Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Ibu Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Ende, Dandim 1602/Ende dan Ketua Persit Turut Serta

Ibu Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Ende, Dandim 1602/Ende dan Ketua Persit Turut Serta

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Ende, – Dandim 1602 Ende, bersama Ketua Persit Candra Kirana Cabang XIII Dim 1602/Ende, turut hadir menyambut dan mendampingi kunjungan Ibu Ketua Umum Bhayangkari, Ny. Julianti Sigit Prabowo, beserta rombongan di Bandara H. Hasan Aroeboesman, Kabupaten Ende.1 Oktober 2025.

Kunjungan tersebut merupakan bagian dari rangkaian kegiatan Bhayangkari Peduli yang digelar di Lapangan Pancasila Ende, meliputi pemberian bantuan paket sembako, penanganan stunting, bantuan untuk ibu hamil, alat sekolah, alat bantu disabilitas, sarana rumah ibadah, serta bakti kesehatan seperti pemeriksaan umum, gigi dan mulut, pemberian kacamata baca gratis, KIA, KB, hingga khitanan dan bedah minor.

Acara dimulai sejak kedatangan Ibu Ketua Umum Bhayangkari beserta rombongan di bandara pada pukul 12.15 Wita, disambut oleh sejumlah pejabat daerah dan aparat keamanan, termasuk Kapolda NTT, Bupati dan Wakil Bupati Ende, serta unsur Forkopimda Kabupaten Ende.

Dandim 1602 Ende dan Ketua Persit Candra Kirana turut mendampingi dan menyambut secara langsung kegiatan yang melibatkan lebih dari 2.000 peserta dari berbagai kalangan masyarakat Ende.

Setelah penyambutan di bandara, Ibu Ketua Umum Bhayangkari bersama rombongan melanjutkan kegiatan ke Lapangan Pancasila untuk meninjau dan mendukung pelaksanaan program sosial yang bermanfaat bagi warga setempat.

Kunjungan berlangsung dengan lancar dan aman hingga selesai pada pukul 16.20 Wita, meninggalkan kesan positif bagi masyarakat Kabupaten Ende.

(Penulis: Timpendim1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1615/Lotim Perkuat Kolaborasi Stakeholder dalam Penanganan Musibah di Gunung Rinjani

    Kodim 1615/Lotim Perkuat Kolaborasi Stakeholder dalam Penanganan Musibah di Gunung Rinjani

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Komandan Kodim 1615/Lombok Timur, Letnan Kolonel Infanteri Eky Anderson didampingi Pasi Ops Kodim, Kapten Czi Isya Ansari menghadiri rapat penyusunan rencana kontingensi pencarian dan pertolongan kondisi membahayakan manusia, khususnya penanganan pendaki yang terjatuh di lereng Gunung Rinjani, Kecamatan Sembalun, Kabupaten Lombok Timur. Rapat ini dipimpin oleh Deputi Basarnas Provinsi NTB Bidang Operasi […]

  • Sosialisasi Keselamatan Berlalu Lintas di SD Negeri 12 Sesetan oleh Polsek Denpasar Selatan

    Sosialisasi Keselamatan Berlalu Lintas di SD Negeri 12 Sesetan oleh Polsek Denpasar Selatan

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam upaya menanamkan kesadaran sejak dini tentang pentingnya tertib berlalu lintas, Unit Lalu Lintas Polsek Denpasar Selatan melaksanakan kegiatan sosialisasi di SD Negeri 12 Sesetan, Kamis (16/10/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 07.30 Wita tersebut dipimpin oleh Kanit Lantas Polsek Denpasar Selatan bersama personelnya. Sosialisasi diikuti oleh 314 siswa, terdiri dari 180 murid […]

  • Wujudkan Asta Cita, Polsek Pupuan Gencarkan Pemeliharaan Tanaman Jagung untuk Dukung Ketahanan Pangan

    Wujudkan Asta Cita, Polsek Pupuan Gencarkan Pemeliharaan Tanaman Jagung untuk Dukung Ketahanan Pangan

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Senin, 24 November 2025 pukul 09.30 s/d 11.00 Wita, dalam rangka mendukung program Asta Cita Pemerintah serta kebijakan ketahanan pangan Presiden RI, Polsek Pupuan-Polres Tabanan melaksanakan kegiatan pemeliharaan tanaman jagung di lahan ketahanan pangan Polsek Pupuan yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Pupuan serta diikuti oleh sejumlah personel. Kegiatan ini merupakan […]

  • Bhabin Cemagi Lancarkan Giat Mepeed Bersinergi Dengan Pecalang

    Bhabin Cemagi Lancarkan Giat Mepeed Bersinergi Dengan Pecalang

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Mengwi – Bhabinkamtibmas Desa Cemagi Bripka I Wayan Wendi Raharja, S.E., bersinergi dengan Pecalang Desa Adat Cemagi melaksanakan pengamanan kegiatan mepeed rangkaian Piodalan di Pura Dalem Desa Adat Cemagi, Desa Cemagi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Bali. Rabu (22/10/2025) sore Dalam kesempatan tersebut bhabinkamtibmas bersama pecalang melaksanakan pengamanan guna memberikan kelancaran rangkaian kegiatan piodalan (mepeed). “Dalam […]

  • Babinsa Aesesa Dampingi Kegiatan Penanaman Pohon Demi Kelestarian Mata Air Nagekeo

    Babinsa Aesesa Dampingi Kegiatan Penanaman Pohon Demi Kelestarian Mata Air Nagekeo

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NAGEKEO – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pelestarian lingkungan dan keberlanjutan sumber daya alam di wilayah binaan. Pada Kamis (18/12/2025) pukul 09.00 WITA, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Pelda Kanijo De Araujo bersama dua orang anggota, menghadiri kegiatan penanaman anakan pohon di kawasan sumber mata air Zazah dan mata air Zea yang berlokasi di […]

  • Gerakan Pangan Murah Kodim 1608/Bima Bantu Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat

    Gerakan Pangan Murah Kodim 1608/Bima Bantu Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Rasanae Timur, Selasa 23 September 2025 – Anggota Posramil Rasanae Timur Koramil 1608-01/Rasanae melaksanakan kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) yang digelar oleh Kodim 1608/Bima. Kegiatan ini berlangsung di halaman Posramil Rasanae Timur, Kelurahan Kumbe, Kecamatan Rasanae Timur, Kota Bima, sebagai upaya menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan (SPHP). Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Danpos Mpunda, […]

expand_less