Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi dalam Penyuluhan Antikorupsi di Desa Bukian

Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi dalam Penyuluhan Antikorupsi di Desa Bukian

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Gianyar – Bitera, Senin (21/7/2025) — Babinsa Kelurahan Bitera Koramil 1616-01/Gianyar, Serka I Gusti Ketut Rambat, menunjukkan komitmennya dalam pelestarian warisan budaya dengan turut mendampingi kegiatan penelitian benda purbakala yang berlangsung di Pura Pucak Buron Alit, Lingkungan Batur Sari, Kelurahan Bitera, Kecamatan/Kabupaten Gianyar.

Dalam kegiatan tersebut, Serka Rambat bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Bitera Aipda Dewa Ketut Artana memberikan pengamanan dan dukungan kepada tim peneliti dari Dinas Kebudayaan Kabupaten Gianyar yang berjumlah 10 orang, dipimpin oleh Pamong Budaya Ahli Muda I Wayan Supartama, SS., M.Hum.

Penelitian yang dilaksanakan di kawasan suci Pura Pucak Buron Alit mengidentifikasi sejumlah benda purbakala yang memiliki nilai sejarah tinggi, di antaranya: Patung Durga Mahesa Sura Mardini, Patung Ganesha, Tiga patung perwujudan Tempat Pripih, Patung Kepala Nandi, Patung Lingga Semu, Fragmen bangunan candi

Babinsa Serka Rambat menegaskan pentingnya sinergi antara aparat kewilayahan dan instansi terkait dalam menjaga, melestarikan, dan mendukung kegiatan yang berkaitan dengan peninggalan sejarah serta warisan budaya leluhur.

“Sebagai aparat teritorial, kami siap mendukung upaya pelestarian budaya dan sejarah. Kehadiran kami juga memastikan kegiatan ini berlangsung aman, tertib, dan lancar,” ujar Serka Rambat di sela-sela kegiatan.

Kegiatan ini mencerminkan sinergitas yang baik antara TNI, Polri, pemerintah daerah, dan masyarakat dalam menjaga dan menghormati situs-situs budaya yang merupakan jati diri bangsa.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hari Terakhir Ops Zebra, Sat Lantas Polres Karangasem Melaksanakan Pembagian Brosur di Pasar Amlapura

    Hari Terakhir Ops Zebra, Sat Lantas Polres Karangasem Melaksanakan Pembagian Brosur di Pasar Amlapura

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Satuan Lalulintas. Pada hari Minggu, 30 Nopember 2025 , pukul 08.00 wita, Personil Sat Lantas Polres Karangasem melaksanakan pembagian brosur di Pasar Tradisional, Jalan Kesatrian Amlapura. Dilaksanakannya penjagaan dan gaktur lalin di pusat keramaian menghindari terjadinya kemacetan dan Lakalantas serta diharapkan dlm pelaksanaan tugas agar tetap waspada dan menjaga […]

  • Turnamen Bola Voli Antar Club se-Kabupaten Alor Resmi Dibuka Meriahkan HUT RI ke-80

    Turnamen Bola Voli Antar Club se-Kabupaten Alor Resmi Dibuka Meriahkan HUT RI ke-80

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Kalabahi – Dalam rangka memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-80 Tahun 2025, Pemerintah Kabupaten Alor bersama unsur Forkopimda menggelar Turnamen Bola Voli antar club se-Kabupaten Alor. Pembukaan turnamen berlangsung pada Sabtu (09/08/2025) pukul 15.40–16.25 Wita di Lapangan Mini Kalabahi, Kelurahan Mutiara, Kecamatan Teluk Mutiara. Acara dibuka secara resmi oleh Ketua DPRD Kabupaten Alor, Paulus Buce Brikmar, […]

  • Perkuat Peran Masyarakat dalam Pembangunan Desa, Babinsa Abuan Hadiri Pelatihan Peningkatan Kapasitas Kader Desa

    Perkuat Peran Masyarakat dalam Pembangunan Desa, Babinsa Abuan Hadiri Pelatihan Peningkatan Kapasitas Kader Desa

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Abuan, Serka Wayan Sukadana melaksanakan pendampingan sekaligus menghadiri kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Kader Desa Abuan yang diselenggarakan di Balai Desa Abuan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. Selasa (21/10/2025) Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 hingga 11.00 WITA ini menghadirkan Pendamping Desa sebagai narasumber utama dengan fokus pembahasan mengenai pencegahan stunting. Dalam pelatihan tersebut […]

  • Pantauan Babinsa Desa Tembuku, Jamin Keamanan di Wisata Tukad Cepung

    Pantauan Babinsa Desa Tembuku, Jamin Keamanan di Wisata Tukad Cepung

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan kenyamanan pengunjung, Babinsa Desa Tembuku Koramil 1626-03/Tembuku Serda Sang Komang Teg Redana melaksanakan kegiatan monitoring dan pengamanan kunjungan wisata di Objek Wisata Air Terjun (Waterfall) Tukad Cepung, Banjar Adat Penida Kelod, Desa Tembuku, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Minggu (14/12/2025). Kegiatan tersebut menyasar aktivitas wisatawan domestik maupun mancanegara […]

  • Kasat Binmas Mewakili Kapolres Karangasem melaksanakan Program Jumat Curhat Dengan Asosiasi Security Karangasem

    Kasat Binmas Mewakili Kapolres Karangasem melaksanakan Program Jumat Curhat Dengan Asosiasi Security Karangasem

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I WAYAN SUMERTI, S.H., mewakili Kapolres Karangasem AKBP JOSEPH EDWARD PURBA, S.H.,S.I.K.,M.H. dalam melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama anggota Asosiasi Security Karangasem (ASK) yang bertempat di Aula Kanya Badra Paramartha Polres Karangasem, Jumat (17/10/2025). Kegiatan Jumat Curhat yang dilaksanakan oleh Polres Karangasem merupakan kepedulian Polri terhadap masyarakat untuk menyampaikan aspirasi […]

  • Upaya Cegah Abrasi, Babinsa Bintaro Dampingi Pemasangan Batu Pelindung

    Upaya Cegah Abrasi, Babinsa Bintaro Dampingi Pemasangan Batu Pelindung

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Langkah nyata dalam menjaga kelestarian wilayah pesisir kembali ditunjukkan oleh jajaran TNI. Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kelurahan Bintaro, Komando Distrik Militer (Koramil) 1606-09/Ampenan, bersama aparat kelurahan dan instansi terkait, melakukan monitoring pemasangan batu bolder pelindung pantai di Lingkungan Bugis, Kelurahan Bintaro, Kecamatan Ampenan, Kota Mataram, Selasa (14/10/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari […]

expand_less