Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Ratusan Penonton Hadiri Rumble Game Liga Bali, Polsek Dentim Pastikan Keamanan Tetap Terkendali

Ratusan Penonton Hadiri Rumble Game Liga Bali, Polsek Dentim Pastikan Keamanan Tetap Terkendali

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

Polsek Denpasar Timur (Dentim) bersama personel gabungan Polresta Denpasar melaksanakan pengamanan kegiatan Rumble Game Liga Bali yang berlangsung di Liga Bali, Jl. By Pass Ngurah Rai No.88, Desa Kesiman Petilan, Denpasar Timur, Sabtu 19 Juli 2025 pukul 17.00 Wita.

Kegiatan ini berhasil menarik perhatian masyarakat dengan jumlah penonton mencapai sekitar 500 orang. Rangkaian pertandingan dalam gelaran ini meliputi 10 kelas laga, antara lain kelas 50 Kg, 57 Kg, hingga kelas 92+ Kg yang menyuguhkan pertarungan seru antara atlet-atlet. Atmosfer kompetitif dan antusiasme penonton memuncak di setiap laga yang disuguhkan.

Kapolsek Dentim Kompol I Ketut Tomiyasa S.H.,M.H., menyampaikan bahwa selama jalannya kegiatan, situasi berlangsung dalam keadaan aman, tertib, dan kondusif tanpa adanya gangguan yang berarti. Keberhasilan pengamanan ini tidak lepas dari koordinasi yang baik antara personel pengamanan, panitia penyelenggara, serta dukungan dari masyarakat yang turut menjaga ketertiban selama kegiatan.

Dengan semangat “Ngayah Sampai Tuntas, Hadir Berbuat Bermanfaat”, Polsek Dentim berkomitmen untuk terus hadir dalam setiap kegiatan masyarakat guna menjamin rasa aman dan nyaman bagi seluruh warga.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Lintas Sektor di Dompu: Rakor Monev MBG Libatkan BPS, Kodim, Pemda, dan Bappeda

    Sinergi Lintas Sektor di Dompu: Rakor Monev MBG Libatkan BPS, Kodim, Pemda, dan Bappeda

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Kodim 1614/Dompu melalui Perwira Seksi Teritorial (Pasi Ter) Letda Inf Abubakar, S.H. menghadiri rapat koordinasi terkait pelaksanaan Program Strategis Makan Bergizi Gratis (MBG) pada Selasa, 30 September 2025. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Dompu, dan diikuti oleh sejumlah unsur terkait dari pemerintah daerah, lembaga vertikal, serta perwakilan instansi […]

  • Polsek Tampaksiring Gelar Patroli Skala Besar, Situasi Wilayah Aman Terkendali

    Polsek Tampaksiring Gelar Patroli Skala Besar, Situasi Wilayah Aman Terkendali

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Tampaksiring – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, Polsek Tampaksiring bersama unsur terkait menggelar patroli skala besar pada Sabtu malam (13/9/2025). Kegiatan diawali dengan apel kesiapan di halaman Mapolsek Tampaksiring pukul 20.00 Wita yang dipimpin oleh Pawas Kanit Reskrim Polsek Tampaksiring, IPDA I Kadek Sumerta, S.H. Patroli ini melibatkan personel Polsek Tampaksiring, […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Penglumbaran Susut Hadiri Giat Study Ketahanan Pangan Bidang Peternakan

    Bhabinkamtibmas Desa Penglumbaran Susut Hadiri Giat Study Ketahanan Pangan Bidang Peternakan

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Susut, 17 Oktober 2025 – Bhabinkamtibmas Desa Penglumbaran, Aiptu I Made Tegal, S.H., menghadiri kegiatan studi tiru ketahanan pangan peternakan ayam pedaging dari Desa Saba, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini dilaksanakan di Kantor Desa Penglumbaran, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat Desa Saba dalam bidang peternakan ayam […]

  • TNI Hadir di Tengah Petani, Koramil 1612-04/Elar Dukung Pertanian Warga

    TNI Hadir di Tengah Petani, Koramil 1612-04/Elar Dukung Pertanian Warga

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Manggarai Timur – Wujud nyata kepedulian TNI terhadap ketahanan pangan terus ditunjukkan oleh jajaran Koramil 1612-04/Elar. Pada Sabtu, 20 Desember 2025, anggota Koramil 1612-04/Elar, Pratu Ronaldus Palem, turun langsung ke sawah membantu petani menanam padi di Desa Kembang Mekar, Kecamatan Sambi Rampas, Kabupaten Manggarai Timur. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari pendampingan Babinsa kepada masyarakat desa […]

  • Komsos Babinsa Desa Loka, Ajak Petani Siaga Garap Lahan Pertanian

    Komsos Babinsa Desa Loka, Ajak Petani Siaga Garap Lahan Pertanian

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Sayuti, terus aktif menjalin komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat di wilayah binaannya. Pada Selasa (28/10/2025) pukul 10.30 WITA, Babinsa melaksanakan komsos bersama kelompok tani (Poktan) Desa Loka, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Dalam kesempatan tersebut, Sertu Sayuti mengimbau para petani agar mulai bersiap-siap mengolah lahan dan membajak […]

  • Sat Lantas Polres Badung Tebar Semangat Merah Putih di Jalan Raya

    Sat Lantas Polres Badung Tebar Semangat Merah Putih di Jalan Raya

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 986
    • 0Komentar

    Mangupura – Menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia, Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Badung menggelar aksi simpatik dengan membagikan bendera Merah Putih kepada para pengguna jalan, Selasa (5/8/2025). Kegiatan ini digelar di sejumlah titik jalan utama di wilayah hukum Polres Badung, sebagai bentuk nyata dalam menumbuhkan rasa cinta tanah air di tengah masyarakat. […]

expand_less