Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Blahbatuh Pimpin Olahraga Bersama, Menjaga Kekompakan Dan Kebugaran Personel

Kapolsek Blahbatuh Pimpin Olahraga Bersama, Menjaga Kekompakan Dan Kebugaran Personel

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Blahbatuh – Dalam rangka menjaga kebugaran fisik dan mempererat kebersamaan, jajaran Polsek Blahbatuh melaksanakan olahraga bersama yang dipimpin langsung Kapolsek Blahbatuh Kompol Anak Agung Gede Arka, S.H., M.H., pada Jumat (3/10/2025). Kegiatan berlangsung di area parkir Stadion Kapten I Wayan Dipta, Buruan, dengan penuh antusias diikuti oleh para Kanit, Kasi, serta personel Polsek Blahbatuh.

Olahraga pagi diawali dengan apel kesiapan sebagai bentuk kedisiplinan, dilanjutkan dengan gerakan pemanasan dan kegiatan lari menyusuri rute persawahan hingga area sekitar Stadion Kapten Dipta. Suasana penuh semangat tampak mewarnai kegiatan tersebut, di mana setiap personel berbaur dalam kekompakan dan kebersamaan.

Selain untuk meningkatkan kebugaran jasmani, kegiatan olahraga bersama ini juga menjadi sarana memperkuat hubungan emosional antaranggota, sehingga dapat menumbuhkan solidaritas dalam pelaksanaan tugas kepolisian sehari-hari. Polsek Blahbatuh terus berupaya menghadirkan inovasi kegiatan internal yang mendukung kesiapan personel dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

Kapolsek Blahbatuh Kompol Anak Agung Gede Arka, S.H., M.H. menyampaikan bahwa kebugaran fisik merupakan modal penting bagi anggota Polri dalam melaksanakan tugas menjaga keamanan dan ketertiban. “Dengan rutin berolahraga, kami berharap personel Polsek Blahbatuh tetap sehat, bugar, dan solid, sehingga selalu siap melayani masyarakat dengan penuh keikhlasan dan tanggung jawab,” ungkapnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Pencurian 3C, Polsek Selemadeg Gelar Patroli Blue Light malam hari

    Cegah Pencurian 3C, Polsek Selemadeg Gelar Patroli Blue Light malam hari

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Personil Polsek Selemadeg dipimpin Pawas Aiptu A. A. Agus Suarayudha menggelar Blue Light Patrol dan KRYD pada Minggu (4/1/2026) malam untuk mengantisipasi aksi kriminalitas 3C dan gangguan Kamtibmas. Patroli menyasar titik vital seperti Pasar Bajera, Perbankan, tempat ibadah, sekolah, hingga pemukiman warga di Desa Berembeng, Bajera dan Selemadeg. Langkah ini merupakan upaya […]

  • Pelayanan Prima Kepolisian, Pengaturan Lalu Lintas Sore Hari Di Akhir Pekan Tetap Dilaksanakan

    Pelayanan Prima Kepolisian, Pengaturan Lalu Lintas Sore Hari Di Akhir Pekan Tetap Dilaksanakan

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka memberikan pelayanan prima kepada masyarakat serta mewujudkan keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcar Lantas), Polsek Abiansemal tetap melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas pada sore hari meskipun di akhir pekan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Minggu (11/1/2026) sore di sejumlah titik rawan kepadatan dan persimpangan jalan utama daerah hukum Polsek Abiansemal. […]

  • Patroli Terpadu Babinsa Rato Tingkatkan Pengawasan Pemuda dan Pemukiman

    Patroli Terpadu Babinsa Rato Tingkatkan Pengawasan Pemuda dan Pemukiman

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

      Sape/Bima – Sabtu, 22 November 2025, Sertu Wahyudin selaku Babinsa Desa Rato bersama satu orang anggota melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling di wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Kegiatan ini dilakukan sebagai langkah antisipasi terhadap potensi gangguan keamanan serta memastikan kondisi wilayah tetap kondusif. Patroli melibatkan berbagai elemen masyarakat yang turut berpartisipasi secara aktif. Hadir […]

  • Komsos Babinsa di Sawah, Bukti Nyata Kemanggulan TNI-Rakyat

    Komsos Babinsa di Sawah, Bukti Nyata Kemanggulan TNI-Rakyat

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Sabtu, 13 September 2025, suasana persawahan Desa Sunkaen, Kecamatan Bikomi Nilulat, Kabupaten TTU tampak berbeda. Di tengah hamparan padi yang menghijau dengan latar pegunungan nan megah, hadir Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Serda Patris Tapoy, yang menyempatkan diri melaksanakan komunikasi sosial bersama para petani setempat. Kehadirannya menambah semangat sekaligus menjadi wujud nyata kedekatan TNI dengan rakyat. […]

  • Upacara Bendera Hari Senin, Kasdim Klungkung Tekankan Antisipasi Bangsit Dan Perubahan Cuaca

    Upacara Bendera Hari Senin, Kasdim Klungkung Tekankan Antisipasi Bangsit Dan Perubahan Cuaca

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kodim 1610/Klungkung menggelar upacara bendera rutin dalam rangka memperkuat patriotisme, nasionalisme dan kecintaan kepada tanah air di lapangan Makodim 1610/Klungkung, Senin ( 03/11/25 ). Upacara bendera hari Senin ini dipimpin oleh Kasdim 1610/Klungkung Mayor Cba I Ketut Sudiarta dengan Komandan upacara Pjs Danramil 1610-03/Dawan Kapten Inf Ketut Joni Arianta yang diikuti oleh seluruh personel […]

  • Blue Light Patrol Dini Hari, Polres Tabanan Tingkatkan Keamanan Permukiman dan Perbankan Antisipasi Kejahatan 3C

    Blue Light Patrol Dini Hari, Polres Tabanan Tingkatkan Keamanan Permukiman dan Perbankan Antisipasi Kejahatan 3C

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Tabanan kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat melalui kegiatan Blue Light Patrol yang dilaksanakan pada Kamis dini hari, 18 Desember 2025. Patroli dimulai pukul 00.30 Wita hingga 02.00 Wita di wilayah hukum Polres Tabanan, dengan sasaran utama pencegahan tindak kejahatan 3C (Curat, Curas, dan Curanmor) pada jam-jam rawan. Kegiatan diawali dengan […]

expand_less