Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Hari ini Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama Prajuru Desa Adat Padangbai.

Hari ini Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama Prajuru Desa Adat Padangbai.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
  • visibility 15
  • comment 0 komentar

Dalam pertemuan yang dipimpin Waka Polsek AKP I Wayan Sempiar didampingi Bhabinkamtibmas Aipda I Made Artana, Prajuru menyampaikan aspirasi terkait rencana penyingkiran bangkai kapal rusak dari pesisir Pantai Padangbai demi menjaga kebersihan, kelestarian, serta kenyamanan wisatawan. šŸŒŠāš“

Polsek menyampaikan apresiasi dan terima kasih atas dukungan Prajuru serta masyarakat Padangbai, sekaligus menegaskan komitmen untuk terus bersinergi menjaga Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai. šŸ¤šŸ‘®ā€ā™‚ļø

#JumatCurhatPresisi #PolriPresisi #PolsekPadangbai #SinergiUntukKamtibmas #BaliAman

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Upaya Jaga Kamtibmas, Babinsa Turun Langsung Lakukan Silaturahmi dan Monitoring Wilayah

    Upaya Jaga Kamtibmas, Babinsa Turun Langsung Lakukan Silaturahmi dan Monitoring Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Manggelewa, NTB – Kegiatan teritorial Koramil 1614-06/Manggelewa kembali dilaksanakan pada Sabtu, 22 November 2025. Kegiatan ini menjadi agenda rutin dalam rangka memperkuat pembinaan teritorial sekaligus menjaga hubungan harmonis antara TNI dan masyarakat di wilayah binaan. Fokus kegiatan kali ini dilaksanakan di Desa Kampasi Meci, Kecamatan Manggelewa. Babinsa Desa Kampasi Meci, Sertu Jainuddin, turun langsung melakukan […]

  • Progres 85 Persen, Babinsa Pastikan Pembangunan SKM St. Yosep Soa Aman

    Progres 85 Persen, Babinsa Pastikan Pembangunan SKM St. Yosep Soa Aman

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa melaksanakan kegiatan pemantauan progres pembangunan revitalisasi SKM St. Yosep Soa yang berlokasi di Desa Tarawali, Kecamatan Soa, Kabupaten Ngada, Senin (5/1/2026). Kegiatan pemantauan tersebut dilakukan oleh Babinsa Sertu Dominikus Noy sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial guna memastikan pembangunan fasilitas pendidikan berjalan sesuai rencana dan target yang telah ditetapkan. Revitalisasi SKM St. […]

  • Babinsa Dampingi Program ā€˜Desa Jagung’, Langkah Nyata Ketahanan Pangan 2025

    Babinsa Dampingi Program ā€˜Desa Jagung’, Langkah Nyata Ketahanan Pangan 2025

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Buleleng, 15 Agustus 2025 – Babinsa Desa Alas Angker Serka Sukepada bersama Pemerintah Desa Alasangker, Kecamatan Buleleng, menggelar kegiatan penanaman jagung Merah Putih di lahan seluas 50 are, Jumat (15/8) pagi. Kegiatan ini merupakan realisasi Permendes No. 3 Tahun 2025 yang mewajibkan 20% Dana Desa dialokasikan ke BUMDes untuk mendukung ketahanan pangan. Tahun ini, Alasangker […]

  • Patroli Fokus Pemukiman dan Tempat Tongkrongan Anak Muda di Desa Bajo

    Patroli Fokus Pemukiman dan Tempat Tongkrongan Anak Muda di Desa Bajo

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Donggo, Senin 22 Desember 2025 – Serka Burhan, Babinsa Koramil 1608-05/Donggo, memimpin patroli Siskamling di Desa Bajo, Kecamatan Soromandi. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi perkembangan keamanan di daerah tersebut. Dalam pelaksanaan patroli, Serka Burhan didampingi aparat desa, tokoh agama, tokoh pemuda, dan masyarakat yang turut bersama-sama menjaga keamanan. Fokus pengamanan diarahkan pada […]

  • Anggota Koramil 1618-02/Miobar dan Pemuda Desa Nian Bersihkan Jalan Desa, Bangun Semangat Gotong Royong

    Anggota Koramil 1618-02/Miobar dan Pemuda Desa Nian Bersihkan Jalan Desa, Bangun Semangat Gotong Royong

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Kamis 07 Agustus 2025, Kehadiran Babinsa yang ramah dan peduli kebersihan lingkungan desa binaan menciptakan hubungan harmonis antara TNI dan Masyarakat, serta lingkungan yang sehat dan asri Anggota Koramil 1618-02/Miobar yang dipimpin oleh Peltu Ferdinandus Tasi Lake bersama pemuda-pemudi Desa Nian, Kecamatan Mioteng, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), melaksanakan kegiatan pembersihan di seputar jalan […]

  • Anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersinergi periksa KTP Penumpang.

    Anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersinergi periksa KTP Penumpang.

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka menjaga keamanan wilayah, dan menciptakan situasi kondusif, anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersama tim gabungan yang terdiri dari Polri, Dishub, Satpol PP, dan Disdukcapil Karangasem secara rutin melaksanakan Pemeriksaan KTP terhadap penumpang yang keluar masuk di Pelabuhan Padangbai Kec. Manggis Kab.Karangasem pada Selasa (18/11/25). Pemeriksaan yang dilakukan oleh Petugas gabungan meliputi pemeriksaan […]

expand_less