Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa dan Warga Kompak Laksanakan Pengerjaan Jalan Baru di Desa Wolowea Barat

Babinsa dan Warga Kompak Laksanakan Pengerjaan Jalan Baru di Desa Wolowea Barat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Nagekeo – Dalam rangka meningkatkan aksesibilitas dan memperlancar aktivitas masyarakat, Babinsa Koramil 1625-03/Boawae, Kopda Supriadin, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus bergotong royong bersama warga membuka jalan raba baru di Dusun II, RT 03, Desa Wolowea Barat, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo, pada Senin, 6 Oktober 2025.

Kegiatan pembukaan jalan baru ini dilakukan secara swadaya oleh masyarakat setempat dengan semangat kebersamaan dan gotong royong. Kopda Supriadin turut hadir dan bekerja bersama warga sebagai bentuk dukungan TNI terhadap pembangunan di wilayah binaan, khususnya dalam memperbaiki sarana infrastruktur pedesaan yang menjadi kebutuhan utama masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga melaksanakan Komsos dengan masyarakat untuk mempererat hubungan silaturahmi serta memberikan motivasi agar semangat gotong royong tetap terjaga dalam setiap kegiatan pembangunan desa.

Menurut Kopda Supriadin, kegiatan ini bukan hanya sekadar pekerjaan fisik, tetapi juga menjadi ajang memperkuat kebersamaan antara TNI dan masyarakat. Dengan adanya jalan baru ini, diharapkan mobilitas warga akan semakin mudah dan perekonomian desa dapat meningkat.

Seluruh rangkaian kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan penuh semangat kekeluargaan antara Babinsa dan masyarakat Desa Wolowea Barat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasdim 1601/ST Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan HUT ke-80 Kemerdekaan RI

    Kasdim 1601/ST Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan HUT ke-80 Kemerdekaan RI

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 pada tahun 2025, Pemerintah Kabupaten Sumba Timur menggelar Rapat Persiapan yang berlangsung di Ruang Rapat Patuala Ratu (Aula Setda), di Jl. Jend Soeharto No.42, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Senin (14/07/2025). Dandim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E., diwakili Kasdim Mayor […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Pastikan Keamanan Desa Ngalukoja Tetap Kondusif

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Pastikan Keamanan Desa Ngalukoja Tetap Kondusif

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Ngalukoja, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu, 31 Desember 2025, mulai pukul 09.00 WITA hingga selesai. Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, turun langsung […]

  • Sinergi dengan Dunia Industri, Raimas Polres Badung Kunjungi PT. Wings Food

    Sinergi dengan Dunia Industri, Raimas Polres Badung Kunjungi PT. Wings Food

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), empat personel Unit Raimas Sat Samapta Polres Badung dibawah pimpinan Aipda I Nyoman Yase melaksanakan patroli sambang ke kawasan industri PT. Wings Food yang berlokasi di Banjar Gadon, Desa Mengwitani, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Senin malam (4/8/25). Kegiatan patroli ini bertujuan untuk menjalin sinergi […]

  • Atensi Sosialisasi Rehabilitasi Jaringan Irigasi Di Subak Timuhun, Serda Kadek Dwi Awan Siap Dukung Dan Berkontribusi

    Atensi Sosialisasi Rehabilitasi Jaringan Irigasi Di Subak Timuhun, Serda Kadek Dwi Awan Siap Dukung Dan Berkontribusi

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Timuhun Serda Kadek Dwi Awan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pendampingan dan monitoring berlangsungnya kegiatan sosialisasi rehabilitasi jaringan irigasi di subak Timuhun tahun 2025, Jumat ( 17/10/25 ). Kegiatan sosialisasi digelar di Balai Banjar Tengah Desa Timuhun, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung yang dihadiri oleh Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Klungkung yang membidangi irigasi dan pupuk, […]

  • Langkah Awal Pembangunan, Dandim Tinjau Lokasi KDKMP di Empat Desa Kecamatan Lewolema

    Langkah Awal Pembangunan, Dandim Tinjau Lokasi KDKMP di Empat Desa Kecamatan Lewolema

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Flores Timur – Komandan Kodim 1624/Flores Timur, Letkol Inf Erly Merlian, S.I.P., melaksanakan kegiatan survei lokasi rencana pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di Desa Bantala, Desa Riangkotek, Desa Ile Padung, dan Desa Lewobelen, Kecamatan Lewolema, Kabupaten Flores Timur, pada hari ini, Kamis (18/12/2025). Kegiatan survei lokasi ini dilakukan untuk memastikan kesiapan dan kelayakan lahan […]

  • Sertu Husni Harianto Komsos Kamtibmas Bersama Masyarakat Desa Malata

    Sertu Husni Harianto Komsos Kamtibmas Bersama Masyarakat Desa Malata

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka menjaga dan memelihara keamanan serta ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Husni Harianto, bersinergi dengan Bhabinkamtibmas melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat di Desa Malata, Kecamatan Tana Righu, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (03/01/2026). Kegiatan komsos tersebut dilakukan sebagai upaya mempererat sinergitas TNI–Polri dengan […]

expand_less