Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pengumuman! Jalur Denpasar-Gilimanuk di Kelurahan Kapal Ditutup Jam 3 Sore

Pengumuman! Jalur Denpasar-Gilimanuk di Kelurahan Kapal Ditutup Jam 3 Sore

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Mangupura – Pelaksanaan tradisi Aci Tabuh Rah Pengangon atau dikenal dengan Siat tipat-bantal Desa Adat Kapal, Badung, bakal digelar pada Senin (6/10/2024) sore. Jalur Denpasar-Gilimanuk tepatnya di Kelurahan Kapal, Kecamatan Mengwi, akan ditutup sementara mulai pukul 15.00 Wita.

Penutupan Jalan Raya Kapal dilakukan tepat di depan Pura Desa Kapal. Adapun rute pengalihan lalu lintas di Desa Kapal, kendaraan dari arah Denpasar menuju Gilimanuk diarahkan ke barat menuju simpang jalan Tambaksari -jalan Soka ke utara dan keluar menuju simpang celuk, dan jalan simpang celuk tutup arus ke selatan menuju ke timur.

Begitu dari arah sebaliknya, arus lalu lintas dialihkan menuju pintu masuk terminal mengwi menuju jalan terminal mengwi. Selanjutnya di jalan raya kapal tutup arus ke selatan, kendaraan dialihkan ke utara atau timur di simpang Pasar Tegeh Banjar Cepaka, Kapal melalui Jalan Raya Anggungan. Sampai di simpang Lukluk kendaraan dapat belok kanan untuk menuju arah Denpasar.

” Untuk kendaraan R6/lebih untuk semntara selama pelaksanaan kegiatan di arahkan dan parkir di terminal mengwi serta Puspem kabupaten Badung. Jadi pengguna jalan yang melewati jalur itu bisa mencari jalur alternatif. Masyarakat juga bisa menghindari untuk bepergian di jam-jam itu jika melewati Jalur Denpasar-Gilimanuk di Kelurahan Kapal,” kata kabag ops Polres Badung Kompol I Gusti Nyoman Sudarsana, S.st.

Rangkaian upacara Aci Tabuh Rah Pengangon sudah dimulai sejak pukul 13.00 Wita. Ritual dijalankan di area pura dan dilaksanakan oleh masyarakat adat setempat. Setelah itu barulah beberapa acara akan digelar di depan pura yang memang berada persis di Jalan Raya Kapal tersebut. Menurutnya tradisi Aci Tabuh Rah Pengangon sudah digelar sejak dahulu di depan pura desa.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pererat Kebersamaan, Babinsa Desa Bebalang dan Warga Kompak Gotong Royong di Jalan Menuju Pura

    Pererat Kebersamaan, Babinsa Desa Bebalang dan Warga Kompak Gotong Royong di Jalan Menuju Pura

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam upaya menjaga kebersihan lingkungan serta meningkatkan semangat kebersamaan, Babinsa Kelurahan Bebalang, Koramil 1626-01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Kopda I Nengah Sudarma, bersama Krama Banjar Adat Tegal melaksanakan kegiatan gotong royong di Lingkungan Tegal, Kelurahan Bebalang, Kecamatan/Kabupaten Bangli. Minggu (2/11/25). Kegiatan gotong royong tersebut menyasar pembersihan jalan menuju Pura Mas Medewi/Pura Beji, yang merupakan jalur […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 1621-03/Mollo Utara Pantau dan Imbau Warga Rawat Pompa Hidram Tunua

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 1621-03/Mollo Utara Pantau dan Imbau Warga Rawat Pompa Hidram Tunua

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Mollo Utara, 23 Oktober 2025 — Dalam upaya menjaga ketahanan air bersih dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Desa Tunua, Sertu Yoel Tasekeb dari Koramil 1621-03/Mollo Utara, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) serta monitoring pompa hidram di Dusun 04, RT 23/RW 11, Desa Tunua, Kecamatan Mollo Utara, Kabupaten Timor Tengah Selatan, Kamis (23/10/2025) pukul 10.00 […]

  • Blue Light Patrol Gabungan Sasar Titik Rawan Malam Hari, Polres Tabanan Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas

    Blue Light Patrol Gabungan Sasar Titik Rawan Malam Hari, Polres Tabanan Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan kembali menunjukkan keseriusannya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat dengan melaksanakan Blue Light Patrol dan giat Yustisi pada Senin malam, 21 Juli 2025. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 20.30 hingga 22.00 Wita ini dipimpin oleh Pawas Ksb. Binkar AKP I Nyoman Sukana, S.H., dan melibatkan […]

  • Kepedulian TNI dan Pemerintah Desa Batuan, Rumah Petani Lansia Kini Berdiri Kokoh

    Kepedulian TNI dan Pemerintah Desa Batuan, Rumah Petani Lansia Kini Berdiri Kokoh

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (2/8/2025) – H+10 TMMD Ke-125 Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-125 Tahun 2025 terus membawa angin segar bagi masyarakat Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Salah satu wujud nyatanya adalah rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik I Ketut Pait (86), seorang petani lansia di Banjar Jeleka, yang kini mulai […]

  • Kapolresta Denpasar Silaturahmi Dengan Kepala Bea Cukai Denpasar : Perkuat Sinergi dalam Pengawasan dan Penegakan Hukum

    Kapolresta Denpasar Silaturahmi Dengan Kepala Bea Cukai Denpasar : Perkuat Sinergi dalam Pengawasan dan Penegakan Hukum

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Denpasar, 24 Juli 2025 – Kepala Bea Cukai Denpasar I Made Aryana menyambangi Polresta Denpasar dalam rangka silaturahmi Kamis (24/7). Dan disambut hangat oleh Kapolresta Denpasar Kombes Pol. Muhammad Iqbal Simatupang, S.I.K., M.H., didampingi Pejabat Utama. Turut hadir mendampingi Kepala Bea Cukai Denpasar, Kasi Penindakan dan Penyidikan Bea Cukai Denpasar Albert Boby Prasetya serta Humas […]

  • Koramil 1627-02/Pantai Baru Tegaskan Komitmen Pengamanan Jalur Laut Rote Ndao

    Koramil 1627-02/Pantai Baru Tegaskan Komitmen Pengamanan Jalur Laut Rote Ndao

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 31 Oktober 2025 – Dalam rangka memastikan kelancaran dan keamanan kegiatan transportasi laut di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serka Haris Lakuy, melaksanakan kegiatan pengamanan terhadap kapal Fery Garda Maritim 3 yang beroperasi di Pelabuhan Fery Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Jumat (31/10/2025). Kegiatan pengamanan dimulai pada pukul 08.00 […]

expand_less