Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Kodim 1602/Ende Pantau Kegiatan Pasar dan Pererat Hubungan dengan Warga

Babinsa Kodim 1602/Ende Pantau Kegiatan Pasar dan Pererat Hubungan dengan Warga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan monitoring, pengamanan wilayah (Pamwil), dan komunikasi sosial (Komsos) di Kelurahan Ndorurea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Senin (13/10) pukul 09.30 WITA hingga selesai.

Kegiatan ini dilaksanakan di pasar yang rutin digelar setiap hari Senin di wilayah Kecamatan Nangapanda. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa melakukan pemantauan keamanan wilayah serta memberikan himbauan kepada masyarakat agar senantiasa bersinergi dengan Babinsa dan menginformasikan setiap kejadian menonjol yang terjadi di lingkungan sekitar.

“Babinsa hadir untuk memastikan keamanan dan ketertiban selama kegiatan pasar berlangsung, sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat,” ujar Serka Rahmat Hidayah.

Masyarakat Kecamatan Nangapanda sangat antusias dengan kehadiran Babinsa yang aktif berinteraksi dan menjaga situasi di sekitar pasar. Kegiatan monitoring, Komsos, dan Pamwil berjalan dengan aman, lancar, dan tertib.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga stabilitas dan keamanan wilayah binaan.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pratu Antonius Lapu Ratu Ndima Aktif Pantau Kegiatan Ekonomi Warga di Pasar Wulumanu

    Pratu Antonius Lapu Ratu Ndima Aktif Pantau Kegiatan Ekonomi Warga di Pasar Wulumanu

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Antonius Lapu Ratu Ndima, melaksanakan kegiatan pemantauan dan monitoring situasi keamanan serta ketertiban di Pasar Tradisional Wulumanu, Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, pada Sabtu (23/08/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas kewilayahan Babinsa dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta […]

  • Polsek Kerambitan salurkan Beras Murah SPHP di Desa Penarukan.

    Polsek Kerambitan salurkan Beras Murah SPHP di Desa Penarukan.

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Jumat 3 Oktober 2025; Wakapolsek Kerambitan AKP I Gst. Ketut Suarcana bersama anggota Polsek menyalurkan beras murah dalam rangka SPHP (Stabilitasi Pasokan dan Harga Pangan) di Desa Penarukan. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 08.00 s/d 10.00 Wita. Kegiatan ini merupakan dukungan Polsek Kerambitan terhadap program pemerintah yaitu Program Ketahanan Pangan Nasional. Selama kegiatan […]

  • Pamwil dan Komsos Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Berjalan Lancar dan Kondusif

    Pamwil dan Komsos Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Berjalan Lancar dan Kondusif

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Khairil Mustafa, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Unggu, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Minggu pagi. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi keamanan wilayah sekaligus memperkuat kedekatan TNI dengan masyarakat desa binaan.   Kegiatan dimulai pukul 09.15 WITA dan berlangsung hingga selesai. Dalam pelaksanaannya, Babinsa […]

  • Blue Light Patrol Polsek Bebandem Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari

    Blue Light Patrol Polsek Bebandem Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polsek Bebandem kembali melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Kamis (4/12) pukul 23.40 wita hingga selesai. Menyisir sejumlah lokasi strategis di Kecamatan Bebandem seperti Perbank an, Perumahan Warga,Pertokoan dan Jalur rawan laka lantas Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah terjadinya Gangguan Kamtibmas, balapan liar, dan lainnya. Melalui Kapolsek Bebandem AKP I Gede Murdana,SH, MH. menjelaskan bahwa […]

  • Babinsa dan Warga Desa Belo Bersinergi Ciptakan Posyandu Bersih dan Asri

    Babinsa dan Warga Desa Belo Bersinergi Ciptakan Posyandu Bersih dan Asri

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mendukung program pemerintah daerah terkait peningkatan kebersihan dan kesehatan lingkungan, Babinsa Desa Belo Koramil 1628-05/Jereweh Serda Sukardin bersama warga setempat melaksanakan kegiatan gelar gotong royong pembersihan Posyandu menjelang perlombaan kebersihan bertempat di Muhajirin di RT 11 Dusun Menyan, Desa Belo, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Sabtu (18/10/2025). Kegiatan tersebut […]

  • Babinsa Desa Serongga Hadir di Tengah Warga Laksanakan Pengamanan Upacara Pitra Yadnya

    Babinsa Desa Serongga Hadir di Tengah Warga Laksanakan Pengamanan Upacara Pitra Yadnya

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Serongga, Senin (27/10/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan kegiatan adat keagamaan di wilayah binaan, Babinsa Desa Serongga Koramil 1616-01/Gianyar Kopka I Komang Sudarnita melaksanakan pengamanan upacara Pitra Yadnya (Ngaben) warga Desa Adat Serongga, Kecamatan dan Kabupaten Gianyar. Adapun warga yang diupacarai dalam kegiatan Ngaben tersebut yakni: Almarhum I Made Sura, lahir di […]

expand_less