Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Dukung Pembangunan dan Keamanan Wilayah

Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Dukung Pembangunan dan Keamanan Wilayah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
  • visibility 15
  • comment 0 komentar

Maurole, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Paskalis Saputra, bersama masyarakat Desa Nira Nusa melaksanakan kegiatan karya bakti berupa pembangunan tembok TPT (Tanggul Penahan Tanah) di wilayah Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Kamis pagi (2/10).

Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA ini juga melibatkan monitoring situasi wilayah, pengamanan wilayah (Pamwil), dan komunikasi sosial (Komsos) untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menghimbau masyarakat untuk menjaga kesehatan, ketertiban dan keamanan lingkungan, serta selalu waspada dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.

Masyarakat Desa Nira Nusa menyambut baik kehadiran Babinsa yang aktif membantu pembangunan dan menjaga stabilitas wilayah.

Kegiatan berjalan dengan lancar, tertib, dan aman, menunjukkan komitmen Babinsa sebagai ujung tombak TNI AD dalam tugas kewilayahan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Senin 5 Januari 2026 pkl 02.00 wita sampai dengan 04.00 wita Guna menjaga situasi Kamtibmas di Wilkum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusip terutama di malam hari, Personil Polsek Penebel setiap malam menggelar Patroli Blue Light, dengan sasaran Perbankan/Atm, SPBU, Pasar senggol, pemukiman penduduk dan tempat – tempat rawan C3 […]

  • Peduli Kemanusiaan, Satgas RI–RDTL Evakuasi Warga Luka Parah di Perbatasan

    Peduli Kemanusiaan, Satgas RI–RDTL Evakuasi Warga Luka Parah di Perbatasan

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Pos Motamasin memperlihatkan respons cepat saat mendapati kecelakaan lalu lintas di Desa Rafae, Kec. Rai manuk, Kab. Belu. Ketika sedang melintas, personel satgas melihat sejumlah warga terjatuh dan mengalami luka serius. Tanpa menunggu lama, para prajurit langsung turun dari kendaraan dan melakukan proses evakuasi terhadap para korban. Sabtu (29/11/2025). Dalam […]

  • Babinsa Amarasi Beri Dukungan Penuh Vaksinasi Ternak Warga Oesena

    Babinsa Amarasi Beri Dukungan Penuh Vaksinasi Ternak Warga Oesena

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Oesena Koramil 1604-04/Amarasi, Serda Yornam T. Kase, mendampingi pelaksanaan vaksin Hog Cholera pada ternak babi dan vaksin SE (Septicemia Epizootica) pada sapi milik warga di Dusun 3, Desa Oesena, Kecamatan Amarasi, Kabupaten Kupang. Kegiatan vaksinasi ini difokuskan pada hewan ternak milik warga, salah satunya milik Bapak Melkior Nubatonis, sebagai bagian dari upaya […]

  • Wujud Disiplin dan Nasionalisme Prajurit Kodim 1627/Rote Ndao Gelar Upacara Bendera Senin

    Wujud Disiplin dan Nasionalisme Prajurit Kodim 1627/Rote Ndao Gelar Upacara Bendera Senin

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 95
    • 0Komentar

    Rote Ndao Komando Distrik Militer (Kodim) 1627/Rote Ndao secara rutin menggelar upacara bendera mingguan setiap hari senin yang bertujuan untuk memupuk jiwa patriotisme, kejuangan dan nasionalisme, mengenang jasa para Pahlawan serta sebagai bentuk penghormatan kepada Sang Saka Merah putih. Senin (21/07/2025). Pada upacara bendera mingguan kali ini bertindak sebagai (Irup) Pasiter Kodim 1627/RN, Kapten Kav […]

  • Berjalan Tertib dan Lancar Puluhan Warga Desa Tebo Terima BLT Tahap III Tahun Anggaran 2025

    Berjalan Tertib dan Lancar Puluhan Warga Desa Tebo Terima BLT Tahap III Tahun Anggaran 2025

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Pemerintah Desa Tebo, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, melaksanakan kegiatan pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) Tahap III Tahun Anggaran 2025 kepada masyarakat kurang mampu, bertempat di Aula Kantor Desa Tebo, Sabtu (24/12/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai sekitar pukul 08.30 WITA tersebut dipimpin langsung oleh Kepala Desa Tebo, Abdul Wahab, dan […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Tulikup Bersama Babinsa Laksanakan Peningkatan Kapasitas Linmas

    Bhabinkamtibmas Desa Tulikup Bersama Babinsa Laksanakan Peningkatan Kapasitas Linmas

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Gianyar – Dalam rangka memperkuat peran tenaga keamanan dan ketertiban masyarakat di tingkat desa, Bhabinkamtibmas Desa Tulikup Aiptu I Wayan Astawa bersama Babinsa Desa Tulikup Serka I Wayan Suprata melaksanakan kegiatan peningkatan kapasitas tenaga keamanan/ketertiban Linmas di Desa Tulikup, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar, Selasa (23/12/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan pada pukul 09.00 WITA hingga 11.00 WITA […]

expand_less