Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Unit Samapta Polsek Kuta Utara Tak Henti Patroli Susuri Jalur Ramai Wisatawan

Unit Samapta Polsek Kuta Utara Tak Henti Patroli Susuri Jalur Ramai Wisatawan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Kuta Utara. Guna mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas saat malam hari, Personil Unit Samapta Polsek Kuta Utara di pimpin Ps Panit 1 Samapta Aiptu I Wayan Mendra tingkatkan kegiatan Patroli menyusuri jalan Berawa Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Kabupeten Badung . Rabu (24/9/2025) pukul 22.30 Wita.

Kapolsek Kuta Utara AKP I Ketut Agus Pasek Sudina S.I.K., M.H menjelaskan kegiatan patroli tak pernah berhenti dan sudah menjadi kegiatan rutin baik malam maupun siang hari dengan menyasar lokasi lokasi rawan adanya gangguan kamtibmas agar masyarakat merasa terlindungi dari aksi kejahatan.

“Kami selalu ingatkan masyarakat atau pengunjung agar lebih mawas diri selama berkunjung di kawasan wisata selalu memperhatikan barang barang berharga agar tidak menjadi korban kejahatan,” Beber Kapolsek

Tampak Personil Unit Samapta Polsek Kuta Utara mengatur arus lalin serta menghimbau pengunjung di sekitar areal lapangan Tibubenng agar lebih waspada dan berhati-hati dalam suasana apapun serta mengingatkan pengunjung memarkir kendaraan di pastikan dalam stang terkunci.

“Kami harap masyarakat saat beraktifitas di malam hari bisa menjaga dirinya sendiri dan peduli terhadap keamana di lingkungan sehingga tercipta kamtibmas yang kondusif dan aman, “Tutup Kapolsek Kompol Agus Pasek Sudina.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Ketahanan Pangan Wilayah, Anggota Satgaster Pos Fatubesi Bawah Bantu Petani Panen Padi

    Tingkatkan Ketahanan Pangan Wilayah, Anggota Satgaster Pos Fatubesi Bawah Bantu Petani Panen Padi

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    SATGASTER KODIM 1605/BELU, Anggota Satgaster Kodim 1605/Belu Pos Fatubesi Bawah Sertu Servasius Manek membantu petani memanen padi di lahan sawah milik kelompok tani ubena di Fatubesi B, Desa Fohoeka, Kecamatan Nanaet Duabesi, Kabupaten Belu, Selasa (2/12/2025). Keterlibatan Anggota Satgaster Pos Fatubesi Bawah dalam memanen padi pada musim tanam 2 ini merupakan salah satu bentuk kerja […]

  • Patroli Babinsa Hu’u Ciptakan Lingkungan Aman di Sawe

    Patroli Babinsa Hu’u Ciptakan Lingkungan Aman di Sawe

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Hu’u, NTB 25 November 2025 – Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u terus meningkatkan patroli malam untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Kecamatan Hu’u. Upaya ini dilakukan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial dan pengawasan lingkungan. Pada Selasa malam, Babinsa Desa Sawe, Serda Adi Putra, melaksanakan patroli di wilayah binaannya, khususnya di Dusun Sigi. Patroli tersebut […]

  • Babinsa Koramil 1603-05/Bola Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih

    Babinsa Koramil 1603-05/Bola Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-05/Bola Kodim 1603/Sikka, Pratu Ferdi Rudin, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) terkait sosialisasi dan pembentukan Koperasi Desa Merah Putih di Desa Kloangpopot, Kecamatan Doreng, Kabupaten Sikka, Rabu(22/10/2025). Kegiatan tersebut dihadiri oleh perangkat desa, BPD, tokoh masyarakat, serta perwakilan kelompok warga. Musyawarah ini bertujuan untuk memperkuat ekonomi masyarakat melalui pembentukan koperasi desa […]

  • TNI-Polri dan Pecalang Wujudkan Suasana Kondusif dalam Upacara Melasti Desa Puhu

    TNI-Polri dan Pecalang Wujudkan Suasana Kondusif dalam Upacara Melasti Desa Puhu

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Sabtu (4/10/2025) Sebagai bentuk dukungan terhadap kelancaran pelaksanaan upacara adat, Babinsa Desa Puhu Koramil 1616-07/Payangan Serma I Gusti Kompyang Surya AP bersama Bhabinkamtibmas Desa Puhu Aiptu I Made Kertya berkolaborasi dengan Pecalang Desa Adat Puhu dan Kebek melaksanakan pengamanan kegiatan iring-iringan tapakan Ida Betara Desa Adat Puhu menuju Pantai Saba. Pemberangkatan warga […]

  • Satgas Pamtas Laksanakan Kegiatan Wasbang di SDK Tubu

    Satgas Pamtas Laksanakan Kegiatan Wasbang di SDK Tubu

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Desa Tubu, 13 September 2025 – Dalam upaya meningkatkan wawasan kebangsaan di kalangan generasi muda, personel Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat melaksanakan kegiatan Wawasan Kebangsaan (Wasbang) di Sekolah Dasar Kristen (SDK) Tubu. Kegiatan ini dipimpin oleh Danpos Nilulat, Serka M. Sigit Harseno, bersama empat anggota pos lainnya, dan diadakan untuk seluruh murid dari kelas 1 […]

  • PEDULI KESEHATAN WARGA PERBATASAN, SATGAS PAMTAS YONARMED 12 KOSTRAD GELAR LAYANAN MEDIS DI SELURUH POS

    PEDULI KESEHATAN WARGA PERBATASAN, SATGAS PAMTAS YONARMED 12 KOSTRAD GELAR LAYANAN MEDIS DI SELURUH POS

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Belu, – Dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan pelayanan kesehatan di sejumlah pos yang tersebar di sepanjang garis perbatasan Indonesia–Timor Leste. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan teritorial Satgas dalam membantu masyarakat yang memiliki keterbatasan akses terhadap fasilitas kesehatan. Selasa (14/10/2025). Pelayanan […]

expand_less