Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pimpin pelajar MI, MTs, dan MA melaksanakan upacara bendera, Danramil 1623-01/Karangasem sosialisasikan rekrutmen TNI AD.

Pimpin pelajar MI, MTs, dan MA melaksanakan upacara bendera, Danramil 1623-01/Karangasem sosialisasikan rekrutmen TNI AD.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Guna menumbuhkan rasa cinta tanah air, nasionalisme dan patriotisme, serta melatih disiplin sejak dini kepada siswa – siswi MI, Mts dan MA serta Pondok Pesantren At Taqwin, Pjs.Danramil 1623-01/Karangasem Kapten Inf Arif Budi Santoso pimpin upacara bendera pada Senin (29/09/25)

Kegiatan upacara berlangsung dilapangan Banjar Dinas Kampung Anyar, Desa Bukit, Kec/Kab.Karangasem dan diikuti oleh siswa – siswi Madrasah Ibtidaiyah (MI), Madrasah Tsanawiyah (MTs), Madrasah Aliyahdan (MA) dan Pondok Pesantren At Taqwin.

Dalam amanatnya Pjs.Danramil 01/Karangasem Kapten Inf Arif Budi Santoso menyampaikan “Mari kita ucapkan rasa shukur kehadirat Alloh SWT yang mana pada pagi ini kita masih dipertemukan dan diberikan kesehatan semoga kedepan Alloh SWT melimpahkan rahmat dan hidayahnya untuk kita semua serta semoga kita semua selalu dalam lindungannya”

“Kita sebagai penerus bangsa mari bersama – sama menjaga NKRI agar tetap aman, tentram dan damai serta terhindar dari segala bencana, kalian yang ada didepan saya merupakan generasi penerus kita dan disamping saya ada guru pembimbing yang selalu mengajarkan kebaikan dan pengetahuan kepada siswa – siswi dengan tulus, ihklas. hormati beliau seperti kalian menghormati kedua orang tua” lanjutnya

“Jaman sekarang diera digital sangatlah mudah untuk menggapai yang kalian harapkan dan itu tergantung dari kalian memilih era digital kearah mana yang pasti kita semua mengharapkan kalian ke hal – hal yang positif baik untuk diri sendiri, keluarga dan orang lain dan kita mengharapkan agar siswa – siswi menjadi generasi yang sukses dimasa depan.

“Untuk siswa MA sekarang telah dibuka pendaftaran menjadi anggota TNI baik Tamtama dan Bintara, apabila ada yang bercita – cita menjadi TNI silahkan anda mendaftar dan untuk di ketahui bahwa masuk menjadi TNI gratis tanpa dipungut biaya sepeserpun. Agar di sampaikan juga kepada kakak kelas yg sekarang sudah lulus bahwa ada pendaftaran masuk TNI, pendaftaran bisa langsung lewat website atau menanyakan kepada Babinsa Bukit, Koramil Karangasem, atau di Kodim Karangasem”

“Kepada siswa – siswi Yayasan At Taqwin mari bersama sama menciptakan kebersamaan, kerukunan dan saling membantu satu sama lain tanpa melihat status dan golongan orang tersebut, agat tercipta kerukunan, kedamain dan kenyamanan disekitar kita” tutupnya

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pantau Situasi Wilayah Binaan Koramil 01/Ba’a Melaksanakan  Patroli

    Pantau Situasi Wilayah Binaan Koramil 01/Ba’a Melaksanakan Patroli

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Guna mewujudkan wilayah yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 01/Ba’a melaksanakan patroli seputaran wilayah Koramil, Di bawah pimpinan Batituud Serka Semy Bulak dan dua orang Anggota,Senin (15/9/2025). Kegiatan ini bertujuan antara lain untuk menjaga Kamtibmas yang aman dan kondusif, selain itu juga untuk memberikan rasa aman dan tenang karena kehadiran Babinsa yang […]

  • Kodim 1607/Sumbawa Komitmen Perkuat Ketahanan Pangan Nasional

    Kodim 1607/Sumbawa Komitmen Perkuat Ketahanan Pangan Nasional

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTB — Sumbawa Besar, Kodim 1607/Sumbawa terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional melalui pendampingan dan keterlibatan aktif dalam kegiatan pertanian masyarakat. Hal ini diwujudkan dengan ikut serta dalam kegiatan Panen Raya Jagung Serentak Kuartal III Tahun 2025 yang berlangsung di Desa Baru Tahan, Kecamatan Moyo Utara, Kabupaten Sumbawa, pada Sabtu (27/9/2025). Kegiatan […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Dampingi Panen Ubi Talas di Desa Ndetuzea

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Dampingi Panen Ubi Talas di Desa Ndetuzea

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan pendampingan dan pemantauan kegiatan pertanian panen ubi talas milik Ibu Marta di Dusun 3 Watumere, Desa Ndetuzea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende.24 Juli 2025 Kegiatan ini berlangsung pada pukul 08.00 WITA, dimana Babinsa turut membantu Ibu Marta dalam proses panen ubi talas di kebun miliknya. Kegiatan pendampingan […]

  • Menu Sehat dan Bergizi Siap Diberikan untuk 9.954 Anak dan Ibu di Wilayah Sape

    Menu Sehat dan Bergizi Siap Diberikan untuk 9.954 Anak dan Ibu di Wilayah Sape

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sape _ Pada Kamis, 25 September 2025, kegiatan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) sukses diselenggarakan di wilayah Kecamatan Sape, Kabupaten Bima. Pendampingan dilakukan oleh Babinsa dari Koramil 1608-03/Sape di tiga desa, yakni Desa Naru, Desa Bugis, dan Desa Parangina, dengan total sasaran mencapai 9.954 paket MBG bagi pelajar dan masyarakat setempat. Di Desa Naru, Sertu […]

  • Babinsa Airmata Bersama Tokoh Agama Rayakan Maulid Nabi

    Babinsa Airmata Bersama Tokoh Agama Rayakan Maulid Nabi

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Airmata Koramil 1604-01/Kupang, Peltu Nuryani, menghadiri perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 12 Rabiul Awal 1447 Hijriah atau bertepatan dengan 05 September 2025 di Masjid Agung Baitul Qadim, Kelurahan Airmata, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang. Masjid tertua yang berdiri sejak tahun 1806 itu menjadi pusat kegiatan keagamaan yang dihadiri sekitar 1.500 jamaah […]

  • Sukarela Warga Serahkan Jatmuhandak Kepada Pos Fohuk Satgas Yonif 741/GN Untuk Diamankan

    Sukarela Warga Serahkan Jatmuhandak Kepada Pos Fohuk Satgas Yonif 741/GN Untuk Diamankan

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 44
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Yonif 741/GN Pos Fohuk menerima penyerahan 1 buah granat nanas, 1 pucuk senjata springfield dan munisi dari masyarakat di Dusun Piebulak, Desa Loonuna, Kecamatan Lamaknen Selatan, Kabupaten Belu. Selasa (22/07/2025). Danpos Fatuha Sertu Yunanto Pria Atmaja bersama anggotanya mendapat penyerahan granat, senjata springfield dan munisi secara sukarela oleh masyarakat atas partisipasi aktif […]

expand_less