Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI Kupang Berbagi Duka Bersama Keluarga Anggota Koramil

TNI Kupang Berbagi Duka Bersama Keluarga Anggota Koramil

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Kodim 1604/Kupang menyampaikan rasa duka cita yang mendalam atas musibah yang menimpa dua anggotanya. Dandim 1604/Kupang, Kolonel Inf Kedek Abriawan, S.I.P., bersama Ketua Persit KCK Cab XV Kodim 1604 Kupang, Ny. Luh Putu Minihartati, didampingi Danramil 1604-06/Batakte serta jajaran pengurus Persit dan anggota Koramil 1604-06/Batakte, melayat ke rumah duka di dua lokasi berbeda di Kabupaten Kupang.

Kunjungan pertama dilakukan ke rumah Sertu Istefanus Katu, anggota Koramil 06/Batakte, yang tengah berduka atas kepergian anak kandungnya yang juga anggota TNI AD meninggal akibat kecelakaan. Rasa haru dan empati mendalam tampak dari rombongan Kodim saat menyampaikan langsung ucapan belasungkawa kepada keluarga almarhum di Desa Bolok, Kecamatan Kupang Barat.

Selanjutnya, rombongan melanjutkan kunjungan duka ke Desa Besmarak, Kecamatan Nekamese, untuk melayat ke rumah Kopka Ferdinan Bilistolen. Putra tercinta Kopka Ferdinan meninggal dunia hanya dua jam setelah dilahirkan. Duka mendalam menyelimuti keluarga besar Kodim 1604/Kupang atas kehilangan yang begitu cepat dan menyedihkan ini.

Dalam kesempatan tersebut, Dandim menyampaikan bahwa keluarga besar TNI selalu hadir dalam suka dan duka anggotanya. “Semoga keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan dan kekuatan. Kami turut merasakan duka yang sangat mendalam,” ungkap Dandim. Kehadiran pimpinan dan rekan sejurusan diharapkan dapat memberikan semangat dan penghiburan bagi keluarga yang ditinggalkan. (Pendim1604)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergitas TNI-Polri, Anggota Koramil 01/Laratama Laksanakan Olahraga Bersama di Polsek Wewewa Barat

    Sinergitas TNI-Polri, Anggota Koramil 01/Laratama Laksanakan Olahraga Bersama di Polsek Wewewa Barat

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Anggota Koramil 01/Laratama melaksanakan olahraga bersama anggota Polsek Wewewa Barat bertempat di halaman Polsek Wewewa Barat, Kabupaten Sumba Barat Daya, Jumat (18/07/2025). Kegiatan senam pagi ini merupakan salah satu wujud nyata sinergitas TNI-Polri di wilayah kecamatan Wewewa Barat. Kapolsek Wewewa Barat mengapresiasi kegiatan yang diinisiasi pihak Koramil. Menurutnya, olahraga bersama seperti […]

  • Sambang Kamtibmas Polsek Denbar Temui Driver Ojek Online

    Sambang Kamtibmas Polsek Denbar Temui Driver Ojek Online

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Polsek Denpasar Barat (Denbar) melaksanakan kegiatan Sambang Kamtibmas dengan menyasar para driver ojek online (ojol), Senin (29/12/2025) malam. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Pawas Polsek Denbar Iptu Nengah Sulatra. Pada kesempatan tersebut, Pawas bersama Padal dan personel Quick Respon Samapta Polsek Denbar mengunjungi sejumlah driver […]

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Selasa 19 Agustus 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I MADE SUARTHANA memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Kegiatan Siskamling Koramil 1608-02/Bolo Sukses Ciptakan Situasi Kondusif di Kecamatan Bolo

    Kegiatan Siskamling Koramil 1608-02/Bolo Sukses Ciptakan Situasi Kondusif di Kecamatan Bolo

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bolo,Bima _ Sabtu, 13 September 2025, Koramil 1608-02/Bolo menggelar apel kesiapan personil Siskamling di Jalan Pendidikan Desa Rato, Kecamatan Bolo, Kabupaten Bima. Apel dipimpin oleh Danpos Ramil Madapangga, Pelda Yusran, dengan 13 anggota TNI yang akan melakukan patroli malam untuk menjaga keamanan wilayah. Patroli menyasar beberapa titik rawan seperti Kafe Kahawa Street, Pom Bensin Desa […]

  • Kapolsek Selemadeg barat Laksanakan Silaturahmi dan Koordinasi dengan Kepala Desa Lumbung kauh

    Kapolsek Selemadeg barat Laksanakan Silaturahmi dan Koordinasi dengan Kepala Desa Lumbung kauh

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Jumat 12/9/2025 Pukul 09.30 s/d 10.30 wita Dalam rangka memelihara Kamtibmas guna terciptanya situasi wilayah yang aman dan kondusif di wilayah Kapolsek Selemadeg Barat AKP I Kadek Darmawan S.Sos, didampingi Bhabinkamtibmas Lumbung Kauh AIPDA I Made Yuna Santika melaksanakan silaturahmi dengan Perbekel Lumbung Kauh I Ketut Arsawidana. Kegiatan silaturahmi dilaksanakan selain […]

  • Ronda Malam Humanis Babinsa Mumbu, Tekankan Kebersihan dan Kesehatan Warga

    Ronda Malam Humanis Babinsa Mumbu, Tekankan Kebersihan dan Kesehatan Warga

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Koramil 1614-01/Dompu melaksanakan kegiatan patroli ronda malam di wilayah binaannya, Selasa (13/1/2026). Kegiatan ronda malam tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Desa Mumbu, Sertu Syarifuddin, bersama Karang Taruna setempat. Patroli dimulai sekitar pukul 20.45 WITA dengan menyasar Dusun Mada Fanda, […]

expand_less