Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Turnamen Boawae Cup VI Tahun 2025 Resmi Dibuka, Wujud Semangat Sportivitas dan Kebersamaan Masyarakat Nagekeo

Turnamen Boawae Cup VI Tahun 2025 Resmi Dibuka, Wujud Semangat Sportivitas dan Kebersamaan Masyarakat Nagekeo

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Nagekeo, NTT – Turnamen Boawae Cup VI Tahun 2025 resmi dibuka pada Selasa (7/10/2025) di Lapangan Pancasila, Kelurahan Natanage, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai unsur pemerintah, tokoh masyarakat, serta warga Boawae yang antusias menyambut ajang olahraga tahunan tersebut.

Dalam kegiatan ini, Pjs. Danramil 1625-03/Boawae bersama satu orang anggota turut hadir mewakili jajaran TNI di wilayah setempat. Kehadiran aparat Koramil menunjukkan dukungan penuh terhadap kegiatan olahraga yang menjadi ajang mempererat persaudaraan dan semangat kebersamaan masyarakat Boawae.

Turut hadir dalam pembukaan turnamen, Bupati Nagekeo, anggota DPR RI, Ketua DPRD Kabupaten Nagekeo, para anggota DPRD Kecamatan Boawae, Pastor Paroki Boawae, Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Nagekeo, Camat Boawae, Kapolsek Boawae, Kasat Pol PP Nagekeo, para lurah se-Kecamatan Boawae, pengurus Uskup Boawae, tenaga kesehatan dari Puskesmas Boawae, serta para tokoh masyarakat, tokoh adat, tokoh agama, pelajar SMP Katagoa, dan masyarakat Boawae secara umum.

Acara pembukaan berlangsung dengan suasana meriah dan penuh semangat sportivitas. Kehadiran berbagai lapisan masyarakat menunjukkan dukungan kuat terhadap kegiatan positif yang mampu menumbuhkan rasa persatuan dan mempererat tali silaturahmi antarwarga.

Turnamen Boawae Cup VI ini juga menjadi wadah bagi generasi muda untuk menyalurkan bakat dan minat di bidang olahraga, khususnya sepak bola, sekaligus memperkuat semangat kebersamaan di tengah masyarakat.

Seluruh rangkaian kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Cuaca cerah turut mendukung jalannya acara hingga selesai tanpa kendala. Situasi di lokasi kegiatan terpantau aman dan kondusif, mencerminkan kesiapsiagaan dan kerja sama semua pihak dalam menjaga keamanan selama kegiatan berlangsung.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 03/Batutua Ajak Warga Desa Mbiulombo Perbaiki Pagar Rumah dan Kebun

    Babinsa Koramil 03/Batutua Ajak Warga Desa Mbiulombo Perbaiki Pagar Rumah dan Kebun

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mempererat hubungan dengan warga binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serda Demsi Taek, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring di Desa Mbiulombo, Kecamatan Ndao Nuse, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (29/9/2025) pagi. Kegiatan yang berlangsung sekitar pukul 10.40 WITA tersebut dilakukan di rumah salah satu warga, bapak Frans Batu. Dalam pertemuan […]

  • Aktif Dampingi Posyandu Balita, Kopda Komang Puspantara Wujudkan Pelayanan Kesehatan Yang Optimal

    Aktif Dampingi Posyandu Balita, Kopda Komang Puspantara Wujudkan Pelayanan Kesehatan Yang Optimal

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Tohpati Koramil 1610-02/Banjarangkan Kopda Komang Puspantara terus termotivasi untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan taraf kesehatan bagi masyarakat di wilayah binaannya. Berbagai upaya dengan bersinergi bersama Pemdes dan unsur terkait, Kopda Komang berupaya optimal mewujudkan masyarakat Tohpati yang sehat. Upaya itupun terlihat saat Kopda Komang melaksanakan pendampingan dan membantu Nakes dalam kegiatan Posyandu balita […]

  • Turun Langsung Babinsa Semarapura Kaja Bersama Kaling Tengah pantau Distribusi MBG

    Turun Langsung Babinsa Semarapura Kaja Bersama Kaling Tengah pantau Distribusi MBG

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Klungkung,- Program Makan Bergizi Gratis ( MBG ) yang merupakan salah satu program unggulan Pemerintah yang digagas Presiden Prabowo Subianto terus mendapat pendampingan dan pengawsan dari Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung. Hari ini, pengampingan dan pengawasan itupun terlihat saat Babinsa Semarapura Kaja Serka Wayan Wardana bersama Kaling Tengah saat meninjau langsung distribusi Makan Bergizi Gratis ( […]

  • Sinergi Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano dan DLH: Dorong Kesadaran Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah di Poto Tano

    Sinergi Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano dan DLH: Dorong Kesadaran Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah di Poto Tano

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Mantar, Serda Hendry dari Koramil 1628-04/Poto Tano, kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kemajuan dan kebersihan wilayah binaan. Pada Jum’at (17/10/2025), menghadiri kegiatan Sosialisasi Peningkatan Pengelolaan Sampah di Desa yang diselenggarakan oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Sumbawa Barat, bertempat di Aula KB Kecamatan Poto Tano. Kegiatan tersebut dihadiri oleh berbagai unsur […]

  • Babinsa Ingatkan Penumpang Feri Pantai Baru untuk Tertib dan Waspada

    Babinsa Ingatkan Penumpang Feri Pantai Baru untuk Tertib dan Waspada

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada Senin, 22 September 2025 pukul 13.00 Wita, bertempat di Pelabuhan Pantai Baru Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Sertu Andre T (Piket Koramil) melaksanakan pengamanan kedatangan kapal feri. KMP Umaklada tiba di Pelabuhan Feri Pantai Baru pukul 13.50 Wita dan kembali berlayar menuju Pelabuhan Bolok Kupang pada pukul […]

  • Pos Fohululik Turun Langsung Bantu Dalam Perehaban Rumah Warga Desa Lutarato

    Pos Fohululik Turun Langsung Bantu Dalam Perehaban Rumah Warga Desa Lutarato

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Belu – Pos Fohululik bantu masyarakat dalam perbaikan rumah di Dusun Fohululik, Desa Lutarato, Kecamatan Lamaknen Selatan, Kabupaten Belu. Kamis (14/08/2025). Semangat kebersamaan anggota Pos Fohululik dalam perehaban rumah warga di perbatasan yang telah termakan usia rencananya akan dibangun yang baru mendapat apresiasi baik dari masyarakat setempat. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Pos Fohululik […]

expand_less