Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi Babinsa dan Dinas Peternakan: Suntik Vitamin Sapi Milik Warga Tesabela

Sinergi Babinsa dan Dinas Peternakan: Suntik Vitamin Sapi Milik Warga Tesabela

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Pada hari Jumat, 26 November 2024, bertempat di Desa Tesabela, Kecamatan Pantai Baru, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan kegiatan monitoring dan komunikasi sosial (komsos) bersama Dinas Peternakan Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini dilakukan dengan memberikan suntikan vitamin pada hewan ternak sapi milik warga, salah satunya milik Bapak Eklopas Ndun.

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini merupakan bentuk dukungan terhadap program pemerintah daerah dalam menjaga kesehatan hewan ternak sekaligus meningkatkan kesejahteraan masyarakat peternak. Selain mendampingi kegiatan penyuntikan vitamin, Babinsa juga berinteraksi langsung dengan warga guna mempererat hubungan dan memastikan kebutuhan masyarakat dapat tersampaikan dengan baik.

Dalam kesempatan tersebut, Koptu Mesak Foeh menekankan kepada para peternak agar senantiasa berhati-hati menjaga ternak mereka, khususnya agar tidak dibiarkan berkeliaran dan masuk ke kebun milik orang lain yang dapat menimbulkan permasalahan.

Kegiatan ini mendapat apresiasi dari masyarakat setempat, karena selain menjaga kesehatan hewan ternak, juga memberikan rasa aman dan kedekatan antara aparat TNI dengan warga di wilayah binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam, Wujud Nyata Cegah Kriminalitas.

    Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam, Wujud Nyata Cegah Kriminalitas.

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Untuk meningkatkan rasa aman di tengah masyarakat, personel Satuan Samapta Polres Klungkung kembali menggelar patroli malam hari, (22/11). Kegiatan ini dilaksanakan secara rutin di wilayah hukum Polres Klungkung sebagai bentuk komitmen kepolisian dalam mencegah tindak kejahatan serta menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif. Patroli malam menyasar sejumlah titik strategis yang dianggap rawan gangguan […]

  • Warga Desa Luar Terima Bantuan Rp900 Ribu, Babinsa Hadir Berikan Pendampingan

    Warga Desa Luar Terima Bantuan Rp900 Ribu, Babinsa Hadir Berikan Pendampingan

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

      Sumbawa, NTB – Babinsa Desa Labuhan Burung, Sertu Ibrahim Ely dari Koramil 1607-04/Alas, melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Sementara Kesejahteraan Rakyat (BLTS Kesra) 2025 tahap pertama untuk bulan Agustus, September, dan Oktober. Kegiatan berlangsung di kantor PT Pos Indonesia, Kecamatan Alas, Kamis (27/11/2025). Program bantuan dari Kementerian Sosial RI tersebut disalurkan kepada […]

  • Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Dampingi Petani Saat Panen

    Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Dampingi Petani Saat Panen

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Sebagai bentuk kepedulian terhadap kesejahteraan masyarakat desa binaannya, Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Antonius Lapu, turut membantu para petani dalam kegiatan panen dan merontokkan padi di Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (16/09/2025). Kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat tidak hanya sekadar menjalankan tugas pembinaan wilayah, tetapi juga sebagai […]

  • “Petugas gabungan Tertibkan Pedagang di Trotoar dan Badan Jalan di Sidakarya”

    “Petugas gabungan Tertibkan Pedagang di Trotoar dan Badan Jalan di Sidakarya”

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Bhabinkamtibmas bersama aparat Desa Sidakarya melaksanakan kegiatan penertiban pedagang yang berjualan di atas trotoar serta parkir yang mengambil badan jalan di wilayah Banjar Sari dan Banjar Tengah Sidakarya, Selasa (25/11/2025) mulai pukul 08.00 Wita hingga selesai. Kegiatan penertiban ini melibatkan 1 personel Bhabinkamtibmas Sidakarya, 10 personel Linmas Sidakarya, serta 10 staf Desa Sidakarya. Langkah ini […]

  • Sambut HUT TNI Ke-80, Kodim Belu Gelar Karya Bakti Pembersihan Sampah Dipasar

    Sambut HUT TNI Ke-80, Kodim Belu Gelar Karya Bakti Pembersihan Sampah Dipasar

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Dalam rangka menyambut HUT TNI Ke-80 tahun 2025, Komando Distrik Militer 1605/Belu melaksanakan kegiatan karya bakti pembersihan sampah di pasar baru Atambua, Kabupaten Belu, Kamis (18/9/2025). Kegiatan karya bakti yang dipimpin oleh Danramil 1605-02/Atapupu Mayor Inf Alex Bessie tersebut diikuti personil gabung TNI serta seluruh instansi terkait lingkup pemerintah daerah kabupaten Belu dan […]

  • Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol Dini Hari, Fokus Cegah Kejahatan 3C di Area Pasar, Pertokoan, dan Perbankan

    Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol Dini Hari, Fokus Cegah Kejahatan 3C di Area Pasar, Pertokoan, dan Perbankan

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi keamanan pada jam-jam rawan, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol antisipasi kejahatan 3C (Curat, Curas, Curanmor) pada Jumat (21/11/2025) pukul 01.00–02.30 Wita. Patroli dilaksanakan oleh gabungan piket fungsi dengan kekuatan 18 personel di bawah pimpinan Pawas IPTU I Nyoman Muliarta, S.H. Kegiatan […]

expand_less