Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 01/Ba’a Ajak Warga Desa Loman Lestarikan Adat dan Budaya Rote Ndao

Babinsa Koramil 01/Ba’a Ajak Warga Desa Loman Lestarikan Adat dan Budaya Rote Ndao

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Nelson Sine, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga dan pemuda Desa Loman (desa persiapan), Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (29/9/2025) sekitar pukul 11.02 WITA.

Kegiatan yang berlangsung di rumah bapak Yermy Mandala tersebut diisi dengan dialog dan penyampaian imbauan dari Babinsa kepada masyarakat. Dalam kesempatan itu, Sertu Nelson Sine menekankan pentingnya menjaga serta melestarikan adat dan budaya daerah sebagai identitas masyarakat Rote Ndao. Menurutnya, warisan budaya tidak hanya menjadi kebanggaan, tetapi juga perekat persatuan di tengah masyarakat.

Selain itu, Babinsa juga mengingatkan masyarakat dan para pemuda untuk selalu menjaga kebersihan lingkungan dan kesehatan. Hal ini dianggap penting agar desa tetap asri, nyaman, serta masyarakat terhindar dari berbagai penyakit yang bisa mengganggu aktivitas sehari-hari.

“Menjaga kebersihan dan kesehatan merupakan tanggung jawab bersama. Dengan lingkungan yang bersih, kita dapat menciptakan desa yang sehat dan nyaman untuk semua,” ujar Sertu Nelson Sine.

Kegiatan Komsos berjalan aman, tertib, dan penuh keakraban. Melalui kegiatan ini, Babinsa berharap dapat terus mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus mendorong terciptanya desa yang rukun, sehat, dan berbudaya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersinergi periksa KTP Penumpang.

    Anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersinergi periksa KTP Penumpang.

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka menjaga keamanan wilayah, dan menciptakan situasi kondusif, anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersama tim gabungan yang terdiri dari Polri, Dishub, Satpol PP, dan Disdukcapil Karangasem secara rutin melaksanakan Pemeriksaan KTP terhadap penumpang yang keluar masuk di Pelabuhan Padangbai Kec. Manggis Kab.Karangasem pada Sabtu (15/11/25). Pemeriksaan yang dilakukan oleh Petugas gabungan meliputi pemeriksaan […]

  • “Ratusan Wisatawan Asing Menyebrang ke Gili, Sat Polairud Amankan Aktivitas Fast Boat di Padangbai”

    “Ratusan Wisatawan Asing Menyebrang ke Gili, Sat Polairud Amankan Aktivitas Fast Boat di Padangbai”

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Karangasem – Minggu, 21 September 2025, personel Sat Polairud Polres Karangasem kembali melaksanakan tugas harkamtibmas di kawasan Pelabuhan Padangbai. Kegiatan ini berlangsung sejak pukul 08.00 hingga 10.00 WITA, dengan fokus pada pengamanan dan pengawasan aktivitas masyarakat serta penyeberangan wisatawan melalui dermaga rakyat Padangbai. Bripka I Wayan Suji, selaku personel yang bertugas, melaksanakan pemantauan langsung terhadap […]

  • Kepedulian Lingkungan, Babinsa Aktif dalam Kegiatan Resik Sampah Plastik

    Kepedulian Lingkungan, Babinsa Aktif dalam Kegiatan Resik Sampah Plastik

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegal Tugu, Rabu (30/7/2025) Sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan sekaligus mendukung peringatan HUT ke-18 Desa Tegal Tugu, Babinsa Desa Tegal Tugu Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Made Sukajaya turut ambil bagian dalam kegiatan Bhakti Sosial Resik Sampah Plastik yang dilaksanakan di seputaran Lapangan Banteng, Desa Tegal Tugu, Kecamatan Gianyar. Kegiatan ini diikuti oleh berbagai […]

  • Tingkatkan Silahturahmi Dan Hubungan Harmonis, Serka Hamid Hadir Dampingi Upacara Nyapu Leger

    Tingkatkan Silahturahmi Dan Hubungan Harmonis, Serka Hamid Hadir Dampingi Upacara Nyapu Leger

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Kutampi Kaler Serka Hamid kembali menunjukkan eksistensi dan peran aktifnya dalam memberikan pelayanan bagi masyarakat di wilayah binaannya. Hal tersebut terlihat saat Serka Hamid melaksanakan pengawalan dan pengamanan berlangsungnya upacara adat nyapu leger yang digelar di Desa Adat Lemo, Desa Kutampi Kaler, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Sabtu ( 16/08/25 ). Dalam keterangannya, […]

  • Babinsa Sertu Denis Fernandes Ajak Warga Perkuat Gotong Royong Lewat Karya Bhakti

    Babinsa Sertu Denis Fernandes Ajak Warga Perkuat Gotong Royong Lewat Karya Bhakti

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam upaya meningkatkan kesejahteraan dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Karya Bhakti pembangunan Rumah Layak Huni di Desa Ndondo, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Minggu (23/11/2025).   Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WITA tersebut dipimpin langsung oleh Sertu Denis Fernandes, Babinsa Desa Ndondo, dan melibatkan sejumlah warga […]

  • Sinergi TNI–Polri dan Tokoh Adat Wujudkan Perdamaian di Onatali Rote Tengah

    Sinergi TNI–Polri dan Tokoh Adat Wujudkan Perdamaian di Onatali Rote Tengah

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 75
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Sertu Delfi Amalo bersama Bhabinkamtibmas Polsek Rote Tengah melaksanakan kegiatan mediasi penyelesaian kasus pemukulan antarwarga di Lingkungan Namodale, Kelurahan Onatali, Kecamatan Rote Tengah, pada Rabu (15/10/2025) pukul 18.00 Wita bertempat di kediaman Bapak Ruben Sedeh. Kasus ini berawal dari perselisihan antara […]

expand_less