Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Wujudkan Lingkungan Kondusif

Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Wujudkan Lingkungan Kondusif

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaan, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Nugroho, melaksanakan patroli malam di seputaran wilayah Kecamatan Taliwang pada Senin malam (06/10/2025) pukul 21.00 Wita.

Kegiatan patroli ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui jajaran Kodim 1628/KSB dalam memastikan wilayah tetap aman, kondusif, serta memberikan rasa aman bagi masyarakat.

Dalam pelaksanaan patroli, Kopka Nugroho menyempatkan diri untuk berinteraksi langsung dengan masyarakat. Ia memberikan imbauan agar warga senantiasa menjaga keamanan lingkungan, waspada terhadap potensi gangguan kamtibmas, dan mempererat kebersamaan antarwarga.

“Patroli malam ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman bagi masyarakat. Kami juga mengajak warga agar tetap waspada dan saling peduli menjaga ketertiban di lingkungannya,” ujar Kopka Nugroho.

Kegiatan berjalan dengan aman dan lancar tanpa adanya kendala berarti. Melalui kegiatan ini, diharapkan hubungan baik antara TNI dan masyarakat semakin erat serta tercipta lingkungan yang tenteram dan kondusif di wilayah Taliwang.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hujan Deras Sebabkan Sekolah Terendam Lumpur, Serma Baharuddin Sigap Bersihkan

    Hujan Deras Sebabkan Sekolah Terendam Lumpur, Serma Baharuddin Sigap Bersihkan

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Bima, 08 Januari 2026 – Babinsa Desa Nggembe Kecamatan Bolo Kabupaten Bima, Serma Baharuddin, melaksanakan monitoring dan penanganan pasca terjadinya banjir lumpur yang merendam area SDN Inpres Jala di Dusun Jala, Desa Nggembe. Banjir yang terjadi akibat hujan deras mengguyur Kecamatan Bolo pada hari Rabu siang mengakibatkan aliran air meluap dan menggenangi sekolah yang menyebabkan […]

  • Patroli Dialogis Unit Wisata Sat Pamobvit Polresta Denpasar Wujudkan Situasi Aman dan Kondusif di Kawasan Wisata Kuta

    Patroli Dialogis Unit Wisata Sat Pamobvit Polresta Denpasar Wujudkan Situasi Aman dan Kondusif di Kawasan Wisata Kuta

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 58
    • 0Komentar

    Badung – Personel Unit Wisata Satuan Pengamanan Obyek Vital (Sat Pamobvit) Polresta Denpasar melaksanakan kegiatan patroli dialogis di kawasan wisata Pantai Kuta dan Monumen Ground Zero Legian, Kuta Badung, pada Minggu (12/10/2025). Dalam kegiatan tersebut, personel Sat Pamobvit Polresta Denpasar bergabung dengan personel Subdit Wisata Polda Bali melaksanakan patroli jalan kaki menyusuri area wisata, melakukan […]

  • Pos Damar Silawan dan Motaain Turut Dampingi Kegiatan Agama Katolik Sambut HUT Paroki Stella Maris

    Pos Damar Silawan dan Motaain Turut Dampingi Kegiatan Agama Katolik Sambut HUT Paroki Stella Maris

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Belu – Pos Motaain, Pos Damar dan Pos Silawan dampingi acara pengarakan patung Bunda Maria dari Lingkungan Paroki Stella Maris Atapupu menuju Gereja Theodorus Silawan di Desa Silawan, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu, Senin (04/08/2025). Acara pengarakan ini dilakukan dalam rangka menyambut hari ulang Tahun Paroki Stella Maris (Naifeto Lalean) yang ke 142 tahun. Pengarakan […]

  • Bersama Universitas Udayana,,Babinsa, dan  Bhabinkamtibmas  Bersinergi Memberikan Pelatihan Pembuatan pupuk Organik dari Bahan lokal

    Bersama Universitas Udayana,,Babinsa, dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Memberikan Pelatihan Pembuatan pupuk Organik dari Bahan lokal

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Kubutambahan : Pada hari Kamis tanggal 31 Juli 2025, pukul 08.00 Wita, bertempat di Bale Subak Wana Sari Banjar Dinas Sanglangki, Desa Tambakan, Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng, Babinsa Desa Tambakan Sertu Ketut Sudiarta, menghadiri “Pelatihan dan Pembuatan Pupuk Organik plus dari bahan Limbah Lokal” Bersama Universitas Udayana Fakultas Pertanian Pelatihan dan pembuatan pupuk organik dengan […]

  • Babinsa Koramil 05/Waingapu Monitoring Penyaluran MBG di SDM Waingapu

    Babinsa Koramil 05/Waingapu Monitoring Penyaluran MBG di SDM Waingapu

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 05/Waingapu , Kodim 1601/Sumba Timur. Pratu Hebron Bidang Djangar melaksanakan monitoring penyaluran Makanan Bergizi Gratis yang diselenggarakan oleh Badan Gizi Nasional (BGN) di Lingkungan SD Masehi Waingapu, Kelurahan Kamaputi, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur. Senin (28/07/2025). Pada kegiatan tersebut tampak hadir Kepala Sekolah Dasar Masehi Waingapu,Tenaga Pengajar SDM […]

  • Apresiasi untuk Pengabdian, Kapolres Badung Beri Penghargaan kepada Anggota Berprestasi

    Apresiasi untuk Pengabdian, Kapolres Badung Beri Penghargaan kepada Anggota Berprestasi

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Mangupura – Salah satu personel Polres Badung dianugerahi penghargaan oleh Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, SH. SIK. MH. M.Tr. Opsla dalam menjalankan tugas sebagai anggota Polri, pemberian penghargaan tersebut dilaksanakan pada saat apel pagi yang dirangkaikan dengan jam pimpinan yang dilaksanakan di lapangan apel Polres Badung Jl. Kebo Iwa No. 1 Mengwitani Kecamatan Mengwi […]

expand_less