Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Dandim 1611/Badung Kunjungi Kesiapan Pelayanan SPPG Yayasan Pradnya Widya Laksana

Dandim 1611/Badung Kunjungi Kesiapan Pelayanan SPPG Yayasan Pradnya Widya Laksana

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

BALI – Denpasar, Komandan Kodim 1611/Badung, Kolonel Inf I Putu Tangkas Wiratawan, melakukan kunjungan ke Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Pradnya Widya Laksana, yang terletak di Jalan Waribang No. 88 A, Banjar Kedaton, Desa Kesiman Petilan, Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar. Kamis, (09/10/25).

Tujuan dari kunjungan ini adalah untuk mengecek kondisi dan kesiapan dari Dapur SPPG Yayasan Pradnya Widya Laksana. Kunjungan ini dilakukan untuk memastikan bahwa fasilitas yang ada di SPPG ini memenuhi standar yang telah ditentukan dan siap untuk digunakan dalam kegiatan.

Dandim 1611/Badung, Kolonel Inf I Putu Tangkas Wiratawan, selama kunjungan ini dan dalam kunjungannya, Dandim melakukan pengecekan terhadap fasilitas yang ada di SPPG, termasuk kondisi dapur dan peralatan yang digunakan.

“Kegiatan kunjungan Dandim 1611/Badung berjalan dengan baik dan lancar. Dandim 1611/Badung berharap agar SPPG Yayasan Pradnya Widya Laksana, dapat terus meningkatkan kualitas pelayanan yang diberikan kepada siswa-siswinya,” Kata Kolonel I Putu Tangkas W.

Dengan adanya kunjungan ini, diharapkan SPPG Yayasan Pradnya Widya Laksana, dapat terus meningkatkan kesiapannya dalam memberikan pelayanan yang sesuai standar dan berkualitas. Kunjungan ini juga menunjukkan komitmen Kodim 1611/Badung dalam mendukung berjalannya kegiatan. Tutup Dandim 1611/Badung.

Kunjungan Dandim 1611/Badung ke SPPG Yayasan Pradnya Widya Laksana, merupakan langkah penting dalam memastikan kesiapan dan kualitas fasilitas SPPG Yayasan Pradnya Widya Laksana di wilayahnya. Dengan harapan dapat mendukung program pemerintah dalam pendidikan yang diberikan kepada siswa-siswi. (Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sambut HUT TNI Ke-80, Kodim Belu Gelar Ziarah Dan Tabur Bunga Di TMP Seroja

    Sambut HUT TNI Ke-80, Kodim Belu Gelar Ziarah Dan Tabur Bunga Di TMP Seroja

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Jelang peringatan Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (TNI) Ke-80 tahun 2025, Komando Distrik Militer 1605/Belu melaksanakan kegiatan ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Seroja Haliwen, Kabupaten Belu, Jumat (3/10/2025). Acara ziarah dalam rangka HUT Ke-80 TNI tahun 2025 ini dipimpin oleh Kepala Staf Kodim 1605/Belu Mayor Kav Yatman selaku pimpinan […]

  • Babinsa Koramil Jajaran Kodim 1602/Ende Ikuti Pembekalan Program OPLAH dari Kementan

    Babinsa Koramil Jajaran Kodim 1602/Ende Ikuti Pembekalan Program OPLAH dari Kementan

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan nasional, Kodim 1602/Ende menggelar kegiatan Sosialisasi Percepatan Perluasan Area Tanam bagi Babinsa Pendamping Optimasi Lahan (OPLAH) yang berlangsung di Aula Kodim 1602/Ende, Kamis (16/10/2025). Kegiatan ini dibuka secara resmi dan dihadiri langsung oleh *Komandan Kodim 1602/Ende, Letkol Inf Dwi Harry Wibowo, S.E., M.M.Si*, serta melibatkan sejumlah pejabat […]

  • Pangkas Pohon Di Area Dusun Penarukan, Langkah Preventif Babinsa Bungbungan Terhadap Potensi Bencana

    Pangkas Pohon Di Area Dusun Penarukan, Langkah Preventif Babinsa Bungbungan Terhadap Potensi Bencana

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung, – Tingginya intensitas hujan yang terjadi beberapa hari ini terus mendapat perhatian khusus dari berbagai pihak di Kabupaten Klungkung, termasuk Kodim 1610/Klungkung. Dengan optimalisasi peran aktif Babinsa, berbagai upaya antisipasi potensi bencana yang diakibatkan perubahan cuaca inipun terus digencarkan satuan dibawah kendali Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han di wilayah teritorialnya. Upaya itupun […]

  • Majukan Pendidikan di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Hadiri Peresmian SMPN Oepoli

    Majukan Pendidikan di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Hadiri Peresmian SMPN Oepoli

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Netemnanu Utara – Momen bersejarah bagi masyarakat dengan diresmikannya SMP Negeri Oepoli. Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad menghadiri peresmian sekolah sebagai simbol nyata komitmen bersama dalam meningkatkan kualitas pendidikan di wilayah perbatasan, Desa Netemnanu Utara, Kec. Amfoang Timur, Kab. TTU. Kamis (08/01) Kegiatan peresmian berlangsung khidmat dan penuh nuansa adat hingga pemotongan […]

  • Babinsa Koramil 1602-01 Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Melalui Kegiatan Pamwil dan Komsos

    Babinsa Koramil 1602-01 Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Melalui Kegiatan Pamwil dan Komsos

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Kosmas Kerhi, melaksanakan kegiatan Pengumpulan Data Teritorial (Puldata Ter), Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Riaraja, Kecamatan Ende. Kegiatan dimulai pukul 10.00 Wita dan berlangsung hingga selesai. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa melakukan monitoring situasi dan perkembangan di wilayah binaan serta berdialog dengan masyarakat setempat. Kegiatan ini bertujuan […]

  • Pawai Pembangunan Mobil Hias Meriah, TNI AD Siaga Amankan Wilayah Ende Timur

    Pawai Pembangunan Mobil Hias Meriah, TNI AD Siaga Amankan Wilayah Ende Timur

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa dari Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur.20 Agustus 2025. Kegiatan tersebut bertepatan dengan pelaksanaan Pawai Pembangunan Mobil Hias tingkat Kabupaten Ende Tahun 2025, yang mengambil titik start […]

expand_less