Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Unit Raimas Sisir Jalur Strategis, Sambangi Pasar Kapal Tekan Aksi Premanisme

Unit Raimas Sisir Jalur Strategis, Sambangi Pasar Kapal Tekan Aksi Premanisme

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Mangupura – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah dan mencegah potensi tindak kriminal, Unit Raimas Sat Samapta Polres Badung melaksanakan patroli rutin pada Sabtu (11/10/2025). Dengan kekuatan 4 personel, tim patroli menggunakan kendaraan R2 Raimas menyusuri jalur utama Mengwitani–Bringkit–Kapal, sekaligus menyambangi Pasar Adat Kapal untuk memantau aktivitas masyarakat dan memberi imbauan kamtibmas secara langsung.

Dipimpin oleh Aipda I Nyoman Yase, kegiatan ini juga dilengkapi dengan penggunaan Body Worn Camera sebagai bentuk transparansi dan akuntabilitas kinerja di lapangan. Personel melakukan pendekatan humanis dengan para pedagang, menyampaikan pesan kewaspadaan terhadap tindak kejahatan serta mengajak untuk bersama-sama menciptakan lingkungan pasar yang aman dan nyaman. Kehadiran polisi pun disambut positif oleh para pedagang dan pengunjung pasar.

Kasat Samapta Polres Badung AKP I Gusti Made Dharma Sudhira, SH, MH, mengatakan bahwa patroli rutin yang dilakukan Raimas merupakan bentuk nyata kehadiran Polri di tengah masyarakat, khususnya dalam menciptakan rasa aman di lokasi-lokasi vital. “Kami ingin memastikan masyarakat merasa aman dalam beraktivitas. Pasar tradisional adalah pusat ekonomi rakyat, dan sangat penting untuk dijaga dari potensi gangguan seperti premanisme atau pencurian,” tegasnya.

Lebih lanjut, Kasat Samapta berharap kegiatan ini terus dilaksanakan secara berkelanjutan dengan melibatkan partisipasi aktif masyarakat. “Kami mengajak seluruh elemen masyarakat untuk tidak ragu berkomunikasi dengan petugas jika menemukan hal mencurigakan. Dengan kerja sama yang baik, kita bisa mewujudkan wilayah Badung yang aman dan kondusif,” tutupnya. (Hms)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Tusan Bersinergi Amankan Prosesi Nunas Tirta Karya Ngusaba Jagat Pura Agung Kentel Gumi Di Beji Tukad Melangit

    Babinsa Tusan Bersinergi Amankan Prosesi Nunas Tirta Karya Ngusaba Jagat Pura Agung Kentel Gumi Di Beji Tukad Melangit

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Tusan Koramil 1610-02/Banjarangkan Serka I Dewa Putu Carma Mudita bersama Bhabinkamtibmas dan para pecalang tampak sigap melaksanakan pengawalan dan pengamanan prosesi upacara keagamaan nunas tirta, Selasa ( 11/11/25 ). Upacara nunas tirta ini dilaksanakan sebagai rangkaian dari Karya Ngusaba Jagat di Pura Agung Kentel Gumi ( Puseh Jagat Bali). Disela kegiatan, Serka Dewa […]

  • POLRES BANGLI PERKUAT SINERGI TIGA PILAR, CIPTAKAN SITUASI AMAN DAN KONDUSIF JELANG NATAL DAN TAHUN BARU 2026

    POLRES BANGLI PERKUAT SINERGI TIGA PILAR, CIPTAKAN SITUASI AMAN DAN KONDUSIF JELANG NATAL DAN TAHUN BARU 2026

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Bangli Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2026, Polres Bangli melaksanakan Patroli Gabungan Tiga Pilar yang melibatkan unsur TNI, Polri, dan Sat Pol PP Kabupaten Bangli. Kegiatan patroli gabungan ini dilaksanakan pada hari Selasa, 23 Desember 2025, mulai pukul 20.00 WITA hingga […]

  • Terjunkan Personel Di Gereja, Dandim Klungkung Pastikan Ibadah Natal Aman Dan Kondusif

    Terjunkan Personel Di Gereja, Dandim Klungkung Pastikan Ibadah Natal Aman Dan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pelaksanaan ibadah Natal 2025 disejumlah gereja di wilayah Klungkung mendapatkan pengawalan dan pengamanan ketat dari Kodim 1610/Klungkung. Sejak pagi , personel Kodim Klungkung bersinergi bersama Polri dan komponen terkait di wilayah terlihat bersiaga di sejumlah gereja yang ada di kabupaten Klungkung, Kamis ( 25/12/25 ). Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han […]

  • Tingkatkan Sinergi, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Kegiatan Teritorial Bersama Warga

    Tingkatkan Sinergi, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Kegiatan Teritorial Bersama Warga

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Rourangga, Kecamatan Ende. Kegiatan yang berlangsung pada Senin, 22 September 2025 pukul 10.55 WITA ini dipimpin oleh Babinsa Pratu Moh. Rifki Maa’fud dan diikuti oleh 11 orang masyarakat […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama BPBD Tingkatkan Kesiapsiagaan Warga Hadapi Bencana

    Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama BPBD Tingkatkan Kesiapsiagaan Warga Hadapi Bencana

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya meningkatkan kesiapsiagaan dan penanggulangan bencana di tingkat kelurahan, pemerintah Kecamatan Ende Selatan bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Ende menggelar kegiatan Pelatihan Penanggulangan Bencana Alam, yang berlangsung di Kantor Lurah Paupanda, Selasa (7/10/2025). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WITA ini dihadiri oleh sejumlah pihak terkait, antara lain Camat Ende Selatan, […]

  • Razia Harga Beras di Bali, Polda Bali Tidak ditemukan pelanggaran menjelang Galungan

    Razia Harga Beras di Bali, Polda Bali Tidak ditemukan pelanggaran menjelang Galungan

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Denpasar – Polda Bali melalui Satgas Gabungan Pangan Bali, terus mengawasi harga beras di pasaran untuk memastikan kestabilan harga sesuai dengan Harga Eceran Tertinggi (HET) yang ditetapkan pemerintah menjelang Hari Raya Galungan. Dalam operasi hari ini 17 November 2025. Satgas Pangan Polda Bali melakukan sidak ke tiga lokasi, yakni dua toko pengecer dan satu toko […]

expand_less