Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Bersama Kodim 1602/Ende Sasar Pelabuhan dan Telkom Ende

Patroli Bersama Kodim 1602/Ende Sasar Pelabuhan dan Telkom Ende

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Ende, – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah Kota Ende, Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan patroli gabungan bersama elemen masyarakat, Rabu (1/10/2025). Kegiatan ini melibatkan personel dari Kodim 1602/Ende, FKPPI, Banser NU, serta Pemuda Katolik.

Apel pelepasan patroli dipimpin langsung oleh Pasi Ter Kodim 1602/Ende, Letda Inf. Kristianus Sina, yang menyampaikan pentingnya sinergi antara TNI dan organisasi kemasyarakatan dalam menjaga stabilitas wilayah.

“Patroli bersama ini merupakan bentuk nyata dari komitmen kita semua dalam menjaga keamanan lingkungan. TNI tidak bisa bekerja sendiri tanpa dukungan masyarakat,” ujar Letda Inf. Kristianus dalam arahannya.

Patroli menyasar beberapa titik strategis di Kota Ende, antara lain rute dari Makodim 1602/Ende menuju Pelabuhan Ende dan area sekitar Kantor Telkom Ende. Kegiatan berlangsung tertib dan mendapat sambutan positif dari masyarakat yang dilalui patroli.

Kegiatan ini juga merupakan bagian dari pembinaan teritorial TNI yang melibatkan seluruh komponen bangsa guna menciptakan rasa aman dan solidaritas di tengah masyarakat.

(penulis: Timpendim1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Aksi Humanis Babinsa Serka Kd Wirawanta dalam Pengamanan Pemakaman di Blimbingsari

    Aksi Humanis Babinsa Serka Kd Wirawanta dalam Pengamanan Pemakaman di Blimbingsari

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Sebagai bentuk kepedulian dan pengabdian kepada warga binaan, Babinsa Desa Blimbingsari, Serka Kd Wirawanta, melaksanakan pemantauan sekaligus pengamanan prosesi pemakaman warga di Banjar Blimbingsari, Desa Blimbingsari, Kecamatan Melaya, Kamis (8/1/2026). Kegiatan ini dilakukan terhadap almarhum Wayan Raka, seorang warga berusia 83 tahun yang meninggal dunia di Puskesmas 1 Melaya. Dalam pelaksanaannya, Babinsa bersinergi […]

  • TNI dan Warga Gotong Royong Perkuat Akses Jalan Melalui Rabat Beton

    TNI dan Warga Gotong Royong Perkuat Akses Jalan Melalui Rabat Beton

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA – Dalam upaya mendukung pembangunan infrastruktur desa dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1603-01/Alok Kodim 1603/Sikka Pratu Yurdit Banu bersama warga masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong pengecoran rabat beton di wilayah desa watugong,kec Alok timur, kab sikka, pada Jumat (31/10/2025). Kegiatan gotong royong ini dilakukan sebagai bentuk sinergi antara aparat […]

  • Penyuluhan Sampah di Desa Lamusung Berjalan Lancar, Babinsa Jadi Narasumber Praktis

    Penyuluhan Sampah di Desa Lamusung Berjalan Lancar, Babinsa Jadi Narasumber Praktis

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Serda Lalu Rupawan, Babinsa Desa Lamusung Koramil 1628-03/Seteluk, hadir dan aktif mendampingi kegiatan penyuluhan pengolahan dan pemilahan sampah yang digelar pada Rabu (26/11/2025) pagi pukul 09.00 Wita. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran warga dalam pengelolaan sampah sekaligus mendukung pembangunan desa yang bersih dan sehat. Hadir dalam kegiatan tersebut perwakilan Dinas Lingkungan […]

  • Pemerintah Desa Sibangkaja dan Babinsa Gelar Sidak Penduduk Non Permanen, Wujudkan Kamtibmas

    Pemerintah Desa Sibangkaja dan Babinsa Gelar Sidak Penduduk Non Permanen, Wujudkan Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam rangka penertiban dan pendataan penduduk non permanen, Babinsa Desa Sibangkaja, Sertu Dewa Putu Sumadi, dan Pemerintah Desa Sibangkaja melaksanakan sidak penduduk pendatang di wilayah Desa Sibangkaja, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Minggu pukul 20.00 Wita, bersama Perbekel Desa Sibangkaja, Ni Nyoman Rai Sudani. Minggu, (12/10/25). Kegiatan ini […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Imbau Masyarakat Tetap Waspada di Area Penggusuran Wajakea Jaya

    Babinsa Kodim 1602/Ende Imbau Masyarakat Tetap Waspada di Area Penggusuran Wajakea Jaya

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Anronikus Tampani dan Kopda Kosmas Kerhi, melakukan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) selama penggusuran di jalur jalan transportasi antara Kabupaten Ende dan Kabupaten Ngada, tepatnya di Desa Wajakea Jaya, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilaksanakan pada Rabu, 6 Agustus 2025, mulai pukul 08.00 hingga 17.00 WITA. […]

  • Sat Polairud Polres Karangasem Gelar Patroli Pesisir di Pantai Yehkali, Seraya Barat: Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem dan Jaga Kebersihan Pantai

    Sat Polairud Polres Karangasem Gelar Patroli Pesisir di Pantai Yehkali, Seraya Barat: Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem dan Jaga Kebersihan Pantai

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Polairud Karangasem, Rabu 20 Agustus 2025 — Guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah pesisir tetap kondusif, Sat Polairud Polres Karangasem terus meningkatkan kegiatan patroli dialogis dan sambang masyarakat pesisir. Pada hari ini, patroli dipimpin oleh PS Kanit Patroli Aiptu I Wayan Sutarja, S.H., dengan […]

expand_less