Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kehadiran Babinsa di Lapangan Perkuat Rasa Aman Masyarakat Taliwang

Kehadiran Babinsa di Lapangan Perkuat Rasa Aman Masyarakat Taliwang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Muhaimin, menunjukkan kepedulian dan tanggung jawabnya terhadap keamanan wilayah dengan melaksanakan patroli malam pada Selasa (23/9/2025) pukul 21.50 WITA di seputaran Kota Taliwang.

Dalam kegiatan tersebut, Serda Muhaimin tidak hanya memastikan kondisi wilayah tetap aman dan kondusif, tetapi juga menyempatkan diri untuk berinteraksi dengan masyarakat. Ia mengingatkan warga agar selalu menjaga ketentraman lingkungan, serta menghindari hal-hal yang dapat menimbulkan keributan atau gangguan keamanan, khususnya pada malam hari.

“Peran aktif Babinsa di tengah masyarakat sangat penting, terutama dalam menjaga kondusifitas wilayah. Kehadiran Babinsa di lapangan diharapkan dapat memberi rasa aman sekaligus menjadi pengingat bagi warga untuk selalu bersama-sama menjaga lingkungan,” ujar salah satu warga yang ditemui saat patroli.

Kegiatan patroli malam ini berjalan dengan aman, lancar, dan mendapat apresiasi dari masyarakat. Dengan upaya yang terus dilakukan Babinsa, diharapkan tercipta suasana malam yang damai dan masyarakat bisa beraktivitas maupun beristirahat dengan nyaman.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Gianyar Gelar Program Jumat Curhat/Orti Krama Bali, Serap Aspirasi Masyarakat

    Polres Gianyar Gelar Program Jumat Curhat/Orti Krama Bali, Serap Aspirasi Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Polres Gianyar kembali menggelar kegiatan Jumat Curhat/Orti Krama Bali yang berlangsung di Mako Polres Gianyar, Jumat (29/8/2025). Kegiatan ini bertujuan mempererat silaturahmi dengan masyarakat sekaligus menjadi sarana Polri untuk menampung aspirasi, masukan, dan kritik terkait situasi kamtibmas di wilayah Kabupaten Gianyar. Hadir dalam kegiatan tersebut Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., M.H., […]

  • Babinsa Selisihan Berharap Mahasiswa Profesional Dan Bertanggung Jawab Dalam Pelaksanaan KKN

    Babinsa Selisihan Berharap Mahasiswa Profesional Dan Bertanggung Jawab Dalam Pelaksanaan KKN

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Selisihan Koramil 1610-01/Klungkung Serda Dewa Wasista melaksanakan monitoring penyambutan sekaligus penerimaan mahasiswa KKN Politeknik Negeri Bali Tahun 2025 bertempat di kantor Desa Selisihan, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung, Jumat ( 18/07/25 ). Tampak hadir dalam kegiatan ini Kepala Desa Selisihan, Dosen Pendamping, BPD, Staf Desa Selisihan serta 64 mahasiswa yang akan melaksanakan KKN. Dalam […]

  • Babinsa Tembalae Gelar Patroli Malam Bersama Karang Taruna untuk Jaga Kamtibmas

    Babinsa Tembalae Gelar Patroli Malam Bersama Karang Taruna untuk Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Babinsa Desa Tembalae, Koramil 1614-03/Hu’u, Serda Idris, kembali turun langsung ke lapangan melaksanakan patroli ronda malam bersama warga pada Kamis (18/9/2025). Kegiatan kali ini berlangsung di Dusun Pelita, Desa Tembalae, dengan melibatkan Ketua Karang Taruna dan pemuda setempat. Patroli malam ini menjadi wujud nyata sinergi antara aparat TNI dengan masyarakat dalam menciptakan […]

  • Babinsa Desa Kukuh Bagikan Sembako untuk Warga Kurang Mampu dalam Rangka HUT TNI KE 80

    Babinsa Desa Kukuh Bagikan Sembako untuk Warga Kurang Mampu dalam Rangka HUT TNI KE 80

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke-80, Babinsa Desa Kukuh Sertu Gede Putu Antarayasa bersama Kawil Br Dinas Mungal melaksanakan kegiatan anjangsana ke rumah warga kurang mampu di Banjar Mungal, Desa Kukuh. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa, 7/10/2025. Babinsa Desa Kukuh menunjukkan kepeduliannya terhadap warga binaannya dengan menyerahkan bingkisan sembako kepada […]

  • Satgas Binluh Ops Zebra Agung 2025 Ajak Pengendara Tertib Berlalu Lintas di Simpang Galiran

    Satgas Binluh Ops Zebra Agung 2025 Ajak Pengendara Tertib Berlalu Lintas di Simpang Galiran

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Personel yang tergabung dalam Ops Zebra Agung 2025 dari Satgas Preemtif Subsatgas Binluh melaksanakan kegiatan pembinaan dan penyuluhan (Binluh) kepada masyarakat serta pengguna jalan di Simpang 4 Galiran, Klungkung, (21/11). Dalam kegiatan tersebut, Satgas Binluh membagikan brosur dan stiker keselamatan berlalu lintas, sekaligus mengajak masyarakat untuk lebih disiplin dalam menaati aturan lalu […]

  • Polres Bangli Siagakan Ratusan Personel Amankan Jalannya Sidang Putusan Jro Luwes

    Polres Bangli Siagakan Ratusan Personel Amankan Jalannya Sidang Putusan Jro Luwes

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Bangli, 13 November 2025 – Polres Bangli menurunkan ratusan personel untuk mengamankan jalannya sidang putusan perkara Jro Luwes yang digelar hari ini. Pengamanan dilakukan secara menyeluruh, melibatkan personel dari berbagai satuan guna memastikan situasi tetap aman, tertib, dan kondusif selama proses persidangan berlangsung. Kapolres Bangli, AKBP James I. S. Rajagukguk, S.I.K., M.H., […]

expand_less