Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sinergi Babinsa Dan Petani Beskoro Wujudkan Ketahanan Pangan Desa

Sinergi Babinsa Dan Petani Beskoro Wujudkan Ketahanan Pangan Desa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, — Dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan dan memulihkan lahan pertanian yang sempat terbengkalai, Babinsa Desa Nekmese Koramil 1604-04/Amarasi, Sertu Eujebio Ceristovao, mendampingi kelompok tani Beskoro melaksanakan kegiatan pembersihan sawah seluas lima hektare. Lahan tersebut sudah lama tidak diolah akibat dampak Badai Seroja yang melanda beberapa tahun lalu. Senin (06/10/2025).

Kegiatan ini dilakukan secara gotong royong oleh para petani bersama Babinsa dengan semangat kebersamaan dan tanggung jawab terhadap lahan pertanian mereka. Adanya bantuan pipanisasi air di wilayah tersebut menjadi peluang besar bagi kelompok tani untuk kembali mengelola sawah yang sebelumnya terbengkalai, sehingga dapat menghasilkan panen yang optimal di masa mendatang.

Sertu Eujebio menyampaikan bahwa kegiatan pendampingan ini merupakan bentuk nyata dukungan TNI AD terhadap masyarakat dalam menghidupkan kembali sektor pertanian pasca bencana. Ia juga mendorong kelompok tani agar tetap semangat bekerja dan saling membantu demi mewujudkan kemandirian pangan di Desa Nekmese.

“Dengan adanya pipanisasi dan kerja sama yang baik antara Babinsa dan petani, kami optimis lahan ini dapat kembali produktif. Semangat gotong royong menjadi kunci keberhasilan dalam mengelola lahan pertanian agar hasilnya maksimal,” ujar Sertu Eujebio Ceristovao di sela kegiatan. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemantauan Rutin Babinsa di Pelabuhan Ba’a Pastikan Kegiatan Aman

    Pemantauan Rutin Babinsa di Pelabuhan Ba’a Pastikan Kegiatan Aman

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serda Delfi Amalo, melaksanakan pemantauan aktivitas di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Senin (11/8/2025). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memastikan keamanan dan ketertiban di area pelabuhan. Pemantauan dimulai pukul 10.58 WITA saat menunggu kedatangan kapal penumpang Expres Bahari 8E yang sandar di Pelabuhan Ba’a pada […]

  • Babinsa dan Warga Praimadeta Wujudkan Kemitraan di Bidang Pertanian

    Babinsa dan Warga Praimadeta Wujudkan Kemitraan di Bidang Pertanian

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Latif, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga yang sedang beraktivitas di kebun di Desa Praimadeta, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Barat, Kabupaten Sumba Tengah, Sabtu (04/10/2025). Kehadiran Babinsa di tengah-tengah warga merupakan wujud nyata peran TNI dalam menjalin hubungan baik dan mempererat tali silaturahmi dengan […]

  • Kodim 1602/Ende Perkuat Kemanunggalan dengan Masyarakat Lewat Kegiatan Karya Bhakti di Desa Wiwipemo

    Kodim 1602/Ende Perkuat Kemanunggalan dengan Masyarakat Lewat Kegiatan Karya Bhakti di Desa Wiwipemo

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Karya Bhakti bersama masyarakat Dusun Kopo Ba’i, Desa Wiwipemo, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende. Kegiatan tersebut berlangsung pada Selasa pagi, pukul 08.00 WITA, dengan fokus membantu pengecoran tembok rumah milik Bapak Srelus Danu. Kegiatan Karya Bhakti ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil TNI AD dalam mendukung dan […]

  • Pendampingan Kepada Petani Babinsa Bantu Siram Pupuk

    Pendampingan Kepada Petani Babinsa Bantu Siram Pupuk

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Sertu Markus Anin membantu pemupukan padi warga di lahan kompleks persawahan Nates Desa Tuanatuk Kec.Lobalain, Kabupaten Rote Ndao,Jumat(25/7/25) “Sebagai Babinsa, saya bersama rekan rekan memiliki tugas untuk membantu masyarakat di wilayah binaan, termasuk para petani. Salah satunya adalah membantu mereka dalam proses pemupukan tanaman padi agar mendukung program pemerintah […]

  • Maybank Marathon 2025: Danramil Gianyar Dorong Sinergitas Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang

    Maybank Marathon 2025: Danramil Gianyar Dorong Sinergitas Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Lebih, Selasa (29/7/2025) Dalam rangka menyukseskan gelaran Maybank Marathon Tahun 2025, Danramil 1616-01/Gianyar Lettu Inf Bambang Sutikno bersama Babinsa Desa Lebih Serka I Wayan Suama, menghadiri undangan rapat briefing yang digelar di Aula Kantor Desa Lebih, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar. Rapat dibuka oleh Camat Gianyar selaku pimpinan wilayah yang menjadi bagian dari jalur […]

  • Kegiatan Apel Pagi Gabungan dan Patroli Bersama Polres Lembata Berhasil Meningkatkan Kamtibmas

    Kegiatan Apel Pagi Gabungan dan Patroli Bersama Polres Lembata Berhasil Meningkatkan Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Dpp Sertu Aloysius Pea, beserta 10 personil anggota Koramil 1624-03/Lewoleba, mengikuti kegiatan apel pagi gabungan yang dipimpin oleh Kapolres Lembata dan dilanjutkan dengan patroli gabungan pada hari Selasa, ( 02/09/2025 ) Kegiatan patroli gabungan ini dilaksanakan dalam rangka mengantisipasi perkembangan situasi yang ada di wilayah pasca aksi unjuk rasa/demo yang […]

expand_less