Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Desa Raenyale Ajak Warga Jaga Ketahanan Pangan Lokal

Babinsa Desa Raenyale Ajak Warga Jaga Ketahanan Pangan Lokal

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Koramil 1604-08/Sabu Raijua, Sertu Erens Imanuel B melaksanakan kegiatan karya bakti membantu warga binaan memanen bawang merah milik Bapak Jefri Kadja Kore di RT 015/RW 006 Dusun 04, Desa Raenyale, Kecamatan Sabu Barat, Kabupaten Sabu Raijua. Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI AD melalui Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan masyarakat di wilayah binaannya. Senin (06/10/2025).

Dalam suasana penuh keakraban, Sertu Erens Imanuel turut membantu petani memetik hasil panen di lahan yang ditanami bawang merah beberapa bulan lalu. Kehadiran Babinsa tidak hanya memberikan semangat bagi para petani, tetapi juga menjadi bentuk dorongan bagi warga untuk terus mengembangkan sektor pertanian sebagai sumber penghidupan utama di wilayah Sabu Raijua.

Sertu Erens Imanuel menyampaikan bahwa peran Babinsa tidak hanya menjaga keamanan, tetapi juga mendorong kesejahteraan masyarakat melalui pendampingan langsung di lapangan. “Kami selalu siap membantu warga dalam setiap kegiatan produktif seperti ini, karena pertanian menjadi kunci utama ketahanan ekonomi dan pangan di daerah,” ujarnya.(Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peresmian Dapur SPPG di Air Suning, Danramil 1628-03/Seteluk Wujud Komitmen Tingkatkan Kesehatan Warga

    Peresmian Dapur SPPG di Air Suning, Danramil 1628-03/Seteluk Wujud Komitmen Tingkatkan Kesehatan Warga

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Upaya peningkatan pelayanan pemenuhan gizi masyarakat kembali diperkuat dengan diresmikannya Dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan yang berlokasi di RT 02 Dusun Air Suning, Kecamatan Seteluk, Sabtu (29/11/2025). Kegiatan peresmian yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut dihadiri berbagai unsur pemerintah daerah, TNI, Polri, tokoh masyarakat, serta stakeholder terkait. Hadir mewakili […]

  • Open House Natal Dandim 1608/Bima: Momen Persatuan dan Keamanan Terjaga Optimal

    Open House Natal Dandim 1608/Bima: Momen Persatuan dan Keamanan Terjaga Optimal

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 51
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Kamis, tanggal 25 Desember 2025, bertempat di kediaman Dandim 1608/Bima, dilaksanakan Open House dalam rangka perayaan Natal Tahun 2025. Acara yang dihadiri dari berbagai unsur bertujuan untuk saling mengenal dan mempererat hubungan silaturahmi  dengan suasana hangat dan penuh kekeluargaan. Open House diselenggarakan  oleh Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S. Kom., […]

  • Babinsa Koramil 1624-01 Larantuka Amankan Kedatangan KM Lambelu di Pelabuhan Larantuka

    Babinsa Koramil 1624-01 Larantuka Amankan Kedatangan KM Lambelu di Pelabuhan Larantuka

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Larantuka, Flotim – Babinsa Koramil 1624-01 Larantuka bersama unsur terkait melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan fasilitas umum di Pelabuhan PELNI Larantuka, sehubungan dengan kedatangan kapal penumpang KM Lambelu. Rabu 30 Juli 2025 Tiga personel Babinsa yang bertugas, yaitu Serka Marito Januario, Sertu Vinsen Bone, dan Praka Burhan, turut bergabung bersama tim gabungan yang terdiri dari […]

  • 35 Peserta MA Almuhlusin dan SMA 1 Parado Lolos Seleksi Paskibra Tahun Ini

    35 Peserta MA Almuhlusin dan SMA 1 Parado Lolos Seleksi Paskibra Tahun Ini

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Parado,Bima,_ Senin, 28 Juli 2025, Danpos ramil Parado bertindak sebagai pembina upacara di MA Al Muhlisin Parado. Setelah upacara, kegiatan dilanjutkan dengan seleksi pasukan pengibar bendera (Paskibra) di MA Al Muhlusin dan SMA 1 Parado. Kegiatan ini melibatkan Babinsa dari Lere, Rato, dan Wane, serta Kapolsek dan anggota Polsek. Seleksi dan persiapan ini dilakukan dalam […]

  • TNI Ada Untuk Rakyat, Babinsa Sampalan Tengah Dampingi 10 Warga Terima BLT DD

    TNI Ada Untuk Rakyat, Babinsa Sampalan Tengah Dampingi 10 Warga Terima BLT DD

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemerintah Desa Sampalan Tengah didampingi Babinsa Serka Made Arta dan Bhabinkamtibmas menggelar kegiatan penyaluran Bantuan langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) Tahap X Bulan Oktober 2025, Rabu ( 02/10/25 ). Kegiatan yang digelar di Kantor Desa Sampalan Tengah Kecamatan Dawan,Kabupaten Klungkung tersebut pun disambut gembira oleh Keluarga Penerima Manfaat ( KPM ) […]

  • Personel Satgas Ops Zebra Agung 2025 Lakukan Teguran Simpatik di Jalan Astina Selatan Gianyar

    Personel Satgas Ops Zebra Agung 2025 Lakukan Teguran Simpatik di Jalan Astina Selatan Gianyar

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Gianyar – Personel Satgas 2 Subsatgas Turjag bersama Subsatgas Gakkum Operasi Zebra Agung 2025 Polres Gianyar melaksanakan kegiatan penindakan berupa teguran simpatik terhadap para pengendara yang melanggar aturan lalu lintas di Jalan Astina Selatan, Gianyar, Sabtu (22/11). Dalam kegiatan tersebut, petugas menindaklanjuti temuan di lapangan dengan memberikan imbauan langsung kepada pengendara sepeda motor yang tidak […]

expand_less