Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Baturiti Lakukan Pengamanan Misa Minggu umat Kristen

Polsek Baturiti Lakukan Pengamanan Misa Minggu umat Kristen

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
  • visibility 38
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Minggu 20 Juli 2025
Guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah hukum Polsek Baturiti, personel Polsek Baturiti melaksanakan pengamanan kegiatan persembahyangan umat Kristen pada Minggu (20/07/2025) dari pukul 08.00 s.d. 10.15 Wita.
Kegiatan pengamanan ini dilakukan di beberapa lokasi gereja di Kecamatan Baturiti yaitu di Pos Pembinaan Umat Ordo Karmel Br. Batunya Desa Batunya, GKPB Mawar Saron dan GPDI Elim Br. Pekarangan Desa Baturiti Kec. Baturiti.

Seijin Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H., Kapolsek Baturiti Kompol I Komang Agus Sudarsana, S.E., mengatakan bahwa pengamanan ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman bagi umat Kristen yang sedang melaksanakan persembahyangan. Selain itu, pengamanan ini juga bertujuan untuk mencegah potensi terjadinya tindak kriminalitas dan menjaga situasi agar tetap aman dan kondusif.
“Kami menerjunkan personel di tempat-tempat pelaksanaan kegiatan keagamaan untuk menciptakan situasi yang kondusif dan memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat yang melakukan kegiatan persembahyangan/ibadah misa Minggu,” ujar Kapolsek Baturiti.

Secara umum, pelaksanaan persembahyangan/misa Minggu umat Kristen di beberapa tempat ibadah di wilayah Kecamatan Baturiti berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar.

(Humas Polsek Baturiti)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pengamanan Terpadu Babinsa Pastikan Arus Penumpang Kapal di Pantai Baru Lancar

    Pengamanan Terpadu Babinsa Pastikan Arus Penumpang Kapal di Pantai Baru Lancar

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Pantai Baru, Rote Ndao — Kegiatan pengamanan dan pemantauan arus kedatangan kapal kembali dilaksanakan secara optimal oleh aparat TNI di wilayah perairan Kabupaten Rote Ndao. Pada Kamis malam, 4 Desember 2025, Babinsa dari Koramil setempat kembali menunjukkan kesiapsiagaan dengan melakukan penjagaan ketat di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru. Kegiatan yang berlangsung […]

  • Kebersamaan Aparat dan Warga Warnai Patroli Malam di Desa Tebara

    Kebersamaan Aparat dan Warga Warnai Patroli Malam di Desa Tebara

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Kodim 1613/Sumba Barat terus gencar melaksanakan aksi patroli siskamling dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Pada Selasa malam (16/9/2025), kegiatan patroli dilaksanakan di Desa Tebara, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat. Patroli siskamling ini tidak hanya melibatkan personel TNI, tetapi juga aparat desa, tokoh masyarakat, serta anggota Linmas. Sinergi lintas elemen […]

  • Polsek Rendang Melalui Bhabinkamtibmas Melaksanakan Rapat Koordinasi Guna Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    Polsek Rendang Melalui Bhabinkamtibmas Melaksanakan Rapat Koordinasi Guna Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    RENDANG – Atas seijin Kapolsek Rendang Kompol I Made Berata,SH,MH Bhabinkamtibmas Nongan Aiptu I Ketut Wiadnya bersama Kepala Desa Nongan I Wayan Daging dan warga masyarakat melaksanakan kegiatan koordinasi untuk menjalin sinergitas dalam rangka menjaga situasi kamtibmas saat berlangsungnya kegi Nongan Festival 11-13 Oktober 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya preventif Polsek Rendang Polres […]

  • Sinergi Babinsa dan Pemerintah Kecamatan Landu Leko Fasilitasi Kesepakatan Perdamaian Warga

    Sinergi Babinsa dan Pemerintah Kecamatan Landu Leko Fasilitasi Kesepakatan Perdamaian Warga

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Rabu 22 Oktober 2025 — Dalam rangka mendukung terciptanya situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-04/Landu Leko Sertu Ande T. menghadiri sekaligus mendampingi kegiatan penyelesaian permasalahan keluarga antara Bapak Origenes Maringi (68 tahun) dan Mama Fransina Run (64 tahun) yang berlangsung di Kantor Kecamatan Landu Leko, pada pukul 15.00 […]

  • Kanit Lantas Polsek Kuta Utara Turun Langsung Urai Kepadatan Lalin Di Simpang Kerobokan

    Kanit Lantas Polsek Kuta Utara Turun Langsung Urai Kepadatan Lalin Di Simpang Kerobokan

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Kanit Lantas Polsek Kuta Utara Iptu I Nyoman Suryawan terjun langsung ke lapangan untuk mengurai kepadatan lalu lintas di Simpang Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Bali. Kepadatan lalu lintas terjadi akibat meningkatnya aktivitas masyarakat di kawasan tersebut. Minggu (23/11/2025) pukul 17.00 Wita. Tampak Iptu Nyoman Suryawan bersama anggota bekerja berupaya mengatur […]

  • Polsek Baturiti Gelar Strong Point Pastikan Keamanan di Titik Rawan

    Polsek Baturiti Gelar Strong Point Pastikan Keamanan di Titik Rawan

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Selasa 30 September 2025. Guna tetap menciptakan sitkamtibcarlantas di wilayah hukum Polsek Baturiti agar tetap aman dan terkendali, Selasa (30/09/25) pagi, Personil Polsek Baturiti secara rutin melaksanakan kegiatan strong point di sejumlah titik strategis, termasuk di depan pasar tradisional dan di depan pasar induk sayur Baturiti serta lokasi rawan lainnya […]

expand_less