Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Tongo Bantu Pembangunan Rumah Warga Sekongkang

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Tongo Bantu Pembangunan Rumah Warga Sekongkang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Sebagai bentuk kepedulian dan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Tongo, Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Lalu Edi Kz, turun langsung membantu warga yang sedang membangun rumah tinggal di Dusun Tongo, RT 03/RW 01, Desa Tongo, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (8/10/2025).

Kegiatan gotong royong ini dilakukan bersama masyarakat sekitar dalam pembangunan rumah milik Bapak Ismail (alias Batuk), warga Dusun Tongo RT 02/RW 01.
Dalam kegiatan tersebut, Babinsa tampak berbaur dengan warga membantu mengayak pasir, mencampur semen, hingga mengangkut bata.

Menurut Sertu Lalu Edi Kz, kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian Babinsa terhadap warga binaan, sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat.

“Sebagai Babinsa, kami harus selalu hadir di tengah masyarakat, tidak hanya dalam kegiatan keamanan, tapi juga membantu di setiap kesulitan warga. Inilah makna sebenarnya dari kemanunggalan TNI dengan rakyat,” ungkapnya.

Sementara itu, Bapak Ismail selaku pemilik rumah menyampaikan rasa terima kasih atas bantuan Babinsa yang turut bekerja bersama masyarakat dalam pembangunan rumahnya.

“Kami sangat bersyukur dan bangga ada Babinsa yang peduli. Kehadirannya menambah semangat kami dalam bekerja,” ujarnya.

Kegiatan berjalan dengan aman, lancar, dan penuh kebersamaan. Kehadiran Babinsa dalam membantu masyarakat ini diharapkan semakin memperkuat sinergi TNI dengan rakyat di wilayah binaan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Malam Babinsa Poto Tano, Warga Diimbau Jaga Keamanan Lingkungan

    Patroli Malam Babinsa Poto Tano, Warga Diimbau Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan. Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan pada Kamis malam, (18/2025), sekitar pukul 21.00 WITA oleh anggota piket Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Lalu Nasrul Wijaya. Patroli menyasar sejumlah titik di seputaran wilayah binaan Koramil […]

  • Bangun Mental Disiplin Siswa, Danramil Busungbiu Resmi Buka LDKS SMPN 4 Busungbiu Tahun 2026

    Bangun Mental Disiplin Siswa, Danramil Busungbiu Resmi Buka LDKS SMPN 4 Busungbiu Tahun 2026

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Busungbiu, Buleleng – Komandan Koramil (Danramil) 1609-07/Busungbiu, Kapten Inf I Wayan Nada, menghadiri kegiatan Pembukaan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) bagi pengurus OSIS SMP Negeri 4 Busungbiu tahun 2026. Kegiatan yang mengusung tema “Bangkit, Berani, Berkarya Untuk Generasi Emas” ini dilaksanakan di lingkungan SMPN 4 Busungbiu pada Selasa (6/1/2026). Danramil didampingi oleh Babinsa Desa Busungbiu […]

  • 1. Jalin Keakraban, Babinsa Serda Agustinus Dominggus Komsos Dengan Warga Binaan di pasar

    1. Jalin Keakraban, Babinsa Serda Agustinus Dominggus Komsos Dengan Warga Binaan di pasar

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Mollo Utara – Dalam upaya menciptakan kedekatan dengan warga binaannya, Babinsa Koramil 1621-03/Mollo Utara Serda Agustinus Dominggus rutin melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos). Kali ini kegiatan bertempat di pasar Tradisional Kapan yang berada di Desa Kapan , Kec.Mollo Utara ,Kab.Timor Tengah Selatan.Selasa (22-07-2025) Babinsa Koramil 03/Mollo utara tersebut, kerap berbaur dan memanfaatkan kawasan pasar untuk […]

  • Babinsa Lekona Turun Langsung ke Sawah, Dukung Ketahanan Pangan di Wilayah Binaan

    Babinsa Lekona Turun Langsung ke Sawah, Dukung Ketahanan Pangan di Wilayah Binaan

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Rabu, 29 Oktober 2025, pukul 15.00 WITA, bertempat di area persawahan Flobamora, Desa Lekona, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Andre T, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus membantu warga melaksanakan panen padi di lahan milik Bapak Kristian Bolla bersama masyarakat sekitar. Kegiatan panen tersebut berlangsung di […]

  • Harmonikan Hubungan dengan Masyarakat, Danramil 1616-02/Ubud Hadiri Piodalan di Penestanan Kaja

    Harmonikan Hubungan dengan Masyarakat, Danramil 1616-02/Ubud Hadiri Piodalan di Penestanan Kaja

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Kamis (6/11/2025) Dalam rangka menjaga keharmonisan serta mempererat hubungan antara aparat kewilayahan dengan masyarakat, Danramil 1616-02/Ubud Mayor Inf I Gede Astawa bersama Forkompincam Kecamatan Ubud menghadiri Upacara Piodalan di Pura Pesimpangan Ulun Danu, Desa Adat Penestanan Banjar Penestanan Kaja, Desa Sayan, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. Upacara persembahyangan yang dipuput oleh Jro Mangku […]

  • Polsek Rendang Serahkan Bantuan Sosial Kepada Warga Kurang Mampu

    Polsek Rendang Serahkan Bantuan Sosial Kepada Warga Kurang Mampu

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Rendang. Kapolsek Rendang Kompol Made Berata,SH,MH melalui Bhabinkamtibmas Desa Pempatan Aipda I Wayan Sutama melaksanakan program Minggu Kasih dengan menyerahkan bantuan sosial , penyerahan bantuan sosial ini diserahkan kepada warga masyarakat kurang mampu di Desa Pempatan,Rendang. Kapolsek Rendang Kompol Made Berata,SH,MH menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud kepedulian […]

expand_less