Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Laksanakan Komsos dan Gotong Royong di Wilayah Binaan

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Laksanakan Komsos dan Gotong Royong di Wilayah Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Kopda Habib Ahmad melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun Balokama, Desa Pilasue, Kecamatan Rote Selatan, Kabupaten Rote Ndao, pada Rabu (8/10/2025) pukul 11.45 WITA.

Kegiatan yang berlangsung di rumah Bapak Jhoni Ndun ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi dan memperkuat hubungan baik antara Babinsa dengan masyarakat setempat. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga turut membantu warga dalam memperbaiki rumah, sebagai wujud kepedulian dan kebersamaan TNI dengan rakyat.

Selain itu, Kopda Habib Ahmad menghimbau kepada warga agar selalu menjaga faktor keamanan dalam bekerja, sehingga setiap kegiatan dapat berjalan dengan lancar, aman, dan terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

Melalui kegiatan ini, diharapkan hubungan antara Babinsa dan masyarakat semakin solid, serta semangat gotong royong dan kepedulian sosial terus tumbuh di lingkungan masyarakat Desa Pilasue.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pertolongan Cepat Satgas Yonif 743/PSY Obati Anak Korban Kecelakaan di Yambi

    Pertolongan Cepat Satgas Yonif 743/PSY Obati Anak Korban Kecelakaan di Yambi

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Puncak Jaya — Di tengah medan pegunungan Papua yang menantang, kepedulian dan kecepatan menjadi kekuatan utama Satgas Yonif 743/PSY dalam melayani masyarakat. Hal ini kembali terbukti saat Pos Ramil Yambi merespons cepat kejadian kecelakaan yang menimpa seorang anak di Kampung Yambi, Distrik Mulia, Puncak Jaya, Papua, Minggu (3/08/2025). Kejadian tersebut berlangsung pada pagi hari, ketika […]

  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 01/Lewa Bantu Petani Padi

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 01/Lewa Bantu Petani Padi

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dengan penuh semangat dan kepedulian terhadap warga binaan, Babinsa Koramil 01/Lewa jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Serma Andreas Tapenu, melaksanakan pendampingan pertanian dengan membantu warga mencabut serta mengangkat bibit padi yang siap ditanam di lahan seluas 1 hektare. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Desa Tanarara, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur, pada Senin (12/01/2026). […]

  • Koramil Sekongkang Intensifkan Patroli Malam untuk Antisipasi Kerawanan Wilayah

    Koramil Sekongkang Intensifkan Patroli Malam untuk Antisipasi Kerawanan Wilayah

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Danramil 1615-07/Sakra Lettu Inf M. Tuhri mendampingi Komandan Kodim 1615/Lombok Timur Letnan Kolonel Infanteri Eky Anderson menghadiri acara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ormas Gerakan Advokasi Nusantara (GANAS) yang ke-I. Kegiatan tersebut berlangsung di Bale Sangkep Kantor Desa Sakra, Kecamatan Sakra, Kabupaten Lombok Timur, pada Senin (18/08/2025) dengan mengusung tema “Memperkuat Persaudaraan […]

  • Personel Gabungan Evakuasi Pohon Tumbang Di Desa Getakan.

    Personel Gabungan Evakuasi Pohon Tumbang Di Desa Getakan.

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Personel Satuan Samapta Polres Klungkung bersama Polsek Banjarangkan, BPBD Kabupaten Klungkung, TNI, serta dibantu masyarakat setempat, melaksanakan evakuasi pohon tumbang yang melintang di badan jalan jalur Getakan menuju Gunung Rata, Desa Getakan, Banjarangkan, Klungkung, (16/12). Pohon tumbang tersebut sempat menutup akses jalan sehingga mengganggu kelancaran arus lalu lintas. Untuk mempercepat proses penanganan […]

  • Babinsa Rontu Dampingi MBG: Bentuk Kepedulian TNI untuk Generasi Sehat dan Cerdas

    Babinsa Rontu Dampingi MBG: Bentuk Kepedulian TNI untuk Generasi Sehat dan Cerdas

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Bima, 02 Oktober 2025 – Babinsa Kelurahan Rontu, Sertu Abdul Arif, anggota Koramil 1608-01/Rasanae, mendampingi kegiatan pendistribusian Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah Kecamatan Raba, Kota Bima. Program ini merupakan bagian dari Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) dengan sasaran 3.500 paket makanan bergizi bagi siswa dari tingkat TK hingga SMA/SLB. Pembagian MBG dilakukan dalam tiga […]

  • HUT RI ke-80: Masyarakat Cakra Selatan Diminta Hias Lingkungan

    HUT RI ke-80: Masyarakat Cakra Selatan Diminta Hias Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Mataram, NTB — Dalam menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kelurahan Cakra Selatan, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-01/Cakranegara, bersama Lurah Cakra Selatan, turun langsung menyusuri sepanjang Jalan Brawijaya, Cakranegara, Kota Mataram, guna menghimbau warga agar turut memeriahkan perayaan kemerdekaan, Rabu (6/8/2025). Kegiatan ini dilakukan dengan mengajak pelaku usaha […]

expand_less