Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Revitalisasi SMKN 1 Brang Rea Resmi Dimulai Tahun 2025

Revitalisasi SMKN 1 Brang Rea Resmi Dimulai Tahun 2025

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Acara peletakan batu pertama revitalisasi gedung SMK Negeri 1 Brang Rea dan dimulainya pembangunan Ruang Praktik Siswa (RPS), Unit Kesehatan Sekolah (UKS), serta ruang Bimbingan Konseling (BK). Bertempat di Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat.
Kamis (25/09/2025) pukul 07.30 WITA

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Cabang Dinas Dikbud Kabupaten Sumbawa Barat, Camat Brang Rea, Ketua Komite Sekolah, Kepala SMK Negeri 1 Brang Rea, Kepala SMP Negeri 1 Brang Rea, Babinsa Desa Tepas, serta para guru, tokoh agama, tokoh masyarakat, dan tokoh pemuda setempat.

Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Rusdiansyah, yang mewakili TNI dalam kegiatan tersebut menyampaikan bahwa pembangunan sarana pendidikan ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas pembelajaran serta memberi manfaat luas bagi siswa maupun masyarakat sekitar.

Kegiatan berjalan dengan lancar, tertib, dan aman hingga selesai pada pukul 09.00 WITA.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ciptakan Rasa Aman, Babinsa Maurole Terjun Langsung ke Wilayah Binaan

    Ciptakan Rasa Aman, Babinsa Maurole Terjun Langsung ke Wilayah Binaan

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Mohamad Samin, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Pise, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Sabtu pagi (20/09). Kegiatan yang dimulai pukul 08.15 WITA tersebut bertujuan untuk menciptakan situasi yang aman dan nyaman bagi masyarakat, serta mempererat hubungan antara […]

  • Babinsa Bersama Aparat Gabungan Pastikan Kelancaran Laga Bali United FC di Gianyar

    Babinsa Bersama Aparat Gabungan Pastikan Kelancaran Laga Bali United FC di Gianyar

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Sabtu (20/8/2025) Dalam rangka mendukung keamanan pertandingan, Babinsa Desa Buruan Koramil 1616-04/Blahbatuh Serka I Wayan Putra melaksanakan pengawalan jalannya Pertandingan Sepak Bola BRI Super League Musim Kompetisi 2025/2026 antara Bali United FC melawan PSIM Yogyakarta yang berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Desa Buruan, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. Kick off pertandingan […]

  • Polres Gianyar Laksanakan Patroli Sambang ke Rutan Kelas II.B untuk Jaga Kamtibmas

    Polres Gianyar Laksanakan Patroli Sambang ke Rutan Kelas II.B untuk Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Gianyar – Personel Piket Patroli Kota Presisi Polres Gianyar melaksanakan patroli sambang ke Rutan Kelas II.B Gianyar, Minggu (10/8/2025) siang. Kegiatan yang dipimpin oleh BRIPKA I Wayan Beni Sastrawan, S.H., bersama BRIPKA I Gusti Putu Ari Purnawan ini bertujuan memastikan keamanan dan ketertiban di sekitar rutan tetap terjaga. Dalam kegiatan tersebut, personel Sat Samapta berdialog […]

  • Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Hadiri Musdes RKPDES 2026 Desa Cekaluju

    Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Hadiri Musdes RKPDES 2026 Desa Cekaluju

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 41
    • 0Komentar

    Manggarai, NTT — Dalam rangka mendukung pembangunan desa yang partisipatif dan terencana, Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese, Praka Ahmad Nur Fauzi menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDES) Tahun Anggaran 2026 yang digelar di Kantor Desa Cekaluju, Kecamatan Satar Mese Barat, Kabupaten Manggarai, pada Rabu (27/08/2025). Musyawarah tersebut dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat […]

  • Program MBG Tersalur ke 5.789 Siswa dan Posyandu, Babinsa Pastikan Aman dan Lancar

    Program MBG Tersalur ke 5.789 Siswa dan Posyandu, Babinsa Pastikan Aman dan Lancar

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Senin, 08 September 2025 pukul 07.00 Wita, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Pratu Jufen dan Koptu Alis Sinlae, melaksanakan pendampingan sekaligus monitoring kegiatan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai Jln Lekunik Kelurahan Mokdale, serta di sepanjang Jalan Raya Ba’a Kelurahan Metina, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Program […]

  • Babinsa Antonius K. Hadir Dampingi Warga Penerima BLTS Senilai Rp900 Ribu per KK

    Babinsa Antonius K. Hadir Dampingi Warga Penerima BLTS Senilai Rp900 Ribu per KK

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Antonius K., melaksanakan pendampingan dalam kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Sejahtera (BLTS) untuk bulan Oktober hingga Desember 2025. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, pada Kamis (27/11/2025). Penyaluran BLTS diberikan kepada masyarakat penerima manfaat dari tujuh desa di wilayah Kecamatan […]

expand_less