Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Komsos Sarana Babinsa Untuk Menyampaikan dan Mendapatkan Informasi terkait situasi di wilayah binaan

Komsos Sarana Babinsa Untuk Menyampaikan dan Mendapatkan Informasi terkait situasi di wilayah binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
  • visibility 37
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Bertempat di rumah Kadus Busalaten Bapak Mat Amallo Desa Lidabesi Kec. Rote tengah Kab. Rote Ndao, Babinsa Sertu Ishak Manafe Melaksanakan Komsos Bersama Kadus busalaten dan Para warga yang memelihara ternak dan yang memiliki kebunan.Minggu(20/7/25)

Dalam Komsos tersebut Babinsa menyampaikan tentang tujuh program kerja Dandim 1627/Rote Ndao Letkol Kav Kurnia Santiadi Wicaksono,S.H,

“Ketujuh visi misi tersebut antara lain: Ketujuh misi tersebut meliputi:Penanaman pohon ketapang di sepanjang kanan kiri jalan,Pembentukan gugus tugas komunitas ekonomi produktif seperti peternak, petani, pekebun, petambak, dan nelayan. Pembuatan sumur bor satu desa satu titik, untuk meningkatkan akses air bersih.Pengembangan medan kesemaptaan di tiap kecamatan sebagai pusat aktivitas: taman bermain, UMKM, dan balai desa,Program penanaman 1 juta pohon pada tiap desa binaan.Penciptaan Kampung Pancasila dan sadar hukum serta anti-premanisme, dan Pembentukan Komunitas Siaga Darah.

“Dari Penyampaian tersebut Kepala dusun dan RT berharap adanya pembuatan sumur bor serta pakan ternak karena warga Dusun busalaten sangat Kesulitan untuk Air Bersih MCK. Kami di sini untuk kebutuhan air bersih kami beli Air Tengki.”Ungkap Kepala Dusun.

Babinsa menyampaikan saran dan keluhan dari kepala dusun akan saya sampaikan ke pimpinan saya semoga keinginan dari para warga bisa terpenuhi.

Pendim 1627/Rote Ndao

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Keliki Tegaskan Komitmen Hadir di Tengah Masyarakat Lewat Pengamanan Upacara Adat

    Babinsa Keliki Tegaskan Komitmen Hadir di Tengah Masyarakat Lewat Pengamanan Upacara Adat

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang Suasana khidmat penuh nuansa religius terlihat pada Sabtu (6/9/2025) di Desa Adat Sebali, Desa Keliki, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar. Ratusan masyarakat tampak larut dalam prosesi adat Ngiring Sesuunan (Ida Bhatara) dari Pura Jemeng menuju Pura Padang Likad dalam rangka perayaan Hari Raya Saraswati. Kegiatan sakral ini mendapat dukungan penuh dari aparat kewilayahan, […]

  • Himbauan Babinsa Donggo Tekankan Pentingnya Menjaga Silaturahmi dan Pergaulan Positif Anak

    Himbauan Babinsa Donggo Tekankan Pentingnya Menjaga Silaturahmi dan Pergaulan Positif Anak

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Donggo _ Pada Kamis, 1 Januari 2026, Babinsa Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan serangkaian kegiatan patroli Siskamling dan pengamanan ibadah guna menciptakan situasi aman dan harmonis di wilayah binaannya. Kegiatan patroli dilaksanakan di sejumlah desa seperti Mpili, Rasabou, Kananta, dan Oi Saro, dengan fokus pada himbauan menjaga ketertiban serta kebersihan lingkungan. Serda Mawardin di Desa Mpili mengajak […]

  • Kodim Tabanan Beri Penghormatan Terakhir kepada Alm. Pelda (Pur) Ansori melalui Upacara Pemakaman Militer

    Kodim Tabanan Beri Penghormatan Terakhir kepada Alm. Pelda (Pur) Ansori melalui Upacara Pemakaman Militer

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Tabanan – Personel Kodim 1619/Tabanan turut memberikan penghormatan terakhir dengan mengantar jenazah Almarhum Pelda (Pur) Ansori dalam prosesi pemakaman militer yang dipimpin oleh Kabagum Rindam IX/Udayana, Letkol Inf Ferdinandus TM. Shine, S.I.P., di Pemakaman Muslim Banjar Tunggal Sari, Jl. Anggrek, Desa Dauh Peken, KecTabanan, Jumat (12/12/2025). Rangkaian prosesi diawali dari rumah duka, di mana personel […]

  • GPM Polsek Selemadeg Salurkan 1 Ton Beras SPHP, di Desa Bajera Utara

    GPM Polsek Selemadeg Salurkan 1 Ton Beras SPHP, di Desa Bajera Utara

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg bekerja sama dengan Bulog Kediri 1 menyalurkan 1 ton beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) di Terminal Bajera pada Kamis, 13 November 2025, Siang. Program yang merupakan bagian dari ketahanan pangan nasional 2025 ini dipimpin oleh Kanit Samapta Iptu I Made Adiguna, S.Pd dan bertujuan utama untuk menjaga stabilitas […]

  • 5. Program Nasional MBG Disambut Antusias Siswa dan Balita di Kabupaten Rote Ndao

    5. Program Nasional MBG Disambut Antusias Siswa dan Balita di Kabupaten Rote Ndao

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Fansiskus Alfon dan Sertu Dino Ismail, melaksanakan pengawalan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bertempat di Dapur MBG Kelurahan Metina dan Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Selasa (02/09/2025). Program MBG yang dilaksanakan oleh Satuan Pelayanan Makanan Bergizi Gratis ini menyasar siswa tingkat SD, SMP, SMA, serta […]

  • Wujud Sinergi TNI dan Perguruan Silat, Babinsa Labuhan Lalar Dampingi Kejurtin IV Naga Sakti Pembukaan Kejurtin IV Naga Sakti NTB

    Wujud Sinergi TNI dan Perguruan Silat, Babinsa Labuhan Lalar Dampingi Kejurtin IV Naga Sakti Pembukaan Kejurtin IV Naga Sakti NTB

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Labuhan Lalar Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Suaedin, mendampingi kegiatan pembukaan Kejuaraan Antar Ranting (Kejurtin) IV Perguruan Pencak Silat Naga Sakti tingkat Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) Tahun 2025, yang digelar di Dusun Bangsal, Desa Labuhan Lalar, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Minggu (21/12/2025) malam. Kegiatan pembukaan kejuaraan tersebut dimulai sekitar […]

expand_less