Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Beru Pelayanan Dukung Upacara Keagamaan, Babinsa Getakan Beri Pengawalan Upacara Melasti

Beru Pelayanan Dukung Upacara Keagamaan, Babinsa Getakan Beri Pengawalan Upacara Melasti

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Upacara melasti sebagai rangkaian kegiatan karya di Pura Desa dan Puseh Desa Getakan digelar sore ini, Senin ( 21/07/25 ).

Sekitar 300 orang warga Desa Getakan tampak antusias mengikuti seluruh prosesi upacara melasti yang digelar di mata air Desa Getakan dengan mendapat pengawalan dan pengamanan Babinsa, Bhabinkamtibmas dan pecalang.

Upacara melasti ini dilaksanakan untuk menyucikan sarana-sarana upakara, pralingga serta memohon tirta yang nantinya akan digunakan saat pelaksanaan karya,”ungkap Babinsa Getakan Serma Wayan Sukadana.

Untuk puncak dari karya di
di Pura Desa dan Puseh Desa Getakan ini akan digelar pada esok hari 22 Juli 2025,”terangnya.

Untuk memastikan seluruh rangkaian upacara melasti ini berjalan aman,tertib dan lancar, kami aparat kewilayahan dibantu dengan pecalang memberikan pengawalan dan pengamanan,”lanjutnya.

Kami juga pastikan untuk puncak pelaksanaan karya besok akan tetap kami kawal, sehingga karya di Pura Desa dan Puseh berjalan sukses,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Doreng Dampingi Warga Terima Sertifikat Tanah

    Babinsa Doreng Dampingi Warga Terima Sertifikat Tanah

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-05/Bola Kodim 1603/Sikka, Pratu Yumelson Tiba Cheme, melaksanakan pendampingan kegiatan penyerahan sertifikat tanah serta pendaftaran tanah secara otomatis kepada masyarakat Desa Nenbura, Kecamatan Doreng, Kabupaten Sikka, Selasa (06/01/2026). Kegiatan pendampingan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam mendukung program pemerintah di bidang pertanahan, khususnya percepatan legalitas aset masyarakat. Kehadiran Babinsa […]

  • Polsek Kerambitan gelar Patroli Blue Light cegah Aksi Pelaku Kejahatan

    Polsek Kerambitan gelar Patroli Blue Light cegah Aksi Pelaku Kejahatan

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Jumat 02 Januari 2025; Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Kadek Romiawan, S.H. bersama 4 Personil Patroli Kijang 902 gelar Patroli Blue Light di Daerah Hukum Polsek Kerambitan. Kegiatan dimulai Pukul 20.30 s/d 22.00 wita, pelaksanaan kegiatan Patroli Blie Light diintensifkan guna mencegah pelaku kejahatan melancarkan niatnya. Adapun sasaran dalam kegiatan patroli tersebut […]

  • Pengumuman! Jalur Denpasar-Gilimanuk di Kelurahan Kapal Ditutup Jam 3 Sore

    Pengumuman! Jalur Denpasar-Gilimanuk di Kelurahan Kapal Ditutup Jam 3 Sore

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Mangupura – Pelaksanaan tradisi Aci Tabuh Rah Pengangon atau dikenal dengan Siat tipat-bantal Desa Adat Kapal, Badung, bakal digelar pada Senin (6/10/2024) sore. Jalur Denpasar-Gilimanuk tepatnya di Kelurahan Kapal, Kecamatan Mengwi, akan ditutup sementara mulai pukul 15.00 Wita. Penutupan Jalan Raya Kapal dilakukan tepat di depan Pura Desa Kapal. Adapun rute pengalihan lalu lintas di […]

  • Pra TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung Meningkatkan Infrastruktur dan Kesejahteraan Masyarakat

    Pra TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung Meningkatkan Infrastruktur dan Kesejahteraan Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam rangka Pra TMMD Ke-126 T.A 2025. Pasiter Kodim 1611/Badung, Mayor Arh Made Artha, bersama para Babinsa dan personel Kodim 1611/Badung, melaksanakan Pra TMMD Ke-126 di Desa Bongkasa Pertiwi Kecamatan Abiansemal Kabupaten Badung. Pada Selasa, (23/09/2025). Sasaran kegiatan fisik dan pokok dari TMMD ini adalah Pembukaan badan jalan dengan ukuran panjang 1.070 […]

  • Kebersamaan Tanpa Batas, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Loloan Barat Dampingi Warga di Saat Berduka

    Kebersamaan Tanpa Batas, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Loloan Barat Dampingi Warga di Saat Berduka

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Jembrana, 31 Oktober 2025 – Jajaran TNI dan Polri di wilayah Kelurahan Loloan Barat menunjukkan komitmen kuat dalam membina hubungan harmonis dengan masyarakat. Pada hari Jumat, 31 Oktober 2025, Babinsa Loloan Barat Sertu Suparjo dan Bhabinkamtibmas Loloan Barat Aiptu Agus Budi Suryanto secara langsung hadir untuk melayat di rumah duka almarhum Bapak Baedowi bin Haerudin […]

  • Cintakasih Merah Putih Kodim 1627/Rote Ndao Pererat Kemanunggalan TNI dan Rakyat

    Cintakasih Merah Putih Kodim 1627/Rote Ndao Pererat Kemanunggalan TNI dan Rakyat

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Alis Sinlae, melaksanakan kegiatan pemantauan terhadap rangkaian kegiatan yang dipimpin oleh Dandim 1627/Rote Ndao di Dusun Tuanatuk, Desa Tuanatuk, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Sabtu (27/12/2025). Kegiatan pemantauan tersebut berlangsung sejak pukul 09.00 WITA hingga pukul 14.20 WITA dan bertujuan untuk memastikan seluruh rangkaian kegiatan berjalan aman, tertib, […]

expand_less