Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Hadir di Tengah Petani, Babinsa Maurole Bantu Panen Padi di Lahan 1 Hektare

TNI Hadir di Tengah Petani, Babinsa Maurole Bantu Panen Padi di Lahan 1 Hektare

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Ende – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan (Hanpangan) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan pendampingan kegiatan panen padi bersama Kelompok Tani (Poktan) Purnama di Dusun Kotabaru, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Kamis (25/09/2025).

Kegiatan panen dimulai sejak pukul 08.00 WITA hingga selesai, dengan menggunakan mesin panen jenis combine harvester di lahan sawah seluas 1 hektare. Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Sertu Densius Berno, Koordinator BPP Kotabaru Flora Ivoni Naomi, serta anggota Poktan Purnama.

Selain mendampingi panen, Babinsa juga melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat setempat dan melakukan pemantauan wilayah untuk memastikan situasi tetap aman dan kondusif.

“Pendampingan ini merupakan salah satu wujud nyata peran TNI AD melalui satuan kewilayahan (Satkowil) dalam mendukung program pemerintah untuk mewujudkan ketahanan pangan nasional,” ujar Sertu Densius Berno di sela kegiatan.

Ia juga menambahkan bahwa kegiatan ini sejalan dengan tugas pokok TNI AD, khususnya Babinsa, sebagai ujung tombak di wilayah teritorial dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Kegiatan berlangsung dalam suasana tertib, aman, dan lancar. Babinsa berharap sinergi yang terjalin dengan petani dan instansi terkait dapat terus ditingkatkan demi kemajuan pertanian di wilayah Kotabaru.

(penulis: Timpendin1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Generasi Tertib Lalu Lintas: Polsek Kintamani Hadir di TK Negeri 1 Kintamani

    Generasi Tertib Lalu Lintas: Polsek Kintamani Hadir di TK Negeri 1 Kintamani

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polres Bangli, Polsek Kintamani — Dalam upaya menanamkan kedisiplinan dan budaya tertib berlalu lintas sejak usia dini, Polsek Kintamani melaksanakan kegiatan pembinaan kepada siswa-siswi TK Negeri 1 Kintamani, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. Sebanyak 80 siswa mengikuti kegiatan edukatif ini dengan penuh antusias. Kegiatan dipimpin oleh Panit 2 Lantas Polsek Kintamani, Aiptu I Made Sudiana, didampingi […]

  • Wujud Kepedulian TNI AD, Babinsa Lewa Dampingi Petani Cabut Bibit Padi

    Wujud Kepedulian TNI AD, Babinsa Lewa Dampingi Petani Cabut Bibit Padi

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa, Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu I Nengah Suardiyasa, melaksanakan kegiatan pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) dengan membantu masyarakat mencabut bibit padi sawah yang akan ditanam di Desa Kambuhapang, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur,Senin (22/12/2025). Pendampingan dilakukan di lahan milik Bapak Diki dengan luas kurang lebih 1 hektare yang berlokasi di Desa […]

  • Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bakti Bersihkan Kebun

    Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bakti Bersihkan Kebun

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Lembata – Dalam rangka meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Kopda I Kadek Ari Artha S bersama masyarakat Desa Pour, Kecamatan Wulandoni, Kabupaten Lembata, melaksanakan kegiatan karya bakti pada Jumat (17/10/2025). Kegiatan difokuskan pada pembersihan kebun masyarakat yang selama ini kurang terawat. Warga bersama Babinsa bergotong royong membersihkan […]

  • Kopda Ahmad Sajani Ajak Warga Manulondo Jaga Kesehatan dan Keamanan Lingkungan

    Kopda Ahmad Sajani Ajak Warga Manulondo Jaga Kesehatan dan Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah serta meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap isu kesehatan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Manulondo, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Senin (1/9/2025). Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 10.30 WITA ini dipimpin oleh Kopda Ahmad Sajani, selaku Babinsa wilayah tersebut, dengan melibatkan […]

  • Kunjungan Pangdam IX/Udayana di TTU Disambut Antusias oleh Pemerintah Daerah dan Kodim 1618/TTU

    Kunjungan Pangdam IX/Udayana di TTU Disambut Antusias oleh Pemerintah Daerah dan Kodim 1618/TTU

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Bertempat di Rumah Jabatan Bupati Timor Tengah Utara (TTU), Jln. Yos Sudarso, Kelurahan Kefa Tengah, Kecamatan Kota Kefamenanu, Jumat 31 Oktober 2025, Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto didampingi Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono, melaksanakan kunjungan kerja di wilayah Kabupaten TTU. Kedatangan Pangdam disambut hangat oleh Bupati TTU Yosep Falentinus Delasalle Kebo, […]

  • Secara rutin Polsek Tabanan lakukan Pengamanan kebaktian Misa Minggu

    Secara rutin Polsek Tabanan lakukan Pengamanan kebaktian Misa Minggu

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan Minggu 27 Juli 2025 – Hadir dalam melaksanakan pelayanan keamanan di tengah kegiatan masyarakat, Personil Polsek Tabanan melaksanakan pengamanan ibadah kebaktian Misa Minggu di gereja-gereja wilayah Kecamatan Tabanan pada hari Minggu, 27 Juli 2025, pukul 08.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan ketertiban selama berlangsungnya ibadah […]

expand_less