Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Gotong Royong di Jembatan Tiu Jeruk, Babinsa Bersama Warga Angkat Sampah Sungai

Gotong Royong di Jembatan Tiu Jeruk, Babinsa Bersama Warga Angkat Sampah Sungai

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-03/Seteluk bersama perangkat desa dan masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong di sekitar Jembatan Tiu Jeruk, Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Jumat (03/10/2025).

Kegiatan yang dipimpin oleh Babinsa Desa Seteluk Tengah, Sertu Dahlan, ini diikuti Kepala Desa Seteluk Tengah, staf desa, para anggota PDPGR, serta warga sekitar. Aksi gotong royong difokuskan pada pembersihan tumpukan sampah yang menghambat aliran air sungai.

Menurut Sertu Dahlan, kegiatan ini merupakan wujud kepedulian bersama terhadap kebersihan lingkungan sekaligus upaya mencegah terjadinya banjir akibat tersumbatnya aliran sungai.

“Kegiatan ini juga mempererat kebersamaan antara Babinsa, pemerintah desa, dan masyarakat. Harapannya, kesadaran menjaga kebersihan lingkungan semakin meningkat,” ujarnya.

Gotong royong berjalan aman, tertib, dan penuh semangat kebersamaan. Warga berharap kegiatan serupa terus dilakukan secara rutin demi menjaga kelestarian lingkungan di Desa Seteluk Tengah.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos Babinsa, Babinsa Kutampi Tekankan Kadus Peka Dan Peduli Bangsit

    Komsos Babinsa, Babinsa Kutampi Tekankan Kadus Peka Dan Peduli Bangsit

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upaya untuk memperkokoh kemanunggalan dan menjaga Kamtibmas wilayah binaan aman dan kondusif, Babinsa Kutampi Sertu Nursam Muliadi melaksanakan kunjungan dan komunikasi sosial (Komsos) di Kantor Desa Kutampi bersama para Kepala Dusun se-Desa Kutampi, kamis ( 30/10/25 ). Menurut Babinsa Kutampi Sertu Nursam Muliadi, adapun maksud dan tujuan kegiatan Komsos ini adalah untuk meningkatkan silaturahmi […]

  • Polres Klungkung Gelar Latihan Pra Operasi Lilin Agung 2025.

    Polres Klungkung Gelar Latihan Pra Operasi Lilin Agung 2025.

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Polres Klungkung melaksanakan Latihan Pra Operasi (Lat Pra Ops) Lilin Agung 2025 yang diselenggarakan di Gedung Dharma Jalaga Pandapha Polres Klungkung. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Kapolres Klungkung AKBP Alfons W. P. Letsoin, S.I.K., para pejabat Operasi Lilin Agung 2025, serta seluruh personel yang terlibat dan tersprint dalam Operasi Lilin Agung 2025, […]

  • Dukung Kelancaran Transportasi Laut, Babinsa Pantau Keberangkatan Kapal Garda Maritim 3

    Dukung Kelancaran Transportasi Laut, Babinsa Pantau Keberangkatan Kapal Garda Maritim 3

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran transportasi laut di wilayah Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan keberangkatan kapal di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Minggu (21/12/2025). Kegiatan pengamanan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Sertu Andri Muskananfola mulai pukul 08.00 WITA. Pengamanan difokuskan pada […]

  • Babinsa Patroli Pantau Aktifitas Warga,Ciptakan Suasana Aman di Wilayah Binaan

    Babinsa Patroli Pantau Aktifitas Warga,Ciptakan Suasana Aman di Wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam upaya menjaga keamanan dan kenyamanan lingkungan di wilayah teritorial Koramil 01/Ba’a Kodim 1627/Rote Ndao, Babinsa Sertu Nelson Sine dan Koptu Alis Sinlae bersama anggota organisasi Pemuda melaksanakan patroli di seputaran Koramil Ba’a dan tempat keramaian,Jumat (19/9/2025). “Demi menciptakan situasi kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat) yang kondusif di wilayah teritorial Koramil 01/Ba’a […]

  • Kodam IX/Udayana Tegaskan Komitmen Sukseskan Percepatan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG)

    Kodam IX/Udayana Tegaskan Komitmen Sukseskan Percepatan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG)

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Tabanan – Komitmen Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam mendukung program prioritas pemerintah kembali diwujudkan melalui peluncuran Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, S.E., M.Si., secara video conference (vicon) dari Jakarta, dengan titik lokasi di Bali bertempat di SD Negeri 1 Kukuh, Desa Kukuh, Kecamatan Marga, […]

  • Dandim Belu Sambut Kunjungan Kerja Pangdam IX/Udayana Di Bandara AA Bere Tallo Atambua

    Dandim Belu Sambut Kunjungan Kerja Pangdam IX/Udayana Di Bandara AA Bere Tallo Atambua

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Komandan Kodim 1605/Belu Letkol Arh Andi Yunus, S.I.P menyambut kedatangan Panglima Kodam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto S.H., M.H beserta rombongan di Bandara A.A Bere Tallo Atambua, Kabupaten Belu, Jumat (31/10/2025). Kedatangan Pangdam IX/Udayana dengan didampingi Ibu Ketua Persit KCK Daerah IX Udayana Ibu Indah Widhianti juga disambut langsung oleh Danrem 161/WS Brigjen […]

expand_less