Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Hadir Jaga Keamanan Pembangunan Industri Garam Nasional di Kabupaten Rote Ndao

TNI Hadir Jaga Keamanan Pembangunan Industri Garam Nasional di Kabupaten Rote Ndao

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Pada hari Jumat, 26 September 2025, bertempat di lokasi pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN) yang berada di wilayah Desa Matasio dan Desa Serubeba Kecamatan Rote Timur, serta Desa Daima Kecamatan Landuleko, telah dilaksanakan kegiatan pengamanan oleh personel Kodim 1627/Rote Ndao.

Pengamanan ini dilakukan untuk memastikan seluruh proses pekerjaan pembangunan kawasan industri strategis tersebut dapat berjalan aman, tertib, dan lancar tanpa adanya hambatan. Kehadiran TNI khususnya Babinsa di lokasi merupakan wujud dukungan terhadap program pemerintah dalam mengembangkan potensi garam di Kabupaten Rote Ndao sebagai bagian dari industri nasional.

Dalam pelaksanaannya, personel pengamanan dipimpin oleh Sertu Anderson Telussa bersama anggota lain yang disiagakan di beberapa titik lokasi kerja. Mereka secara aktif berkoordinasi dengan pihak pelaksana proyek maupun masyarakat sekitar untuk menjaga situasi kondusif selama kegiatan pembangunan berlangsung.

Upaya pengamanan ini juga menegaskan komitmen TNI AD melalui Kodim 1627/Rote Ndao dalam memberikan rasa aman, sekaligus memastikan proyek strategis nasional berupa Kawasan Sentra Industri Garam dapat selesai tepat waktu dan membawa manfaat besar bagi perekonomian masyarakat setempat maupun ketahanan pangan nasional.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Anggota Koramil 08/Labuhan Haji Bersama Warga Gotong Royong Bangun Gedung Sekolah di Ponpes Ibnu Mas’ud

    ‎Anggota Koramil 08/Labuhan Haji Bersama Warga Gotong Royong Bangun Gedung Sekolah di Ponpes Ibnu Mas’ud

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Anggota Koramil 08/Labuhan Haji bersama warga masyarakat dan pengurus pondok pesantren melaksanakan kegiatan gotong royong pembangunan gedung sekolah di Pondok Pesantren (Ponpes) Ibnu Mas’ud, Kelurahan Suryawangi, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur, Selasa (16/09/2025). ‎ ‎Kegiatan ini menjadi bentuk sinergi antara TNI dan masyarakat dalam mendukung kemajuan pendidikan di daerah. ‎ ‎Kegiatan […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Ajak Sopir ASK dan Masyarakat Wujudkan Bandara Aman dan Nyaman

    Polres Bandara Ngurah Rai Ajak Sopir ASK dan Masyarakat Wujudkan Bandara Aman dan Nyaman

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Badung – Upaya menjaga keamanan dan kenyamanan di Bandara I Gusti Ngurah Rai terus dilakukan Polres Kawasan Bandara. Pada Jumat (5/9/2025) malam, personel melaksanakan kegiatan dialogis dengan para sopir angkutan sewa khusus (ASK) di Terminal Internasional. Dalam kesempatan tersebut, petugas mengajak para sopir untuk bersama-sama menciptakan suasana kondusif, tertib, serta memberikan pelayanan yang humanis kepada […]

  • Sinergi TNI-Polri di Badung, Dukung Penuh Operasi Zebra Agung 2025

    Sinergi TNI-Polri di Badung, Dukung Penuh Operasi Zebra Agung 2025

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Polres Badung menggelar apel gelar pasukan Operasi Zebra Agung 2025, di Lapangan apel Mapolres Badung, sebagai tanda dimulainya operasi kepolisian terpusat yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat terhadap peraturan lalu lintas. Senin, (17/11/25).   Apel ini dihadiri oleh berbagai unsur penting, termasuk Waka Polres Badung yang mewakili Kapolres Badung, Danramil […]

  • Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Sertu Mario Dearaujo, Bantu Perehaban Rumah Warga Desa Kotafoun

    Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Sertu Mario Dearaujo, Bantu Perehaban Rumah Warga Desa Kotafoun

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Kamis 21 Agustus 2025, momentum untuk membangun semangat kerja sama, mempererat tali silaturahmi, serta menciptakan lingkungan yang harmonis dan penuh kebersamaan di tengah Masyarakat, Sertu Mario Dearaujo, Babinsa Koramil 1618-06/Bian, kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap Masyarakat binaan dengan membantu perehaban rumah milik warga di Desa Kotafoun, RT 02 Dusun 01, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten Timor […]

  • Koramil Jereweh Terus Wujudkan Lingkungan Kondusif Lewat Patroli

    Koramil Jereweh Terus Wujudkan Lingkungan Kondusif Lewat Patroli

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, 15 Agustus 2025 — Anggota Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Abdul Azis, melaksanakan kegiatan patroli di seputaran wilayah Kecamatan Jereweh pada Jumat (15/8). Patroli ini dilakukan sebagai langkah preventif untuk menjaga ketertiban serta menciptakan rasa aman di tengah masyarakat. Dalam pelaksanaannya, Serda Abdul Azis turut mengingatkan warga agar selalu menjaga keamanan lingkungan, meningkatkan kewaspadaan terhadap […]

  • Sinergi TNI, POLRI, dan Pemda Gelar Rapat Persiapan Peringatan HUT RI ke-80

    Sinergi TNI, POLRI, dan Pemda Gelar Rapat Persiapan Peringatan HUT RI ke-80

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Komandan Kodim (Dandim) 1623/Karangasem Lekol Inf Gurbasa Samosir bersama Instansi terkait melaksanakan dapat awal persiapan peringatan HUT RI ke – 80 tahun 2025 di ruang rapat Kantor Kesbangpol Kabupaten Karangasem, pada Kamis (17/07/2025) Rapat yang di buka oleh Kabankesbangpol Karangasem Drs. I Wayan Sutapa, M.,Si, bertujuan untuk membentuk kepanitiaan serta mendiskusikan serangkaian kegiatan yang […]

expand_less