Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Dandim 1629/SBD Pimpin Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat

Dandim 1629/SBD Pimpin Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

NTT- Sumba Barat Daya/ Kodim 1629/SBD menggelar upacara Korp Raport kenaikan pangkat bagi para Perwira, Bintara dan Tamtama yang dipimpin langsung oleh Komandan Kodim 1629/SBD Letkol Inf Deny Ahdiani Amir M.Han, bertempat di halaman Makodim 1629/SBD Jl. Ir. Soekarno, Desa Watukawula, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya, Kamis (02/10/2025).

Upacara ini dihadiri oleh Kasdim 1629/SBD, para Perwira Staf, Danramil, Prajurit serta anggota Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XLV Kodim 1629/SBD.

Dalam amanatnya, Dandim 1629/SBD menyampaikan ucapan selamat kepada seluruh anggota yang memperoleh kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi. Ia berharap kenaikan ini menjadi motivasi untuk meningkatkan semangat dan kinerja dalam menjalankan tugas-tugas ke depan yang semakin kompleks.

“Kenaikan pangkat adalah bentuk penghargaan dari negara dan TNI atas dedikasi dan prestasi para prajurit. Namun, hal ini juga berarti tanggung jawab dan beban tugas yang semakin besar,” tegas Letkol Inf Deny Ahdiani Amir M.Han.

Ia juga menekankan pentingnya loyalitas dan dedikasi tinggi dalam setiap pelaksanaan tugas. Dandim mengingatkan bahwa prajurit yang naik pangkat harus selalu bersyukur dan menjadikan pencapaian ini sebagai pemacu untuk terus berkembang.

“Khusus bagi anggota yang telah berkeluarga, kenaikan pangkat ini hendaknya menjadi momen untuk lebih mencintai dan menjaga nama baik keluarga. Karena dukungan dari istri dan anak-anak sangat berperan dalam pencapaian ini,” tambahnya.

Di akhir sambutannya, Dandim 1629/SBD Letkol Inf Deny Ahdiani Amir M.Han, kembali mengucapkan selamat dan berharap kenaikan pangkat ini menjadi semangat baru dalam menghadapi tantangan tugas ke depan serta menjadi inspirasi bagi seluruh prajurit Kodim 1629/SBD, Tutup Dandim.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Tabanan Hadiri High Level Meeting, Dukung Sinergi Penguatan Ekonomi Desa dan Ketahanan Pangan di Kabupaten Tabanan

    Kapolres Tabanan Hadiri High Level Meeting, Dukung Sinergi Penguatan Ekonomi Desa dan Ketahanan Pangan di Kabupaten Tabanan

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. menghadiri kegiatan High Level Meeting (HLM) yang dirangkaikan dengan penandatanganan kesepakatan bersama antara Bupati Tabanan dengan Perbekel se-Kabupaten Tabanan, Rabu (29/10/2025) bertempat di Gedung Kesenian I Ketut Maria, Desa Delod Peken, Kecamatan Tabanan. Kegiatan ini merupakan wujud sinergi […]

  • Wujud Kepedulian: TNI dan Polri Angkut Bantuan untuk Warga Desa Rorurangga

    Wujud Kepedulian: TNI dan Polri Angkut Bantuan untuk Warga Desa Rorurangga

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende – Sinergi TNI-Polri kembali terlihat di tengah masyarakat. Pada Jumat pagi pukul 08.30 WITA, bertempat di Pelabuhan Soekarno Ende, Kelurahan Kota Raja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pelda Mursalim Mandar bersama Bhabinkamtibmas Polsek Ende turun langsung membantu proses pengangkutan barang bantuan sembako.15 Agustus 2025. Bantuan tersebut merupakan sumbangan dari Kodim 1602/Ende […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Bangun Hubungan Harmonis dan Tingkatkan Kamtibmas di Desa Maubasa

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Bangun Hubungan Harmonis dan Tingkatkan Kamtibmas di Desa Maubasa

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Yosef Ati, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Maubasa, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 08.00 Wita hingga 10.23 Wita dalam kondisi cuaca cerah, dengan tujuan menjaga keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan antara TNI AD dan masyarakat setempat. Dalam kegiatan ini, Babinsa […]

  • HUT Ke 9 ST Satya Wira Dharma , Babinsa Getakan Serukan Ciptakan Inovasi Positif Dan Lestarikan Nilai Budaya Lokal

    HUT Ke 9 ST Satya Wira Dharma , Babinsa Getakan Serukan Ciptakan Inovasi Positif Dan Lestarikan Nilai Budaya Lokal

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

      Klungkung,- ST Satya Wira Dharma Dusun Beneng, Desa Getakan, menggelar puncak peringatan HUT Ke 9 di Balai Banjar Dusun Beneng, Desa Getakan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung dengan menampilkan berbagai kreasi dan hiburan. Kegiatan yang digelar pada Minggu ( 28/12/25 ) tersebut dihadiri Kades Getakan beserta Bendesa, para Tomas, ST Satya Wira Dharma dan ratusan […]

  • Satgas Pamtas Hadir Membantu Masyarakat dalam Pembangunan Rumah Adat di Perbatasan

    Satgas Pamtas Hadir Membantu Masyarakat dalam Pembangunan Rumah Adat di Perbatasan

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Haslot membantu masyarakat dalam kegiatan persiapan material pembangunan rumah adat di Desa Alas Selatan, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian Satgas terhadap kebutuhan sosial dan budaya masyarakat perbatasan. Dalam pelaksanaannya, masyarakat setempat secara mandiri melaksanakan penebangan pohon yang […]

  • Sekda I Gede Susila Tegaskan Komitmen Pemerintah Tabanan Lestarikan Warisan Leluhur dan Kearifan Lokal

    Sekda I Gede Susila Tegaskan Komitmen Pemerintah Tabanan Lestarikan Warisan Leluhur dan Kearifan Lokal

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Sekretaris Daerah Kabupaten Tabanan, I Gede Susila, mewakili Bupati Tabanan menghadiri Upacara Pemlaspasan Wewanginan Pelinggih Gedong lan Bale Pesandekan di Pura Luhur Pucak Bantas, Banjar Dinas Batannyuh, Desa Batannyuh, Marga, Tabanan, Rabu (5/11). Upacara ini dihadiri pula oleh Anggota DPR RI, Anggota DPRD Provinsi Bali, Anggota DPRD Kabupaten Tabanan, Camat Marga, serta […]

expand_less