Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Selemadeg Barat Gelar Patroli Malam, Cegah Aksi Kriminal

Polsek Selemadeg Barat Gelar Patroli Malam, Cegah Aksi Kriminal

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Selbar

Suraberata, Selasa 30/9/2025 Pukul 21.00 s/d 23.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Polres Tabanan dipimpin Pawas AIPDA I Putu Hery Nata Saputra S.H optimalkan Kegiatan Patroli “Blue light” guna menekan ruang potensi gangguan Kamtibmas pada malam hari.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg barat AKP I Kadek Darmawan, S.Sos Mengatakan Kegiatan patroli ini difokuskan pada sasaran daerah rawan kejahatan dan objek vital serta lokasi rawan lainnya disertai himbauan dialogis kepada masyarakat untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kejahatan, Balap liar maupun gangguan kamtibmas khususnya pada malam hingga dini hari, dengan mengoptimalkan tindakan preventif, menyalakan lampu biru,”Ungkapnya.

Personel yang bertugas selalu siap siaga dan patroli ketempat-tempat rawan yang ada di wilayah selbar guna terwujudnya rasa aman bagi masyarakat dan harkamtibmas. diharapkan dengan diadakannya Patroli malam untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban di masyarakat, terutama di daerah rawan kejahatan.

“Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan di wilayah selemadeg barat, khususnya pada malam hari. Kami juga mengimbau masyarakat untuk segera melaporkan apabila melihat hal-hal mencurigakan, sehingga kami dapat segera mengambil tindakan,” Tutup Kapolsek.

(Humas Polsek Selbar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1602/Ende Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Mukureku melalui Komsos dan Pamwil

    Kodim 1602/Ende Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Mukureku melalui Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Alamsyah, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pemantauan wilayah di Desa Mukureku, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Sabtu pagi, 2 Agustus 2025. Kegiatan dimulai pukul 10.15 WITA dan berlangsung dengan aman serta lancar. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa bersama masyarakat desa setempat melakukan pemantauan kondisi situasi dan keamanan wilayah binaan […]

  • Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Aktif Patroli dan Monitoring Wilayah

    Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Aktif Patroli dan Monitoring Wilayah

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan kegiatan piket dan patroli wilayah sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa malam, 30 Desember 2025, pukul 21.00 WITA. Piket Koramil 1628-05/Jereweh yang dipimpin oleh Koptu Agus Dermawan melaksanakan patroli rutin di wilayah binaan sambil memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga […]

  • Patroli Biru Polsek Petang, Jalur Selatan Jadi Fokus Utama

    Patroli Biru Polsek Petang, Jalur Selatan Jadi Fokus Utama

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam upaya meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat Polsek Petang menggiatkan kegiatan Patroli Biru, dengan fokus utama pengawasan di kawasan Jalur Selatan, sebagai salah satu jalur strategis dan rawan kepadatan lalu lintas. Kapolsek Petang, AKP I Nyoman Arnaya, SH., MH., mengatakan bahwa Patroli Biru merupakan bentuk kehadiran aktif polisi di tengah masyarakat, terutama di […]

  • Wujudkan Kepedulian, Babinsa Ikut Bantu Dalam Proses Pengerjaan Pembangunan Rumah Warga

    Wujudkan Kepedulian, Babinsa Ikut Bantu Dalam Proses Pengerjaan Pembangunan Rumah Warga

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Guna meringankan pekerjaan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Webetun Koramil 1605-09/Biudukfoho Sertu Sebastiao De Jesus turut terlibat dalam membantu proses pembangunan rumah milik Mama Elisabet Makleat seorang Ibu rumah tangga di Desa Biudukfoho, Kecamatan Rinhat, Kabupaten Malaka, Kamis (9/10/2025). Babinsa Sertu Sebastiao De Jesus mengatakan keterlibatannya dalam kegiatan pembangunan rumah warga ini […]

  • Bhabinkamtibmas Kelurahan Karangasem Pantau Lahan Jagung Dukung Ketahanan Pangan

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Karangasem Pantau Lahan Jagung Dukung Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Bhabinkamtibmas Kelurahan Karangasem, Aipda Ni Putu Prajnacita, melaksanakan kegiatan pengecekan dan pemberian motivasi kepada para pemilik lahan tanaman jagung di wilayah Lingkungan Penaban, Kelurahan Karangasem. Kegiatan yang dilaksanakan pada Rabu (20/8) ini merupakan bagian dari upaya mendukung program ketahanan pangan di Daerah Hukum Polres Karangasem, khususnya di wilayah Polsek Karangasem. Dalam kegiatannya, Aipda […]

  • Monitoring Posyandu di Dusun Padmasari Wujudkan Sinergitas dan Kepedulian terhadap Kesehatan Warga

    Monitoring Posyandu di Dusun Padmasari Wujudkan Sinergitas dan Kepedulian terhadap Kesehatan Warga

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    SERIRIT, (07/10/2025) — Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Kalianget, Serka Nyoman Arsana, bersama Bhabinkamtibmas Desa Kalianget, Aipda I Putu Juliadi, S.H, melaksanakan kegiatan monitoring Posyandu Balita dan Lansia bertempat di Dusun Padmasari, Desa Kalianget, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, pada Selasa (7/10/2025) pukul 09.30 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan […]

expand_less