Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Wujud Kepedulian, Babinsa Seteluk Tengah Dampingi Pemberian Makanan Sehat di SDIT Ar Risalah

Wujud Kepedulian, Babinsa Seteluk Tengah Dampingi Pemberian Makanan Sehat di SDIT Ar Risalah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan pendampingan kegiatan Program Makanan Sehat Bergizi (MSG) di SDIT Ar Risalah, Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kamis (25/09/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 Wita tersebut bertujuan untuk mendukung program pemenuhan gizi anak sekolah serta membiasakan pola makan sehat sejak dini.

Dalam kesempatan itu, Babinsa turut memberikan semangat dan motivasi kepada para siswa agar gemar mengonsumsi makanan bergizi demi menunjang tumbuh kembang dan kesehatan.

“Program ini sangat bermanfaat bagi anak-anak kita. Harapannya dengan rutin mengonsumsi makanan sehat, mereka dapat tumbuh menjadi generasi yang kuat dan cerdas,” ungkap Sertu Dahlan.

Kegiatan berjalan dengan lancar, aman, dan mendapat respon positif dari pihak sekolah maupun orang tua murid.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Landih Aktif Dalam Mendukung Program Pemerintah dan Membina Wilayah Binaan

    Babinsa Desa Landih Aktif Dalam Mendukung Program Pemerintah dan Membina Wilayah Binaan

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam upaya menciptakan lingkungan yang bersih, aman, dan penuh semangat nasionalisme menjelang peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Babinsa Desa Landih, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serma I Komang Juni Suantara, menghadiri Rapat Koordinasi dan Sinkronisasi Pengelolaan Sampah Berbasis Sumber, Sosialisasi Pemasangan Bendera Merah Putih, serta Pembahasan Kamtibmas. Kegiatan ini berlangsung di […]

  • Babinsa Koramil Ende Ikuti Penyuluhan Pertanian dan Diskusi Interaktif Kelompok Tani

    Babinsa Koramil Ende Ikuti Penyuluhan Pertanian dan Diskusi Interaktif Kelompok Tani

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Aleksius P.W, menghadiri kegiatan Zoom Panen Raya dan pengumuman Swasembada Pangan yang berlangsung di Dusun 1, Kantor Desa Kebirangga Tengah, Kecamatan Maukaro, Kabupaten Ende, Rabu pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini merupakan bagian dari upaya meningkatkan ketahanan pangan di wilayah, sekaligus menjadi sarana komunikasi sosial (Komsos) antara […]

  • Babinsa Ajak Masyarakat Bersihkan TPU untuk Wujudkan Rumah Masa Depan yang Bersih dan Rapi

    Babinsa Ajak Masyarakat Bersihkan TPU untuk Wujudkan Rumah Masa Depan yang Bersih dan Rapi

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya menjaga kebersihan dan menciptakan lingkungan yang nyaman serta menghormati tempat peristirahatan terakhir para leluhur, Babinsa Kelurahan Praya Serma Ruhadi  mengajak masyarakat melaksanakan gotong royong pembersihan Tempat Pemakaman Umum (TPU) Randu di Lingkungan Tengah, Kelurahan Praya, Lombok Tengah, Rabu (16/7/2025). “Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen TNI AD melalui untuk selalu […]

  • Babinsa Koramil 1618-03/Insana Utara Giat Monitoring Wilayah dan Komsos di Desa Manamas

    Babinsa Koramil 1618-03/Insana Utara Giat Monitoring Wilayah dan Komsos di Desa Manamas

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 05 September 2025, Sebagai motor penggerak pembangunan. Bersama Masyarakat, Babinsa membangun pondasi kebersamaan untuk masa depan Desa yang lebih baik, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 1618-03/Insana Utara, Sertu Albino Leki, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan, khususnya ibu-ibu di […]

  • Antisipasi Tindak Kejahatan Sore Hari Kuta Utara Patroli Di Kawasan Pantai Batu Bolong

    Antisipasi Tindak Kejahatan Sore Hari Kuta Utara Patroli Di Kawasan Pantai Batu Bolong

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta di pimpin Pawas Iptu I Gede Wirata di dampingi Panit 3 Samapta Bagus Made Kobarawan melaksanakan patroli sore hari fokus pada lokasi rawan terjadinya kejahatan curas, curat dan curanmor. Kanit Samapta Iptu Gede Wirata selaku Pawas seizin Kapolsek Kuta Utara AKP I Ketut Agus Pasek Sudina […]

  • Dalam Suasana Natal, Babinsa Miobar Ajak Warga Sambut Tahun Baru 2026 dengan Damai

    Dalam Suasana Natal, Babinsa Miobar Ajak Warga Sambut Tahun Baru 2026 dengan Damai

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Minggu, 28 Desember 2025, suasana penuh kehangatan dan kebersamaan terasa di Desa Haulasi, Kecamatan Miomaffo Barat, Kabupaten TTU. Masih dalam nuansa Perayaan Hari Raya Natal, Babinsa Koramil 1618-02/Miobar, Serda Seldis Nautani, melaksanakan kegiatan silaturahmi bersama warga binaan sebagai wujud nyata kedekatan TNI dengan masyarakat. Kegiatan tersebut berlangsung sederhana namun sarat makna, terlihat Babinsa duduk […]

expand_less