Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Tunjukkan Kepedulian Sosial Lewat Kegiatan Melayat

Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Tunjukkan Kepedulian Sosial Lewat Kegiatan Melayat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Sebagai bentuk kepedulian dan empati terhadap warga binaannya, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Fahrurrozi bersama Sertu Wildansyah melaksanakan kegiatan melayat ke rumah duka almarhum Burhan Husen (58 tahun), warga Lingkungan Sampir C RT 13, Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (07/10/2025) pukul 08.35 Wita.

Kegiatan tersebut merupakan wujud nyata peran Babinsa dalam menjalin kedekatan dan kebersamaan dengan masyarakat di wilayah binaannya.
Dengan hadir di tengah keluarga yang berduka, para Babinsa menyampaikan rasa belasungkawa yang mendalam dan memberikan dukungan moril kepada keluarga almarhum agar tabah dan ikhlas menghadapi cobaan.

“Sebagai aparat teritorial, kami tidak hanya bertugas dalam bidang keamanan dan pembinaan wilayah, tetapi juga ikut merasakan duka maupun suka bersama masyarakat. Ini merupakan bagian dari pembinaan teritorial,” ujar salah satu Babinsa di sela kegiatan.

Kegiatan berlangsung dengan khidmat, penuh rasa kekeluargaan, dan menjadi wujud sinergi TNI dengan masyarakat dalam mempererat tali silaturahmi di wilayah binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Tunjukkan Kepedulian Lewat Aksi Bantu Warga Bangun Rumah

    Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Tunjukkan Kepedulian Lewat Aksi Bantu Warga Bangun Rumah

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa koramil 03/Pahunga Lodu Kodim 1601/Sumba Timur Sertu Yohanes Saekoko melaksanakan karya bakti membantu pembuatan pondasi rumah milik Bapa Angga, warga Desa Tanamanang ,Kecamatan Pahunga Lodu Kabupaten Sumba Timur, Minggu (12/10/2025). Sertu Yohanes Saekoko dengan penuh semangat membantu pembangunan rumah warga, meskipun saat ini masih proses pembuatan pondasi rumah. “Di sini […]

  • Babinsa Koramil 1614-01/Dompu, Pelda Tamrin, Pantau Pembangunan Infrastruktur dan Beri Arahan Kamtibmas

    Babinsa Koramil 1614-01/Dompu, Pelda Tamrin, Pantau Pembangunan Infrastruktur dan Beri Arahan Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Jumat (7/11/2025) Pelda Tamrin, Babinsa Kelurahan Bada dari Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu, kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap warga binaan. Pada Jumat pagi, ia melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama Lurah Bada dan warga di Lingkungan Kotabaru, sekaligus mendampingi pengawasan pembuatan saluran irigasi oleh tukang warga binaan. Dalam kegiatan tersebut, Pelda Tamrin memberikan arahan langsung […]

  • Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Bangun Fondasi Rumah

    Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Bangun Fondasi Rumah

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Rote Ndao -Koptu Mesak Foeh Babinsa koramil 1627-02/Pantai Baru Melaksanakan Giat karya bakti (Karbak) di Desa Ofalangga kecamatan Pantai Baru Kabupaten Rote Ndao, Selasa (5/08/24). Saat dikonfirmasi Koptu Mesak mengatakan, karya bakti membantu pembangunan rumah. merupakan usaha Babinsa untuk terus menjalin kebersamaan dan kerja sama dengan warga yang ada di wilayah binaan, dan apa yang […]

  • Personel Polsek Pupuan Melaksanakan Strong Point Pagi, Pastikan Kelancaran Lalu Lintas dan Keselamatan Masyarakat

    Personel Polsek Pupuan Melaksanakan Strong Point Pagi, Pastikan Kelancaran Lalu Lintas dan Keselamatan Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Rabu, 22 Oktober 2025 pukul 06.30 hingga 09.00 Wita, personel Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan Strong Point pagi. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh anggota Polsek Pupuan sebagai bentuk pelayanan prima kepolisian dalam rangka menciptakan keamanan, ketertiban, dan kelancaran arus lalu lintas (Kamtibcar Lantas) serta menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif di wilayah […]

  • Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Sambang dan Koordinasi dengan Pecalang Desa Adat Susut Kaja

    Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Sambang dan Koordinasi dengan Pecalang Desa Adat Susut Kaja

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bangli, 29 September 2025 – Satuan Binmas Polres Bangli melaksanakan sambang dan koordinasi dengan Pecalang di Desa Adat Susut Kaja, Desa/Kec. Susut, Bangli. Kegiatan ini dipimpin oleh Kasat Binmas Polres Bangli, AKP I Wayan Wista, dan bertujuan untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polres Bangli. Dalam sambang tersebut, Kasat Binmas menyampaikan […]

  • Prajurit Kodim 1626/Bangli Jalani Tes Garjas Semester II, Wujud Pembinaan Jasmani yang Berkelanjutan

    Prajurit Kodim 1626/Bangli Jalani Tes Garjas Semester II, Wujud Pembinaan Jasmani yang Berkelanjutan

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menjaga dan meningkatkan kebugaran jasmani prajurit, Kodim 1626/Bangli melaksanakan Garjas (Kesegaran Jasmani) Periodik Semester II Tahun 2025 bertempat di lapangan Makodim 1626/Bangli, Jalan Brigjen Ngurah Rai No. 69, Kelurahan Kawan, Kecamatan/Kabupaten Bangli,Kamis (23/10/2025) Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kajasrem 163/Wira Satya, Kapten Inf I Made Mahardika, dan diikuti oleh seluruh anggota […]

expand_less