Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polres Karangasem Terus Gencarkan Aplikasi Signal Samsat, Permudah Layanan Pajak bagi Masyarakat

Polres Karangasem Terus Gencarkan Aplikasi Signal Samsat, Permudah Layanan Pajak bagi Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Karangasem – Aplikasi SIGNAL merupakan pelayanan pengesahan STNK Tahunan, Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Pembayaran Sumbangan Wajib Dana Lalu Lintas Angkutan Jalan (SWDKLLJ).

Menurut penjelasan Kanit Regident Satlantas Polres Karangasem Ipda I Nyoman Wijaya, S.H., M.H. bahwa aplikasi SIGNAL Secara digital ini memanfaatkan pangkalan data (database), kendaraan bermotor (ranmor) yang dimiliki Polri, pangkalan data induk kependudukan yang ada pada Dirjen Dukcapil Kemendagri dan sistem informasi pajak kendaraan bermotor yang dikelola oleh tiap-tiap Bapenda Provinsi.

” Hal ini di integrasikan secara nasional sebagai sebuah sistem kecerdasan buatan (Artificial Inteligence atau AI) menggunakan aplikasi berjenis mobile platform untuk menyelenggarakan pelayanan kepada masyarakat secara digital sekaligus mengakomodir kepentingan berbagai pihak yang terkait (Bapenda, Jasa Raharja dan Bank Pembangunan Daerah) tanpa mengabaikan fungsi pengawasan regident kepemilikan kendaraan yang menjadi salah tugas utama Polri” Terang nya.

Sistem pada aplikasi Signal memungkinkan untuk dilakukannya verifikasi identitas pemilik ranmor dengan melakukan pencocokan wajah (face matching) pemilik kendaraan bermotor sesuai dengan data KTP elektronik di Kemendagri.

Ditambahkan oleh kasat lantas Polres Karangasem AKP Komang Saptapramana S.I.K bahwa pihaknya sedang melakukan sosialisasi sejak tahun kemarin dan sampai saat ini masih digencarkan, karena sebagian masyarakat banyak yang belum mengetahui tata cara penggunaan aplikasi tersebut.

“hampir tiap hari kami melakukan sosialisasi penggunaan aplikasi SIGNAL dalam rangka menyelenggarakan pelayanan kepada masyarakat secara digital”, Jelas beliau

Kasat Lantas juga menegaskan, pembayaran Samsat Melalui Aplikasi SIGNAL SAMSAT untuk mempermudah pelayanan pembayaran pajak kendaraan bermotor, serta mendekatkan pelayanan kepada masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sidokkes Polres Tabanan Laksanakan Pemeriksaan Kesehatan Lapangan Saat Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Agung 2025

    Sidokkes Polres Tabanan Laksanakan Pemeriksaan Kesehatan Lapangan Saat Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Agung 2025

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka mendukung pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Agung 2025, Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polres Tabanan melaksanakan kegiatan kesehatan lapangan pada Senin, 17 November 2025. Bertempat di Lapangan Tathya Dharaka Polres Tabanan, kegiatan dipimpin oleh Kasi Dokkes Polres Tabanan IPTU dr. Ni Wayan Irmawati bersama […]

  • TNI-Polri, ASN, dan Warga Bersatu di Kirab Merah Putih Puncak Jaya

    TNI-Polri, ASN, dan Warga Bersatu di Kirab Merah Putih Puncak Jaya

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, 15 Agustus 2025 — Jalanan Kota Mulia pagi ini dipenuhi semangat kemerdekaan. Ribuan warga dari berbagai lapisan masyarakat tumpah ruah mengikuti Kirab Merah Putih menyongsong HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Kegiatan dipimpin Bupati Puncak Jaya Dr. Yuni Wonda, S.Sos., S.I.P., MM, didampingi Dandim 1714/PJ Letkol Inf Irawan Setya Kusuma, S.Hub.,Int, Dansatgas Yonif 743/PSY […]

  • Kehadiran Babinsa Wujudkan Peran Aktif TNI di Tengah Masyarakat dalam Peningkatan Kapasitas Desa

    Kehadiran Babinsa Wujudkan Peran Aktif TNI di Tengah Masyarakat dalam Peningkatan Kapasitas Desa

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Tampaksiring, Senin (8/9/2025) Dalam rangka mendukung terwujudnya Desa Tangguh Bencana yang inklusif, Babinsa Desa Manukaya Koramil 1616-03/Tampaksiring Serka I Wayan Ariana bersama Bhabinkamtibmas Desa Manukaya Aipda I B. Eka Bumi menghadiri kegiatan Bali Mandala Pembukaan Peningkatan Kapasitas Lokal yang dilaksanakan mulai tanggal 8 hingga 12 September 2025, bertempat di Kantor Desa Manukaya, Kecamatan […]

  • Upacara Tujuh belasan, Kodim 1623/Karangasem Dilaksanakan Dengan Penuh Makna

    Upacara Tujuh belasan, Kodim 1623/Karangasem Dilaksanakan Dengan Penuh Makna

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kepala Staf Kodim (Kasdim) 1623/Karangasem Mayor Inf Dewa Putu Oka memimpin langsung pelaksanaan upacara bendera tujuh belasan, bertempat di Lapangan Apel Makodim 1623/Karangasem, Jl. Sudirman, Link. Janggapati, Kel. Subagan, Kec/Kab.Karangasem, Jumat (17/10/25) Upacara bendera tujuh belasan bulan Oktober 2025 ini, diikuti oleh anggota Kodim 1623/Karangasem yang terdiri dari Perwira, Bintara, Tamtama dan ASN […]

  • Klinik Bhayangkara Polres Tabanan Layani 20 Pasien dalam Pelayanan Rawat Jalan Rutin

    Klinik Bhayangkara Polres Tabanan Layani 20 Pasien dalam Pelayanan Rawat Jalan Rutin

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Sebagai wujud nyata komitmen Polri dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada anggota dan masyarakat, Klinik Bhayangkara Polres Tabanan kembali melaksanakan pelayanan rawat jalan rutin pada Selasa, 4 November 2025. Kegiatan berlangsung di Klinik Polres Tabanan mulai pukul 08.00 hingga 14.00 WITA yang di pimpin oleh Kasi Dokkes IPTU […]

  • Dekatkan Diri dengan Masyarakat, Babinsa Ende Laksanakan Monitoring dan Komsos

    Dekatkan Diri dengan Masyarakat, Babinsa Ende Laksanakan Monitoring dan Komsos

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Nderuzea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Minggu (5/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) […]

expand_less