Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sat Polairud Polres Tabanan Gencarkan Patroli Pesisir di Tanah Lot, Pastikan Wisata Aman dan Nyaman

Sat Polairud Polres Tabanan Gencarkan Patroli Pesisir di Tanah Lot, Pastikan Wisata Aman dan Nyaman

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Polres Tabanan. Dalam rangka menjaga keamanan dan kenyamanan wisatawan di kawasan pesisir, Satuan Polairud Polres Tabanan melaksanakan patroli pesisir di DTW Pantai Tanah Lot, Minggu (12/10/2025) pukul 13.00 Wita. Kegiatan dipimpin langsung oleh Kasat Polairud AKP I Putu Sartika, S.H., M.H., bersama dua personel, yakni Bripka I Gede Bayu Bimantara, S.H. dan Bripka Agus Setiawan.

Patroli dilaksanakan dengan berjalan kaki menyusuri kawasan pantai, termasuk area Batu Bolong dan Enjung Galuh, guna memastikan keamanan wisatawan lokal maupun mancanegara yang berkunjung. Selain melakukan pemantauan aktivitas masyarakat, personel Polairud juga memberikan imbauan kamtibmas agar wisatawan senantiasa berhati-hati terhadap kondisi air laut yang bisa berubah akibat pasang surut, serta mengingatkan untuk selalu menjaga kebersihan lingkungan obyek wisata.

Selama kegiatan berlangsung, personel Polairud juga berkoordinasi dengan lifeguard Pantai Tanah Lot untuk memperkuat sinergitas pengamanan dan pelayanan kepada wisatawan. Kehadiran aparat kepolisian di lapangan turut memberikan rasa aman dan nyaman bagi para pengunjung yang menikmati keindahan ikon wisata Bali tersebut.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., melalui Kasat Polairud Polres Tabanan AKP I Putu Sartika, S.H., M.H., menyampaikan” bahwa patroli pesisir akan terus digencarkan sebagai upaya menciptakan Harkamtibmas yang kondusif di kawasan wisata pesisir. “Kami ingin memastikan setiap wisatawan merasa aman, nyaman, dan terlindungi selama berada di wilayah Pantai Tanah Lot,” ujarnya. Kegiatan patroli berlangsung aman, tertib, dan situasi di lokasi terpantau cerah serta kondusif.

,Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Wolowaru Bantu Warga Bangun Rumah

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Wolowaru Bantu Warga Bangun Rumah

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Yosef Ati, melaksanakan kegiatan karya bakti dengan membantu pembangunan rumah milik warga Desa Ranggatalo, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Minggu pagi, 20 Juli 2025, mulai pukul 08.30 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama warga bergotong royong membangun rumah milik Bapak Fransisko, yang juga turut hadir bersama […]

  • Penanaman Anakan Bambu di Rewarangga, Babinsa Tunjukkan Kepedulian terhadap Lingkungan

    Penanaman Anakan Bambu di Rewarangga, Babinsa Tunjukkan Kepedulian terhadap Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende Timur, Kodim 1602/Ende bersama unsur pimpinan daerah dan masyarakat Kelurahan Rewarangga melaksanakan kegiatan penghijauan berupa penanaman anakan bambu di pinggiran Kali Roworeke Km 09, Kelurahan Rewarangga, Kecamatan Ende Timur. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 Wita ini dihadiri langsung oleh Bupati Ende Yoseph Benediktus Badeoda, SH., MH., Wakil Bupati Dr. Drg. Fominikus Mere, M.Kes., Kepala […]

  • Korban Hilang Dibawa Arus di Nagekeo, Babinsa Terjun ke Lokasi Bencana

    Korban Hilang Dibawa Arus di Nagekeo, Babinsa Terjun ke Lokasi Bencana

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Desa Sawu, Kec. Mauponggo, Kab. Nagekeo –Akibat intensitas curah hujan yang tinggi dalam beberapa hari terakhir, banjir melanda wilayah Desa Sawu, Kecamatan Mauponggo, Kabupaten Nagekeo. Banjir tersebut menyebabkan Tujuh orang warga dilaporkan hilang Tiga orang sudah ditemukan dan 4 orang masih dalam tahap pencarian setelah diduga terseret arus sungai yang meluap. Menanggapi kejadian tersebut, Babinsa […]

  • Desa Nagasepaha Bebas Rabies, Babinsa Dampingi Dinas Peternakan Laksanakan Vaksinasi

    Desa Nagasepaha Bebas Rabies, Babinsa Dampingi Dinas Peternakan Laksanakan Vaksinasi

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

      Buleleng — Upaya pencegahan rabies di wilayah Kabupaten Buleleng kembali digencarkan. Rabu (14/1/2026) pukul 08.30 WITA, Babinsa Desa Nagasepaha Sertu I Gusti Ngurah Sumerta bersama Bhabinkamtibmas Desa Nagasepaha Aiptu Komang Ariana melaksanakan pendampingan dan pengamanan kegiatan vaksinasi rabies bagi hewan peliharaan warga. Kegiatan vaksinasi yang menyasar anjing dan kucing ini dilaksanakan oleh Dinas Pertanian […]

  • PT. Cipta Laku Lestari Dapat Pengamanan Khusus dari Personel Koramil Soe

    PT. Cipta Laku Lestari Dapat Pengamanan Khusus dari Personel Koramil Soe

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Soe, 13 September 2025 – Personel Koramil 1621-01/Kota Soe melaksanakan pengamanan dan pemantauan di kawasan PT. Cipta Laku Lestari yang berlokasi di Desa Mnelalete, Kecamatan Amanuban Barat, Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS), Sabtu (13/9/2025). Pengamanan dimulai sejak pukul 09.00 WITA hingga selesai, dengan melibatkan dua personel yakni Koptu Vinsensius Tateni dan Praka Gemin L. Danramil 1621-01/Kota Soe […]

  • Babinsa Sambangan Dampingi Tim SPPG Data Penerima Program Makan Bergizi Gratis di Desa Sambangan

    Babinsa Sambangan Dampingi Tim SPPG Data Penerima Program Makan Bergizi Gratis di Desa Sambangan

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sukasada, 18 Oktober 2025 – Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait peningkatan kualitas gizi bagi anak usia sekolah, Koramil 1609-05/Sukasada Kodim 1609/Buleleng melaksanakan kegiatan pendampingan kepada Tim Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di wilayah Desa Sambangan, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, Sabtu (18/10/2025). Kegiatan pendampingan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Desa Sambangan, Sertu Nyoman Warsa, bersama Bhabinkamtibmas […]

expand_less