Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Batukandik Sebut Mepeed Sebagai Upaya Pelestarian Tradisi Leluhur

Babinsa Batukandik Sebut Mepeed Sebagai Upaya Pelestarian Tradisi Leluhur

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
  • visibility 44
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Tradisi Mepeed sebagai rangkaian dari upacara pitra yadnya Ngaben masal di Desa Adat Batukandik digelar pada Sabtu ( 19/07/25 ).

Kegiatan yang dilaksanakan di petak/gerombong Banjar Adat Batukandik, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung tersebut diikuti oleh ratusan warga. Tradisi itupun mendapat perhatian dari Babinsa dan Bhabinkamtibmas yang terjun langsung memberikan pengawalan bersinergi bersama pecalang.

Hari ini bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang kembali kita terjun ke wilayah untuk memberikan pengawalan dan pengamanan tradisi mepeed,”kata Kopda Yamin.

Mepeed ini dilaksanakan sebagai rangkaian dari upacara pitra yadnya ngaben masal dengan puncak pengabenan pada esok hari,”ujarnya.

Tradisi ini merupakan salah satu tradisi unik yang dilaksanakan dengan cara berjalan beriringan dalam satu garis lurus menuju suatu tempat dengan ketentuan tertentu, sembari menjunjung gebogan, “jelasnya.

Menurutnya disamping sebagai rangkaian dari upacara pitra yadnya ngaben masal, mepeed ini digelar sebagai upaya pelestarian tradisi warisan leluhur,”lanjutnya.

Untuk memastikan berlangsungnya tradisi mepeed ini berjalan dengan aman dan lancar, pihaknya melaksanakan pengamanan ketat serta memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu mematuhi aturan dari panitia upacara serta aparat keamanan,”imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Sermong Aktif Dukung Program Kesehatan Desa Siaga TBC

    Babinsa Sermong Aktif Dukung Program Kesehatan Desa Siaga TBC

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung upaya pemerintah daerah menekan angka penyebaran Tuberculosis (TBC), Babinsa Desa Sermong Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Ruslin, menghadiri rapat pertemuan pembentukan Desa Siaga TBC Tahun Anggaran 2025. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa, (16/12/2025, pukul 08.00 WITA, bertempat di Aula Musyawarah Desa Sermong, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Rapat ini bertujuan […]

  • ‎Pembangunan Jembatan Gantung Dusun Lekoq Desa Korleko Selatan Memasuki Tahap Finishing

    ‎Pembangunan Jembatan Gantung Dusun Lekoq Desa Korleko Selatan Memasuki Tahap Finishing

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Pembangunan jembatan gantung yang berlokasi di Dusun Lekoq, Desa Korleko Selatan, saat ini telah memasuki tahap finishing. Pada tahap akhir ini, pekerjaan difokuskan pada penyempurnaan struktur jembatan, pemasangan serta pengencangan sling baja, perapian lantai jembatan, pengecatan rangka, hingga pengecekan menyeluruh terhadap seluruh komponen konstruksi guna memastikan kekuatan dan keamanan jembatan sebelum digunakan […]

  • Manfaatkan Lahan Kosong, Danramil 1615-11/Aikmel Pimpin Kegiatan Berkebun Bersama Anggota

    Manfaatkan Lahan Kosong, Danramil 1615-11/Aikmel Pimpin Kegiatan Berkebun Bersama Anggota

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Lombok Timur –  Komandan Koramil (Danramil) 1615-11/Aikmel, Kapten Infanteri Abdul Wahab, memimpin langsung kegiatan bercocok tanam di lahan kosong Koramil Aikmel. Kegiatan ini merupakan wujud nyata dukungan TNI AD terhadap program ketahanan pangan sekaligus upaya pemanfaatan lahan secara produktif di wilayah binaan. Kamis 18 Desember 2025. Kegiatan bercocok tanam tersebut dilaksanakan bersama seluruh anggota Koramil […]

  • Tingkatkan Gizi, Pos Oepoli Pantai Adakan Pembagian Bubur Kacang Hijau di SD Netemnanu Utarav

    Tingkatkan Gizi, Pos Oepoli Pantai Adakan Pembagian Bubur Kacang Hijau di SD Netemnanu Utarav

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Netemnanu – Prajurit Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Oepoli Pantai adakan kegiatan berbagi bubur bergizi bagi siswa SD Netemnanu Utara, Kec. Amfoang Timur, Kab. Kupang. Jumat (10/10) Berbagi bubur ini adalah salah satu program yang dilaksanakan guna dapat meningkatkan gizi serta mempererat silaturahmi dengan masyarakat dan anak anak di perbatasan. Ini […]

  • Anggota Koramil 1608-01/Rasanae Ajak Warga Aktifkan Kembali Siskamling

    Anggota Koramil 1608-01/Rasanae Ajak Warga Aktifkan Kembali Siskamling

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kota Bima, 5 Desember 2025 – Anggota Koramil 1608-01/Rasanae dengan didampingi Ketua RT dan warga setempat melaksanakan kegiatan patroli batas kota serta sistem keamanan lingkungan (Siskamling) di wilayah teritorial Kelurahan Paruga dan Kelurahan Dara, Kecamatan Rasana’e Barat, Kota Bima. Kegiatan yang dipimpin langsung Serka Yosep Gaina sebagai Babinsa Kelurahan Pane ini dimulai pukul 21.00 Wita […]

  • Anak Papua Terluka, Satgas Yonif 743/PSY Hadir Membawa Pertolongan

    Anak Papua Terluka, Satgas Yonif 743/PSY Hadir Membawa Pertolongan

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Puncak Jaya – Kasih dan kepedulian kembali diwujudkan oleh Prajurit Satgas Yonif 743/PSY di tanah Papua. Satgas Yonif 743/PSY melalui Mako Satgas Pruleme dengan sigap memberikan pertolongan medis kepada seorang anak warga Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, yang mengalami luka pada kaki akibat terkena parang saat membantu orang tuanya membuka lahan kebun, Selasa (9/09/2025). Tindakan […]

expand_less