Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Patroli Bersama Kodim 1613/Sumba Barat dan Kelurahan Pada Eweta

Patroli Bersama Kodim 1613/Sumba Barat dan Kelurahan Pada Eweta

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Kodim 1613/Sumba Barat bersama aparat Kelurahan Pada Eweta, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, melaksanakan patroli bersama pada Selasa (30/9/2025).

Kegiatan patroli ini bertujuan untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif di wilayah. Selain itu, patroli rutin ini juga menjadi sarana mempererat sinergitas antara TNI dan pemerintah kelurahan dalam menjaga keamanan lingkungan.

Melalui kegiatan tersebut, masyarakat diimbau untuk selalu berperan aktif dalam menjaga keamanan lingkungan sekitar dengan menghidupkan kembali ronda malam serta melaporkan hal-hal yang mencurigakan.

Patroli berjalan dengan aman dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari warga yang merasa lebih tenang dengan adanya pengamanan bersama.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Samapta Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam, Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat

    Samapta Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam, Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polres Klungkung, Satuan Samapta Polres Klungkung terus menggencarkan Blue Light Patrol atau patroli malam hari, Jumat (31/10). Patroli ini menyasar sejumlah titik rawan seperti kawasan pemukiman warga, pusat aktivitas masyarakat, ruas jalan yang sepi, hingga lokasi yang berpotensi terjadinya tindak kriminal seperti […]

  • Kasdim 1607/Sumbawa Hadiri Pelantikan Ketua dan Wakil Ketua BAZNAS Kabupaten Sumbawa Masa Kerja 2025–2030

    Kasdim 1607/Sumbawa Hadiri Pelantikan Ketua dan Wakil Ketua BAZNAS Kabupaten Sumbawa Masa Kerja 2025–2030

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Sumbawa Besar, NTB — Kepala Staf Kodim (Kasdim) 1607/Sumbawa, Mayor Inf Dahlan, S.Sos., menghadiri acara Pelantikan Ketua dan Wakil Ketua Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Sumbawa masa kerja 2025–2030 yang berlangsung di Aula H. Madilaoe Lantai III Kantor Bupati Sumbawa, Kamis (9/10/2025). Kegiatan pelantikan tersebut dipimpin langsung oleh Bupati Sumbawa Ir. H. Syarafuddin Jarot, […]

  • Babinsa Wulanggitang Bantu Warga Buka Jalan Rabat di Desa Bokang Wolomatang.

    Babinsa Wulanggitang Bantu Warga Buka Jalan Rabat di Desa Bokang Wolomatang.

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Flores Timur – Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Serda Maklon Banunu, melaksanakan monitoring wilayah binaan sekaligus bergotong-royong bersama masyarakat membuka jalan rabat di Desa Bokang Wolomatang, Kecamatan Titehena, Kabupaten Flores Timur, Kamis (4/9/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat dalam mendukung pembangunan infrastruktur desa. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat sambutan positif, karena […]

  • Babinsa Koramil 02/Walakaka Laksanakan Komsos dengan Warga Desa Kabukarudi

    Babinsa Koramil 02/Walakaka Laksanakan Komsos dengan Warga Desa Kabukarudi

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Alifin, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga masyarakat Desa Kabukarudi, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, Senin (15/12/2025). Kegiatan Komsos tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa guna mempererat hubungan silaturahmi serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat di wilayah binaannya. Melalui Komsos, Babinsa dapat mengetahui […]

  • Babinsa Desa Nggesa Detu Aktif Pantau Keamanan Lewat Komsos dan Pamwil

    Babinsa Desa Nggesa Detu Aktif Pantau Keamanan Lewat Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Nggesa Detu, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Sabtu (27/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.13 WITA tersebut bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah binaan sekaligus menciptakan kondisi kamtibmas yang aman dan kondusif. Melalui kegiatan Pamwil dan Komsos, Babinsa hadir […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Sumita Hadiri Pembukaan KKN/PPM Warmadewa

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Sumita Hadiri Pembukaan KKN/PPM Warmadewa

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar – Sumita, Senin (20/7/2025) Babinsa Desa Sumita, Koramil 1616-01/Gianyar, Koptu I Made Juliarta bersama Bhabinkamtibmas Desa Sumita, Aipda Putu Gede Pramita Buana, S.H., menghadiri undangan pembukaan KKN/PPM Mahasiswa S1 Universitas Warmadewa Tahun 2025 yang bertempat di Ruang Rapat Kantor Desa Sumita, Kecamatan Gianyar. Acara ini juga dihadiri oleh Kepala Desa Sumita, I Made Bawa, […]

expand_less