Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Dukung Kelancaran Piodalan di Desa Adat Petak

Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Dukung Kelancaran Piodalan di Desa Adat Petak

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Gianyar – Petak, Senin (6/10/2025)
Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan pelaksanaan kegiatan keagamaan di wilayah binaan, Babinsa Desa Petak Kaja Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Made Mawa bersama Bhabinkamtibmas Desa Petak Kaja Aiptu Anak Agung Gde Anom Putra, S.H., berkolaborasi dengan Pecalang Desa Adat Petak, melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas pada kegiatan Piodalan di Pura Penataran dan Pura Bale Agung Desa Adat Petak, Kecamatan/Kabupaten Gianyar.

Kegiatan Piodalan tersebut dipuput oleh Ida Pedanda dari Griya Penyembahan dan diikuti oleh krama se-Desa Adat Petak dengan jumlah sekitar 300 orang umat yang melaksanakan persembahyangan bersama. Suasana kegiatan berlangsung khidmat dan penuh dengan nuansa religius.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut para tokoh masyarakat, tokoh agama, dan tokoh adat Desa Petak, yang bersama-sama menjaga kekhidmatan jalannya upacara. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menegaskan bahwa dirinya bersama aparat terkait akan selalu bersinergi dengan Prajuru dan Pecalang Desa Adat dalam menjaga keamanan, ketertiban, serta kelancaran seluruh rangkaian kegiatan persembahyangan.

Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat ini merupakan wujud nyata peran TNI dalam mendukung pelaksanaan kegiatan keagamaan serta mempererat komunikasi dan koordinasi dengan perangkat desa dan adat guna mewujudkan lingkungan yang aman, tertib, dan harmonis.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rapat Koordinasi Akhir Tahun Kecamatan Boawae Berjalan Aman, Babinsa Turut Hadir

    Rapat Koordinasi Akhir Tahun Kecamatan Boawae Berjalan Aman, Babinsa Turut Hadir

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NAGEKEO – Dalam rangka memperkuat sinergi lintas sektor menjelang akhir tahun, Babinsa Koramil 1625-03/Boawae menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Akhir Tahun 2025 tingkat Kecamatan Boawae. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis, 18 Desember 2025, pukul 14.30 hingga 16.00 WITA, bertempat di ruang kerja Camat Boawae, Kabupaten Nagekeo. Babinsa Kopda Yoseph Nong Rio hadir mewakili Pjs Danramil 1625-03/Boawae […]

  • Kehadiran Babinsa Meningkatkan Rasa Aman Warga Desa Wolooja, Ende

    Kehadiran Babinsa Meningkatkan Rasa Aman Warga Desa Wolooja, Ende

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detosoko, Serda Fransiskus A. Moa, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama warga Desa Wolooja, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, pada Minggu pagi, 14 September 2025. Kegiatan yang dimulai pada pukul 09.20 WITA ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara Babinsa dan masyarakat, sekaligus memantau perkembangan situasi keamanan di wilayah […]

  • Pelayanan Kesehatan Gratis Warnai Kehadiran Satgas Pamtas di Malaka

    Pelayanan Kesehatan Gratis Warnai Kehadiran Satgas Pamtas di Malaka

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melalui Pos Motamasin dan Pos Haslot melaksanakan kegiatan pelayanan kesehatan gratis bagi masyarakat perbatasan. Kegiatan ini dilaksanakan bersama Puskesmas Alas Selatan di Dusun Motamasin, Desa Alas Selatan, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka, Nusa Tenggara Timur. Pelayanan kesehatan yangPelayanan Kesehatan Gratis Warnai Kehadiran Satgas Pamtas di Malakaendapat antusiasme […]

  • Edukasi Masyarakat kibarkan bendera merah putih, Danramil 07/Bebandem bersama Forkopimcam membagikan bendera merah putih

    Edukasi Masyarakat kibarkan bendera merah putih, Danramil 07/Bebandem bersama Forkopimcam membagikan bendera merah putih

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Upaya untuk meningkatkan kecintaan masyarakat kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia, Danramil 1623-07/Bebandem Kapten Cpl I Gusti Made Darsana bersama Forkopimcam Bebandem membagikan puluhan bendera merah putih kepada Masyarakat untuk di pasang di kendaraan. Kegiatan membagikan bendera merah putih oleh Forkopincam Bebandem di laksanakan di Jalan raya Kuncara Giri tepatnya di Depan kantor Koramil […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Wilayah Binaan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Detusoko, Pratu Suwardin Jumadin, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan monitoring situasi di Desa Turunalu, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, Jumat pagi (19/9). Kegiatan yang dimulai pukul 09.30 WITA ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi keamanan di wilayah binaan sekaligus memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat melalui kehadiran Babinsa. […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat Kawal Pembangunan Industri Garam Nasional di Rote Timur dan Landu Leko

    Sinergi TNI dan Masyarakat Kawal Pembangunan Industri Garam Nasional di Rote Timur dan Landu Leko

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 6 Desember 2025 — Upaya mendukung pembangunan ekonomi daerah terus dilakukan di Kabupaten Rote Ndao, salah satunya melalui pekerjaan pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN). Demi menjamin kelancaran dan keamanan aktivitas proyek tersebut, aparat teritorial Kodim 1627/Rote Ndao menurunkan personel untuk melakukan pengamanan di lokasi. Pada Sabtu, 6 Desember 2025, pukul 08.00 […]

expand_less