Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1602-01/Ende Aktif Jalin Kedekatan dengan Masyarakat Desa Manulondo

Babinsa Koramil 1602-01/Ende Aktif Jalin Kedekatan dengan Masyarakat Desa Manulondo

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Ndona, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu M. Tida Bili, bersama Bhabinkamtibmas Polsek Ndona melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Manulondo, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Minggu (28/9) pukul 09.40 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta meningkatkan keamanan dan ketertiban di wilayah binaan. Babinsa dan Bhabinkamtibmas secara aktif berinteraksi dengan warga, mendengarkan aspirasi, dan menyampaikan himbauan penting terkait keamanan lingkungan.

Warga Desa Manulondo menyambut baik kehadiran Babinsa dan Bhabinkamtibmas dengan antusias, merasa terbantu dan nyaman karena aparat selalu hadir di tengah-tengah masyarakat.

“Kehadiran kami di sini adalah untuk memastikan situasi tetap kondusif dan masyarakat merasa aman,” ujar Sertu M. Tida Bili.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dan Bhabinkamtibmas dalam menjaga sinergi serta keamanan di tingkat desa.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danrem 163/Wira Satya Resmikan Program Bedah Rumah di Bangli dengan Peletakan Batu Pertama

    Danrem 163/Wira Satya Resmikan Program Bedah Rumah di Bangli dengan Peletakan Batu Pertama

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bangli, 3 September 2025 – Komandan Korem (Danrem) 163/Wira Satya, Brigjen TNI Ida Idewa Agung Hadisaputra, S.H., memimpin prosesi peletakan batu pertama program bedah rumah di Desa Belancan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Rabu (3/9). Kegiatan ini menjadi langkah awal pelaksanaan program Pemerintah Provinsi Bali yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui penyediaan hunian layak huni. Acara […]

  • ‎Kolaborasi Babinsa Koramil 1607-03/Ropang dan Forkopimcam Lenangguar Sukseskan Gotong Royong Jelang HUT RI ke-80

    ‎Kolaborasi Babinsa Koramil 1607-03/Ropang dan Forkopimcam Lenangguar Sukseskan Gotong Royong Jelang HUT RI ke-80

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Babinsa Ledang Koramil 1607-03/Ropang, Sertu Efendi, bersama unsur Forkopimcam Lenangguar memimpin kegiatan gotong royong di Lapangan Sepak Bola Desa Lenangguar, Kamis (14/8/2025) pagi. ‎ ‎Kegiatan ini melibatkan TNI, Polri, Pemerintah Kecamatan, perangkat desa, pelajar, dan masyarakat. Fokus kegiatan adalah membersihkan lapangan upacara, […]

  • Antisipasi Kerumunan Pemuda, Kodim 1622/Alor Sisir Titik Rawan Konflik

    Antisipasi Kerumunan Pemuda, Kodim 1622/Alor Sisir Titik Rawan Konflik

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Alor — Kalabahi —, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kabupaten Alor, Kodim 1622/Alor melaksanakan patroli pada Selasa, 23 September 2025. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasdim 1622/Alor bersama sejumlah Perwira Staf, di antaranya Pasi Ter, Pasi Intel, dan Pasi Pers, dengan melibatkan anggota Kodim 1622/Alor. Patroli ini dilaksanakan sebagai langkah […]

  • Tegas dan Humanis, Lettu Cpl I Nyoman Prajana Pimpin Langsung RTLH TMMD Batuan

    Tegas dan Humanis, Lettu Cpl I Nyoman Prajana Pimpin Langsung RTLH TMMD Batuan

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Kamis (31/7/2025) – Memasuki hari ke-8 pelaksanaan TMMD ke-125 Kodim 1616/Gianyar, semangat gotong royong terus berkobar. Salah satu titik yang menjadi perhatian adalah rumah milik I Made Sudama (47), seorang buruh bangunan asal Banjar Pekandelan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, yang kini mendapat sentuhan nyata lewat program Rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH). […]

  • Sinergi Aparat Desa Bakbakan Wujudkan Ternak Sehat Lewat Vaksinasi PMK

    Sinergi Aparat Desa Bakbakan Wujudkan Ternak Sehat Lewat Vaksinasi PMK

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Bakbakan, Selasa (23/9/2025) Dalam upaya mendukung program pemerintah di bidang peternakan, Babinsa Desa Bakbakan Koramil 1616-01/Gianyar, Sertu I Wayan Suwardika bersama Bhabinkamtibmas Desa Bakbakan, Aiptu Wayan Suadnyana, melaksanakan pendampingan kegiatan vaksinasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang digelar di Banjar Ngenjung Sari, Desa Bakbakan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Kegiatan vaksinasi PMK ini merupakan bentuk perhatian […]

  • Cegah Adanya Gangguan Kamtibmas Kapolsek Marga Pimpin Anggota Patroli Kawasan Obyek Vital

    Cegah Adanya Gangguan Kamtibmas Kapolsek Marga Pimpin Anggota Patroli Kawasan Obyek Vital

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga, Kamis, (07/08/2025), pukul 09.45 s/d 11.00 wita, Kapolsek marga pimpin anggota patroli rutin atensi wilayah baik zona selatan guna menjaga situasi Kamtibmas dan kegiatan patroli tersebut dilakukan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat sekitarnya. “Kapolsek marga pimpin langsung anggota piket patroli atensi titik rawan terjadinya gangguan kamtibmas seperti obyek wisata […]

expand_less