Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tingkatkan Keamanan, Kodim 1602/Ende Gelar Patroli Gabungan di Seputaran Bandara dan Kota Ende

Tingkatkan Keamanan, Kodim 1602/Ende Gelar Patroli Gabungan di Seputaran Bandara dan Kota Ende

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Ende, – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban wilayah, Kodim 1602/Ende kembali melaksanakan patroli pengamanan terpadu bersama berbagai elemen masyarakat. Kegiatan ini melibatkan organisasi kemasyarakatan seperti FKPPI, Banser, dan Pemuda Katolik, sebagai bentuk sinergi antara TNI dan komponen bangsa lainnya. Kamis 02 Oktober 2025.

Apel kesiapan patroli digelar di Makodim 1602/Ende dan dipimpin langsung oleh Pasi Ter Kodim 1602/Ende, Kristianus Sina. Dalam arahannya, ia menekankan pentingnya kolaborasi lintas organisasi dalam menjaga kondusifitas wilayah, khususnya menjelang agenda-agenda penting daerah.

“Patroli ini adalah bentuk komitmen kami untuk selalu hadir di tengah masyarakat, menjaga keamanan, serta memperkuat kebersamaan antara TNI dan seluruh elemen bangsa,” ujar Kristianus Sina dalam sambutannya.

Rute patroli kali ini meliputi wilayah strategis, dimulai dari Makodim 1602/Ende menuju Bandara H. Hasan Aroeboesman dan seputaran titik-titik vital di Kota Ende. Kegiatan berjalan dengan tertib, aman, dan penuh semangat kebersamaan.

Kodim 1602/Ende secara rutin melaksanakan kegiatan pengamanan, patroli, dan pembinaan teritorial guna memastikan wilayah teritorialnya tetap aman, damai, dan terkendali. Kegiatan seperti ini diharapkan dapat menjadi contoh nyata sinergitas antara TNI dan masyarakat dalam menjaga NKRI.

(Penulis: Timpendim1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1609-02/Kubutambahan Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas Lewat Patroli Bersama

    Koramil 1609-02/Kubutambahan Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas Lewat Patroli Bersama

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Kubutambahan: Rabu 24 September 2025, Koramil 1609-02/Kubutambahan menggelar patroli Gabungan TNI, Polri, dan Satpol PP, patroli gabungan Lewat Patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) dalam rangka menjaga keaman, tertib, dan kenyamanan masyarakat ,Patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) dimulai pukul 21.30 WITA dengan titik kumpul di Kantor Camat Kubutambahan, Kekuatan personel terdiri dari : Anggota Koramil 1609-02/Kubutambahan […]

  • Penertiban Pelajar Bolos, Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kamtibmas Wilayah Binaan

    Penertiban Pelajar Bolos, Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kamtibmas Wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Taruna Diharjaya DE, menggelar kegiatan monitoring dan penertiban pelajar yang bolos sekolah di wilayah Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende pada Jumat pagi (1/8/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.30 WITA dengan mengidentifikasi lokasi yang kerap dijadikan tempat berkumpul pelajar saat jam pelajaran, seperti warung, rental internet, dan tempat bermain PlayStation. Babinsa menemukan […]

  • Letkol Kav Rizal Wijaya: Rawat Pangkalan Seperti Rumah Sendiri, Wujud Jiwa Korsa TNI

    Letkol Kav Rizal Wijaya: Rawat Pangkalan Seperti Rumah Sendiri, Wujud Jiwa Korsa TNI

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Gianyar – Senin (21/7/2025) — Dalam rangka menciptakan lingkungan kerja yang nyaman, rapi, dan representatif, jajaran Kodim 1616/Gianyar melaksanakan kegiatan perbaikan pangkalan dengan melakukan pengecatan tembok dan atap kantor secara menyeluruh. Kegiatan ini dilaksanakan dengan penuh semangat kebersamaan oleh seluruh prajurit Kodim. Komandan Kodim 1616/Gianyar, Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., secara langsung memantau pelaksanaan […]

  • Bhabinkamtibmas Kelurahan Beng Sosialisasikan Call Center 110, Ajak Warga Aktif Jaga Kamtibmas

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Beng Sosialisasikan Call Center 110, Ajak Warga Aktif Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Bhabinkamtibmas Kelurahan Beng Aiptu I Nyoman Yuliarta melaksanakan kegiatan sambang/kunjungan di wilayah binaan pada Rabu, 26 November 2025 sekitar pukul 10.00 Wita. Kegiatan tersebut dilakukan di lingkungan Kelod Kauh, Kelurahan Beng, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Sambang ini bertujuan untuk menyampaikan perkembangan situasi Kamtibmas menjelang Hari Raya Kuningan serta mengetahui secara langsung kondisi keamanan dan aktivitas […]

  • Babinsa Koramil 1612-04/Elar Hadiri Penyambutan Uskup Ruteng di Paroki St. Yusup Benteng Jawa

    Babinsa Koramil 1612-04/Elar Hadiri Penyambutan Uskup Ruteng di Paroki St. Yusup Benteng Jawa

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Manggarai Timur, 26 Oktober 2025 — Suasana penuh sukacita dan kekhidmatan menyelimuti Gereja Paroki St. Yusup Benteng Jawa, Desa Tengku Leda, Kecamatan Lamba Leda, Kabupaten Manggarai Timur. Ratusan umat Katolik bersama unsur pemerintah dan aparat keamanan turut menyambut kehadiran Uskup Ruteng dalam rangka kunjungan pastoral ke wilayah tersebut, Minggu (26/10/2025). Turut hadir dalam kegiatan itu […]

  • Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Aksi Peduli Lingkungan Bersama Warga Bodohula

    Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Aksi Peduli Lingkungan Bersama Warga Bodohula

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka, Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Ramli bersama warga melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan jalan dari semak belukar yang menghalangi pandangan para pengguna jalan di Desa Bodohula, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, Jumat (28/11/2025). Kegiatan gotong royong tersebut dilakukan sebagai upaya menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman, serta mencegah potensi kecelakaan […]

expand_less