Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi Babinsa dan Tim MBG Wujudkan Pemenuhan Gizi Anak dan Ibu di Kabupaten Rote Ndao

Sinergi Babinsa dan Tim MBG Wujudkan Pemenuhan Gizi Anak dan Ibu di Kabupaten Rote Ndao

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu David Bullen, melaksanakan pendampingan sekaligus monitoring jalannya program Makanan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Selasa (25/9/2025). Kegiatan ini berlangsung di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Kelurahan Mokdale, dan Jalan Raya Ba’a, Kelurahan Metina, dengan distribusi secara bertahap ke 32 titik sekolah, TPA, serta posyandu.

Program MBG kali ini menyasar sebanyak 5.789 penerima manfaat yang terdiri dari siswa sekolah dasar, menengah, hingga SMA, serta ibu menyusui di posyandu. Beberapa sekolah penerima manfaat antara lain SDN Oeteas, SD GMIT Oemalain, SMPN 2 Lobalain, SMA Kristen Siloam, hingga SMAN 1 Lobalain dengan jumlah siswa terbesar, yakni 1.235 orang.

Adapun menu bergizi yang disiapkan dapur MBG meliputi nasi, sayur wortel dan kol, tahu goreng, telur goreng, serta buah semangka. Proses distribusi dimulai pukul 07.10 WITA dengan pengantaran ke seluruh titik yang telah ditentukan.

Turut hadir dalam kegiatan ini Babinsa, Tim MBG, serta anggota PSSI Rote Ndao. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini memastikan proses penyaluran berjalan tertib, lancar, serta tepat sasaran. Program MBG diharapkan dapat mendukung peningkatan gizi anak sekolah sekaligus kesehatan ibu menyusui di Kabupaten Rote Ndao.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sertu Suharman Kawal Distribusi Bantuan Pertanian di Asakota

    Sertu Suharman Kawal Distribusi Bantuan Pertanian di Asakota

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Kota Bima — Upaya peningkatan produksi pangan terus dilakukan melalui sinergi antara TNI AD dan pemerintah daerah. Pada Kamis, 4 Desember 2025, Babinsa Kelurahan Ule Koramil 1608-01 Rasanae, Sertu Suharman, melaksanakan pendampingan pada kegiatan penyerahan bantuan bibit padi dari Dinas Pertanian kepada kelompok tani di wilayah binaannya. Kegiatan berlangsung di Kantor BBP Asakota, Kelurahan Jatiwangi, […]

  • TNI Manunggal Membangun Desa ke-126 Dimulai TMMD Jadi Langkah Strategis Percepat Pembangunan di Ngada

    TNI Manunggal Membangun Desa ke-126 Dimulai TMMD Jadi Langkah Strategis Percepat Pembangunan di Ngada

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ngada, 8 Oktober 2025 – Kodim 1625/Ngada secara resmi membuka program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 yang diselenggarakan di Kampung Lindi, Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Upacara pembukaan berlangsung dengan khidmat, dipimpin langsung oleh Bupati Ngada, Raymundus Bena, S.S., M.Hum. yang bertindak sebagai Inspektur Upacara. Mengusung tema “Dengan Semangat TMMD Kita […]

  • Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Aktif Pantau Wilayah Demi Terciptanya Ketertiban dan Keamanan

    Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Aktif Pantau Wilayah Demi Terciptanya Ketertiban dan Keamanan

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Koptu Sufyan, terus menunjukkan dedikasinya dalam menjaga keamanan wilayah binaan. Pada Senin malam (27/10/2025) pukul 21.40 WITA, melaksanakan kegiatan patroli malam di sekitar wilayah Kecamatan Sekongkang. Dalam kegiatan tersebut, Koptu Sufyan menyambangi beberapa titik rawan sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban serta meningkatkan kepedulian terhadap […]

  • Kekompakan Aparat dan Relawan Warnai Pengamanan Pernikahan Masyarakat Jembrana

    Kekompakan Aparat dan Relawan Warnai Pengamanan Pernikahan Masyarakat Jembrana

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Jembrana – Komitmen menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat ditunjukkan secara nyata oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Blimbingsari, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, melalui pengamanan ketat sebuah acara sakral pada Sabtu, 8 November 2025. Babinsa Desa Blimbingsari, Serka Kd Wirawanta, bersinergi dengan Bhabinkamtibmas, Aiptu Wyn Suda, serta Relawan Gereja, bahu-membahu mengamankan jalannya Kegiatan Pemberkatan Pernikahan di Gereja […]

  • Keterlibatan TNI dalam kegiatan adat merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial untuk selalu hadir di tengah masyarakat

    Keterlibatan TNI dalam kegiatan adat merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial untuk selalu hadir di tengah masyarakat

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bungkulan, Sawan – Hari ini, Senin (25/8/2025), Babinsa Desa Bungkulan Serda Made Sukrawan bersama Bhabinkamtibmas Desa Bungkulan Bripka I Putu Harisandy Mahayuda serta Pecalang Desa Adat Bungkulan melaksanakan kegiatan pengamanan upacara adat Pitra Yadnya yang digelar di wilayah Desa Bungkulan, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng. Pengamanan ini dilakukan sebagai bentuk sinergitas antara TNI, Polri, dan aparat […]

  • Tim Gabungan Lakukan Pemantauan Harga Beras di Klungkung, Pastikan Sesuai HET Pemerintah

    Tim Gabungan Lakukan Pemantauan Harga Beras di Klungkung, Pastikan Sesuai HET Pemerintah

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung- Dalam rangka menjaga stabilitas harga bahan pokok, khususnya komoditas beras di wilayah Kabupaten Klungkung, telah dilaksanakan kegiatan Sosialisasi dan Pengawasan serta Pengendalian Harga Beras oleh Satuan Tugas Pengendalian Harga Beras Kabupaten Klungkung pada Rabu, 22 Oktober 2025 pukul 10.00 Wita bertempat di wilayah Kecamatan Klungkung. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Klungkung, […]

expand_less