan petugas keamanan objek vital dan masyarakat sekitar. Kesempatan ini dimanfaatkan untuk menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas agar seluruh elemen masyarakat turut serta menjaga keamanan lingkungan. Himbauan khusus juga diberikan terkait kewaspadaan di musim penghujan, mengingat potensi bencana alam yang mungkin terjadi.

Selain itu, Polsek Selemadeg juga proaktif menyosialisasikan layanan quick response Polri 110 kepada masyarakat. Layanan ini penting diketahui agar masyarakat dapat dengan cepat melaporkan kejadian atau meminta bantuan kepolisian dalam situasi darurat. Dengan demikian, diharapkan penanganan setiap laporan dapat dilakukan secara sigap dan tepat.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg, Kompol I Wayan Suastika, S.H., menegaskan bahwa, kegiatan patroli KRYD ini merupakan bagian dari upaya berkelanjutan Polri dalam memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat. Pihaknya berharap sinergi antara kepolisian dan masyarakat dapat terus terjalin erat demi terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif di seluruh wilayah Selemadeg.”Pungkasnya.

(Humas Polsek Selemadeg)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bersama Universitas Udayana,,Babinsa, dan  Bhabinkamtibmas  Bersinergi Memberikan Pelatihan Pembuatan pupuk Organik dari Bahan lokal

    Bersama Universitas Udayana,,Babinsa, dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Memberikan Pelatihan Pembuatan pupuk Organik dari Bahan lokal

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Kubutambahan : Pada hari Kamis tanggal 31 Juli 2025, pukul 08.00 Wita, bertempat di Bale Subak Wana Sari Banjar Dinas Sanglangki, Desa Tambakan, Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng, Babinsa Desa Tambakan Sertu Ketut Sudiarta, menghadiri “Pelatihan dan Pembuatan Pupuk Organik plus dari bahan Limbah Lokal” Bersama Universitas Udayana Fakultas Pertanian Pelatihan dan pembuatan pupuk organik dengan […]

  • Polairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir Jaga Keamanan dan Wisatawan di Pantai Kedungu

    Polairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir Jaga Keamanan dan Wisatawan di Pantai Kedungu

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Satuan Polairud Polres Tabanan kembali melaksanakan kegiatan patroli pesisir di kawasan Pantai Kedungu, Selasa (04/11/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 WITA ini dipimpin langsung oleh Kasat Polairud Polres Tabanan, AKP I Putu Sartika, S.H., M.H., dengan menurunkan dua personel, yakni Aipda I Made Sukerta dan Bripka […]

  • Koramil 1628-01/Taliwang Perkuat Pengamanan Wilayah Lewat Patroli Malam

    Koramil 1628-01/Taliwang Perkuat Pengamanan Wilayah Lewat Patroli Malam

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang yang bertugas piket, Serda Edison, melaksanakan kegiatan patroli malam di sekitar wilayah binaan Koramil Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat pada Sabtu (29/11/2025) sekitar pukul 21.10 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya rutin TNI AD melalui aparat kewilayahan dalam menjaga situasi kamtibmas […]

  • Babinsa Omesuri Turun ke Desa, Tinjau Kondisi dan Sampaikan Imbauan

    Babinsa Omesuri Turun ke Desa, Tinjau Kondisi dan Sampaikan Imbauan

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 53
    • 0Komentar

    Buyasuri, Lembata – Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri, Serda Julkiflin, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus menjalin silaturahmi dengan masyarakat di Desa Leuburi, Kecamatan Buyasuri, Kabupaten Lembata, pada Selasa, 15 Juli 2025 pukul 10.30 WITA. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyambangi warga secara langsung untuk mengetahui situasi dan kondisi di lingkungan setempat. Ia juga mengimbau masyarakat agar senantiasa waspada, […]

  • Dengan menggelar Komsos agar terjalin hubungan yang harmonis, soliditas, serta kebersamaan dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah

    Dengan menggelar Komsos agar terjalin hubungan yang harmonis, soliditas, serta kebersamaan dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Kerobokan, Sawan – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi serta menjalin sinergitas dengan tokoh adat di wilayah binaan, Babinsa Desa Kerobokan Sertu I Gede Sura Kertayasa bersama Bhabinkamtibmas Desa Kerobokan Aiptu Nyoman Sara Edi melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) anjangsana dengan Jro Bendesa Adat Kerobokan, Drs. Jro Wayan Suma Wijaya, S.H, M.Si. Kegiatan tersebut berlangsung di […]

  • Polri Hadir di Pagi Hari: Wujudkan Kamseltibcarlantas yang Aman, Nyaman, dan Kondusif

    Polri Hadir di Pagi Hari: Wujudkan Kamseltibcarlantas yang Aman, Nyaman, dan Kondusif

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Bangli, Senin/1 Desember 2025 – Pagi hari selalu menjadi awal dari berbagai aktivitas masyarakat, saat ritme kehidupan mulai bergerak dan jalan-jalan dipadati oleh warga yang memulai rutinitas. Untuk memastikan setiap langkah masyarakat berlangsung aman dan lancar, Personel Polres Bangli bersama jajaran Polsek kembali turun langsung ke lapangan melalui kegiatan pengaturan serta penjagaan lalu lintas di […]

expand_less