Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Desa Banjar Amankan Prosesi Pitra Yadnya DADIA Tegeh Kori

Babinsa Desa Banjar Amankan Prosesi Pitra Yadnya DADIA Tegeh Kori

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
  • visibility 42
  • comment 0 komentar

Banjar, Buleleng – Babinsa Desa Banjar, Serka Putu Edi Suartawan dari Koramil 1609-06/Banjar, melaksanakan tugas pengamanan dalam rangkaian Upacara Pitra Yadnya (Ngaben) DADIA Tegeh Kori yang dilangsungkan di Dusun Sekar, Desa Banjar, Kecamatan Banjar, Kabupaten Buleleng, pada Minggu pagi (20/7)

Upacara yang dimulai sejak pukul 08.00 Wita ini merupakan prosesi sakral pelebonan menuju setra, diikuti oleh dua sawe yang berasal dari keluarga besar DADIA Tegeh Kori. Pengamanan dilakukan secara terpadu oleh Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang setempat guna memastikan seluruh tahapan berjalan dengan tertib dan khidmat.

Dalam pelaksanaannya, Serka Putu Edi Suartawan turut bersinergi dengan seluruh unsur keamanan adat dan aparat kewilayahan untuk mengarahkan jalannya prosesi, serta mengatur lalu lintas di sekitar lokasi guna mencegah kemacetan. Kegiatan ini juga menjadi wujud nyata kehadiran TNI di tengah masyarakat, menjaga nilai adat dan budaya lokal.

Kehadiran Babinsa dalam setiap kegiatan masyarakat, khususnya yang berkaitan dengan adat dan budaya, merupakan bagian dari upaya pembinaan teritorial dan menjaga harmonisasi antarwarga. Selain menjaga keamanan, Babinsa juga berperan dalam membangun komunikasi sosial yang baik dengan tokoh adat, tokoh agama, dan elemen masyarakat lainnya.

Upacara Pitra Yadnya seperti ini bukan hanya sebagai ritual penghormatan terakhir kepada leluhur, tetapi juga menjadi momentum penguatan nilai-nilai kebersamaan, gotong royong, dan toleransi antarwarga. Pengamanan terpadu yang dilakukan menunjukkan soliditas dan sinergitas yang erat antara TNI, Polri, dan komponen masyarakat adat di wilayah Desa Banjar.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Ketahanan Air, Babinsa Bajawa Bersama Warga Adakan Ritual Adat Sebelum Bangun Bak Penampung

    Wujudkan Ketahanan Air, Babinsa Bajawa Bersama Warga Adakan Ritual Adat Sebelum Bangun Bak Penampung

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ngada-Waepana, Sebagai bentuk kepedulian dan dukungan terhadap kearifan lokal serta upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat, Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Dominikus Noy, turut serta dalam kegiatan Ritual Adat bersama warga Dusun C, Desa Waepana, Kecamatan Soa, Kabupaten Ngada, dalam rangka pengerjaan fondasi bak penampung air Kegiatan ritual adat ini merupakan bagian penting dari tradisi masyarakat setempat sebelum […]

  • Srikandi Polres Tabanan Pukau Upacara Haornas Ke-42 Meski Diguyur Hujan

    Srikandi Polres Tabanan Pukau Upacara Haornas Ke-42 Meski Diguyur Hujan

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Tabanan – Polwan Polres Tabanan menunjukkan dedikasi dan profesionalisme dalam pelaksanaan Upacara Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-42 yang digelar pada Selasa (9/9/2025) pagi di halaman Mapolres Tabanan. Meski hujan turun, para Srikandi Bhayangkara yang dipercaya sebagai perangkat upacara tetap tegak dan penuh semangat menjalankan tugasnya sebagai Komandan Upacara, Pembawa Acara, Pasukan Pengibar Bendera, hingga petugas […]

  • Pastikan Harga Dan Stok Kebutuhan Pokok  Jelang Hari Raya, Koptu Kadek Agus Monitoring Pasar Tradisional

    Pastikan Harga Dan Stok Kebutuhan Pokok Jelang Hari Raya, Koptu Kadek Agus Monitoring Pasar Tradisional

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Kamasan Koramil 1610-01/Klungkung Koptu Kadek Agus bersinergi dengan Bhabinkamtibmas serta aparat Pemerintah Desa Kamasan melakukan monitoring stok kebutuhan pokok di Pasar Tradisional Kamasan, Jumat ( 28/11/25 ). Kegiatan monitoring ini dilakukan Koptu Kadek untuk memastikan harga tetap terkendali dan stok sembako aman jelang Hari Raya Kuningan. Disela monitoringnya, Babinsa Koptu Kadek Agus mengatakan, […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Tingkatkan Kamtibmas dan Kedekatan dengan Warga

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Tingkatkan Kamtibmas dan Kedekatan dengan Warga

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, – Praka Umar, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Kelurahan Wolojita, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, Rabu (26/11/2025) pukul 09.00 Wita hingga 10.00 Wita. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat serta mempererat hubungan antara TNI dan warga di wilayah binaan. Selama kegiatan, Babinsa memantau […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Beraban Dampingi Pecalang Amankan Giat Melasti Pujawali Paiketan Merajan Ageng Bhujangga Waisnawa

    Bhabinkamtibmas Desa Beraban Dampingi Pecalang Amankan Giat Melasti Pujawali Paiketan Merajan Ageng Bhujangga Waisnawa

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Seltim, Pada Kamis, 6 Nopember 2025 pukul 17.00 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Beraban, Aiptu I Gede Artono, bersama pecalang setempat melaksanakan pengamanan rangkaian kegiatan melasti dalam rangka Pujawali Paiketan Merajan Ageng Bhujangga Waisnawa, mulai dari Banjar Gerombong dan berakhir di Pantai Abiankapas, Desa Beraban. Kegiatan dimulai pukul 16.00‑18.30 Wita dengan route Banjar Gerombong menuju […]

  • Babinsa dan Petani Hauteas Bersama Wujudkan Swasembada Pangan Lewat Tanam Padi

    Babinsa dan Petani Hauteas Bersama Wujudkan Swasembada Pangan Lewat Tanam Padi

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Jumat (08/08/2025), suasana persawahan Desa Hauteas, Kecamatan Biboki Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara, tampak berbeda. Di tengah deretan petani yang sedang menanam padi, terlihat sosok Babinsa Kopda Sipri Juanda Mau, dari Koramil 1618-05/Biut, yang tak segan turun langsung ke lumpur, membantu masyarakat binaannya. Kegiatan ini bukan sekadar rutinitas, melainkan bentuk nyata kemanunggalan Babinsa dengan […]

expand_less