Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Ende Gelar Komsos dan Monitoring Wilayah, Pastikan Keamanan Terjaga

Babinsa Ende Gelar Komsos dan Monitoring Wilayah, Pastikan Keamanan Terjaga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
  • visibility 37
  • comment 0 komentar

Ende, 20 Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Rahamat Hidayah, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring di wilayah binaan Desa Raporendu, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, pada Minggu pagi, pukul 11.30 Wita.

Kegiatan ini diikuti oleh sekitar 25 warga masyarakat setempat. Dalam kesempatan tersebut, Serka Rahamat Hidayah mengajak warga untuk terus menjaga keamanan lingkungan, baik di dalam maupun di luar rumah.

Komsos yang berjalan lancar dan aman ini bertujuan mempererat jaringan mitra karib antara Babinsa dan masyarakat guna mendukung kebutuhan di wilayah binaan.

Kegiatan monitoring dan Komsos ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa sebagai ujung tombak TNI AD dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat serta memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Warga Antusias Ikuti Lomba Joget Kodim 1628/Sumbawa Barat Sambut HUT RI ke-80

    Warga Antusias Ikuti Lomba Joget Kodim 1628/Sumbawa Barat Sambut HUT RI ke-80

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memeriahkan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 1628/Sumbawa Barat menggelar Lomba Joget antar Koramil jajaran, bertempat di halaman Makodim 1628/Sumbawa Barat, Jl. Labuhan Balat No. 03 Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Minggu (17/08/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 20.00 WITA tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1628/Sumbawa Barat, Letkol Inf Andri Karsa, […]

  • Anggota Koramil 1607-01/Sumbawa Gelar Patroli Mandiri untuk Jaga Kondusivitas Wilayah

    Anggota Koramil 1607-01/Sumbawa Gelar Patroli Mandiri untuk Jaga Kondusivitas Wilayah

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Anggota Koramil 1607-01/Sumbawa melaksanakan kegiatan patroli mandiri di wilayah Kecamatan Sumbawa, Kabupaten Sumbawa, sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) agar tetap kondusif. Kamis (27/11/2025). Patroli yang dilaksanakan pada hari ini menyasar sejumlah titik strategis, termasuk area pemukiman warga, pertokoan, fasilitas umum, hingga ruas jalan yang dianggap rawan potensi gangguan kamtibmas. […]

  • Running SPPG Kelurahan Mauponggo Berjalan Lancar dengan Pengawalan Babinsa

    Running SPPG Kelurahan Mauponggo Berjalan Lancar dengan Pengawalan Babinsa

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo menghadiri undangan kegiatan Running SPPG (Sentra Pelayanan Program Gizi) yang dilaksanakan di Kantor SPPG Kelurahan Mauponggo, Kecamatan Mauponggo, Kabupaten Nagekeo, pada Senin, 12 Januari 2026. Kegiatan ini dimulai pukul 08.00 WITA hingga selesai dan berlangsung dengan tertib serta lancar. Babinsa yang hadir dalam kegiatan tersebut yakni Serka Zulkifli, Kopda Slamet […]

  • Tingkatkan Displin dan Taat Hukum Anggota Kodim 1629/SBD Terima Penyuluhan Hukum dari Kumdam Xl/Udayana

    Tingkatkan Displin dan Taat Hukum Anggota Kodim 1629/SBD Terima Penyuluhan Hukum dari Kumdam Xl/Udayana

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Ka Kumdam IX/Udayana Kolonel Chk Muhammad Irham DJ, SH., MH. berikan Penyuluhan Hukum Kepada Prajurit dan Persit Kodim 1629/SBD Tahun 2025, Bertempat di Garasi Makodim 1629/SBD Jalan Ir. Soekarno Desa Watukawula Kecamatan Kota Tambolaka Kabupaten Sumba Barat Daya, Pada hari Selasa (02/09/2025). Penyuluhan hukum bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang […]

  • Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Jaga Upacara Adat Tetap Tertib

    Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Jaga Upacara Adat Tetap Tertib

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Abianbase, Minggu (20/7/2025), Babinsa Kelurahan Abianbase Koramil 1616-01/Gianyar, Serka I Gusti Ngurah Mudnyana, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Dewa Agung Nyoman Alit S., melaksanakan pengamanan upacara adat Pitra Yadnya (Ngaben/Plebon) almarhum Dewa Putu Sukawati dan Gusti Ketut Kerti, warga setempat. Dalam pelaksanaan upacara yang berlangsung di Setra Desa Adat Abianbase dan dihadiri sekitar 300 orang […]

  • Babinsa Cempaga Tunjukkan Kepedulian Spiritual dengan Hadiri Persembahyangan Saraswati di Kantor Lurah

    Babinsa Cempaga Tunjukkan Kepedulian Spiritual dengan Hadiri Persembahyangan Saraswati di Kantor Lurah

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangkaian piodalan yang bertepatan dengan Hari Raya Saraswati, Babinsa Kelurahan Cempaga, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serka Nengah Artawan bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Cempaga menghadiri persembahyangan bersama yang dipuput oleh Ida Pedande Istri Kuramas, bertempat di Pura Padmasana Kantor Lurah Cempaga, Kecamatan/Kabupaten Bangli, Sabtu (6/9/25) Kegiatan keagamaan ini menjadi momentum penting dalam memperkuat sradha […]

expand_less