Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Dekatkan Diri dengan Masyarakat, Babinsa Ende Laksanakan Monitoring dan Komsos

Dekatkan Diri dengan Masyarakat, Babinsa Ende Laksanakan Monitoring dan Komsos

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

Ende, – Dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Nderuzea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Minggu (5/10/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta menjalin silaturahmi dengan warga setempat. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menghimbau masyarakat agar selalu waspada terhadap situasi lingkungan sekitar dan aktif menjaga keamanan bersama.

Beberapa agenda dalam kegiatan tersebut antara lain:

Memantau kondisi keamanan wilayah sebagai bentuk deteksi dini terhadap potensi gangguan Kamtibmas.

Menyampaikan pesan-pesan pembinaan teritorial untuk meningkatkan rasa aman dan nyaman di tengah masyarakat.

Mendengarkan langsung keluhan atau permasalahan yang dihadapi masyarakat untuk selanjutnya dikoordinasikan dengan pihak pemerintahan setempat.

Turut hadir dalam kegiatan ini sejumlah warga setempat yang menyambut baik kehadiran Babinsa. Meski jumlah masyarakat yang hadir hanya empat orang, kegiatan tetap berlangsung dengan penuh antusias dan interaktif.

Kegiatan ini berjalan dengan aman, lancar, dan tertib. Warga mengaku senang dan merasa lebih diperhatikan dengan kehadiran Babinsa yang rutin turun langsung ke wilayah binaan.

Menurut keterangan yang diterima dari Koramil 1602-01/Ende, kegiatan Komsos dan Pamwil merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga keutuhan wilayah dan stabilitas nasional dari tingkat desa.

Dengan adanya kegiatan seperti ini, diharapkan tercipta sinergitas yang kuat antara TNI dan masyarakat demi terwujudnya wilayah yang aman, tenteram, dan kondusif.

(Penulis Tim pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1614-02/Kempo Dorong Desa Tolokalo Bebas Narkoba

    Babinsa Koramil 1614-02/Kempo Dorong Desa Tolokalo Bebas Narkoba

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Desa Tolokalo, Koptu Julkarnain dari Koramil 1614-02/Kempo bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan ronda malam pada Jumat (5/9/2025). Kegiatan ini turut melibatkan tokoh agama dan tokoh adat Desa Tolokalo. Selain patroli keamanan, kegiatan tersebut juga diisi dengan diskusi membahas persoalan sosial yang akhir-akhir ini marak terjadi, […]

  • Nobar Film Belive, Dandim Klungkung Bangun Kebanggan Akan Profesi TNI

    Nobar Film Belive, Dandim Klungkung Bangun Kebanggan Akan Profesi TNI

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Believe salah satu karya anak bangsa yang mengangkat perjuangan, dedikasi dan loyalitas prajurit TNI dengan berlatar belakang sejarah militer Indonesia Operasi Seroja 1975 terus menggema. Film yang di adaptasi dari buku biografi Jenderal TNI Agus Subiyanto berjudul Believe Faith, Dream, and Courage ini tidak hanya mengangkat perjuangan TNI dalam tugas operasi semata, namun dalam […]

  • Babinsa Wolowaru Aktif Pantau Keamanan dan Dorong Kesadaran Kebersihan Masyarakat Wolojita

    Babinsa Wolowaru Aktif Pantau Keamanan dan Dorong Kesadaran Kebersihan Masyarakat Wolojita

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta memantau situasi keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bertempat di kantor Lurah Wolojita, Kelurahan Wolojita, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, pada Sabtu (1/11/2025) pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi wilayah yang […]

  • Beri Rasa Nyaman Dan Aman, Babinsa Kutampi Kawal Pementasan Bondres

    Beri Rasa Nyaman Dan Aman, Babinsa Kutampi Kawal Pementasan Bondres

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Kutampi Koramil 1610-04/Nusa Penida Serda Nursam Muliadi bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang melaksanakan pengawalan dan pengamanan pertunjukan Bondres, Senin ( 22/09/25 ) malam. Kegiatan yang digelar di Pura Dalem Gelagah Sembir, Desa Kutampi, Kecamatan Nusa Penida tersebut dihadiri oleh ratusan warga. Pertunjukan bondres ini dilaksanakan sebagai rangkaian dari upacara Tawur Balik Sumpah, Melaspas […]

  • Monitoring Wilayah, Babinsa Pastikan Pembangunan KDKMP Berjalan Aman dan Lancar

    Monitoring Wilayah, Babinsa Pastikan Pembangunan KDKMP Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur, Koptu Imran, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dengan memantau proses pembersihan lahan dan galian fondasi pembangunan KDKMP di Desa Hundihopo, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa, 13 Januari 2026, sekitar pukul 12.03 WITA. Monitoring ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam memastikan setiap kegiatan […]

  • Serma Paulus Umbu Pati Turun Langsung Jalin Komunikasi Sosial di Detusoko Barat

    Serma Paulus Umbu Pati Turun Langsung Jalin Komunikasi Sosial di Detusoko Barat

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serma Paulus Umbu Pati, melaksanakan kegiatan Monitoring Wilayah, Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Detusoko Barat, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, pada Senin pagi (06/10). Kegiatan dimulai pukul 09.10 WITA dan berlangsung hingga selesai dengan suasana yang tertib, aman, dan lancar. […]

expand_less