Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Tingkatkan Kesehatan Masyarakat dengan Motor Kesehatan Keliling

Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Tingkatkan Kesehatan Masyarakat dengan Motor Kesehatan Keliling

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Wini – Tim Kesehatan Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Pos Wini berikan pertolongan dan pengobatan gratis menggunakan Program Unggulan Satgas yaitu Motor Kesehatan Keliling di Desa Wini, Kec. Insana Utara, Kab. TTU. Minggu (12/10)

Kegiatan ini menuai pujian atas kesigapan Tim Kesehatan Pos Wini dalam memberikan pertolongan pertama dan pengobatan kepada masyarakat perbatasan yang membutuhkan. Dengan semangat kemanusiaan yang tinggi, para prajurit yang merangkap sebagai tenaga medis ini memastikan warga di sekitar Pos Wini mendapatkan penanganan kesehatan yang cepat, baik melalui layanan di pos maupun kunjungan langsung ke rumah-rumah warga.

Dan SSK III, Kapten Arh Felix menyampaikan, “Keberadaan kami disini selain menjaga perbatasan adalah salah satunya meningkatkan kualitas Kesehatan masyarakat, dengan Motor Kesehatan Keliling ini kami dengan mudah menjangkau rumah – rumah warga yang membutuhkan pertolongan kesehatan di sekitar perbatasan Wini.”

Kehadiran mereka seolah menjadi “dokter” yang selalu siap siaga bagi masyarakat. Gerak cepat tim kesehatan ini merupakan bagian dari tugas Satgas untuk mengatasi kesulitan rakyat. Mengingat akses layanan kesehatan formal yang seringkali terbatas dan jarak tempuh yang jauh, peran Pos Wini menjadi sangat vital sebagai garda terdepan penanganan medis awal.

Kehadiran Tim Kesehatan Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Pos Wini memperkuat hubungan kemanunggalan TNI dengan rakyat. Komitmen Pos Wini untuk terus hadir di tengah masyarakat dan menjamin pelayanan kesehatan warga akan selalu mendapatkan respons cepat dan penanganan yang maksimal.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Gianyar Terima Tim Penelitian Lulusan Akpol Kontruksi Jarlatsuh Paja 2022-2024

    Polres Gianyar Terima Tim Penelitian Lulusan Akpol Kontruksi Jarlatsuh Paja 2022-2024

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Polres Gianyar menerima kunjungan Tim Penelitian Lulusan Akpol Kontruksi Jarlatsuh Perwira Remaja (PAJA) lulusan tahun 2022–2024 yang dipimpin oleh Brigjen Pol.Dr. I.G.K. Budhi H., S.I.K., S.H., M.Hum., Selasa (29/7/2025). Kedatangan tim diterima langsung oleh Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., M.H. di Mapolres Gianyar. Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Tim Penelitian […]

  • Satgas Pamtas dan Yayasan JPCC Foundation Bangun MCK Untuk Masyarakat Kananael

    Satgas Pamtas dan Yayasan JPCC Foundation Bangun MCK Untuk Masyarakat Kananael

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Naekake-Satgas Pamtas dan Yayasan JPCC Foundation bersama masyarakat membangun MCK (tempat mandi, cuci ) kepada masyarakat Kampung kananael, Desa Naekake A Kecamatan Mutis, Kab Timur Tengah Utara,(Kamis, 27/08/2025). Pembangunan MCK tersebut bertujuan untuk membantu masyarakat sekitar kp. Wembi yang biasanya berjalan jauh untuk melaksanakan aktifitas mandi, mencuci dan buang air besar dimana harus berjalan kurang […]

  • Pasiops Kodim Klungkung Jadi Narasumber Di Seminar Wawasan Kebangsaan 2025

    Pasiops Kodim Klungkung Jadi Narasumber Di Seminar Wawasan Kebangsaan 2025

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka memperkuat persatuan dan kesatuan serta membentuk generasi muda yang berjiwa patriotisme, nasionalisme serta cinta tanah air, Kodim 1610/Klungkung terus melakukan berbagai upaya pembinaan di wilayah teritorialnya. Upaya itupun terlihat saat satuan dibawah kendali Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han bersinergi bersama Pemkab, KNPI Kabupaten Klungkung dan Ponpes Diponegoro menggelar Seminar Wawasan […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Pantau Situasi dan Berikan Edukasi Kepada Masyarakat Desa Ekolea

    Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Pantau Situasi dan Berikan Edukasi Kepada Masyarakat Desa Ekolea

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Praka Jhon Fernandes, melakukan kegiatan monitoring wilayah keamanan dan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga Desa Ekolea, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, pada Senin, 22 September 2025 pukul 12.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi dan kondisi di wilayah binaan guna menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat setempat. Babinsa secara […]

  • Kebersamaan Satgas Pos Salore dan Warga Desa Tulakadi Dalam Pembuatan Gapura Merah Putih

    Kebersamaan Satgas Pos Salore dan Warga Desa Tulakadi Dalam Pembuatan Gapura Merah Putih

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Pos Salore bersama warga perbatasan membuat gapura merah putih di Kampung Salore, Desa Tulakadi, Kecamatan Tasifeto. Jumat (08/08/2025). Danpos Salore Letda Inf Ruslin mengatakan bahwa pembuatan gapura merahn putih merupakan hasil musyawarah antara tokoh adat, tokoh masyarakat dan pemuda kampung Salore berserta Anggota Pos Salore yang sepakat membangun Gapura Merah Putih. Gapura […]

  • Patroli Jalan Kaki Subuh Perintis Presisi Sat Samapta Polres Tabanan Jaga Keamanan di Jam Rawan

    Patroli Jalan Kaki Subuh Perintis Presisi Sat Samapta Polres Tabanan Jaga Keamanan di Jam Rawan

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Satuan Samapta Polres Tabanan kembali mengintensifkan kegiatan patroli di jam rawan melalui Patroli Jalan Kaki Subuh Keliling Perintis Presisi, Sabtu (15/11/2025) mulai pukul 01.00 hingga 02.30 WITA. Kegiatan diawali dengan AAP yang dipimpin oleh PS. Kasubnit 2 Dalmas, Bripka I Wayan Rangga Dita Diputra, yang memberikan arahan […]

expand_less