Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Tabundung Pererat Kebersamaan dengan Petani Saat Panen Padi

Babinsa Tabundung Pererat Kebersamaan dengan Petani Saat Panen Padi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
  • visibility 42
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Kopral Kepala Yupiter Babis, melaksanakan pendampingan kepada para petani dalam kegiatan panen padi di wilayah binaannya, Desa Billa, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, pada Sabtu (19/07/2025).

Kegiatan ini merupakan bentuk nyata dukungan TNI terhadap ketahanan pangan nasional serta bentuk kedekatan Babinsa dengan masyarakat petani. Kopka Yupiter Babis tidak hanya hadir memberikan motivasi, namun juga ikut terjun langsung membantu petani memanen padi di lahan sawah.

“Kehadiran kami sebagai Babinsa tidak hanya menjaga keamanan wilayah, tetapi juga berperan aktif dalam mendukung program pemerintah, termasuk dalam bidang pertanian,” ungkap Kopka Yupiter di sela-sela kegiatan.

Menurutnya, panen padi kali ini berjalan lancar dan hasilnya cukup memuaskan. Ia berharap hasil panen ini dapat meningkatkan kesejahteraan petani serta memotivasi masyarakat lain untuk terus semangat dalam mengelola lahan pertaniannya.

Kegiatan seperti ini akan terus dilaksanakan oleh Babinsa sebagai wujud pengabdian TNI kepada rakyat, serta untuk mempererat kemanunggalan TNI dengan masyarakat.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Olahraga Rutin, Upaya Kodim 1613/Sumba Barat Tingkatkan Kesehatan dan Imunitas Prajurit

    Olahraga Rutin, Upaya Kodim 1613/Sumba Barat Tingkatkan Kesehatan dan Imunitas Prajurit

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Anggota Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Olahraga Rutin Demi Jaga Kebugaran Tingkatkan Kesiapan Fisik, Prajurit Kodim 1613/Sumba Barat Laksanakan Olahraga Bersama   SUMBA BARAT – Demi menjaga kebugaran dan kestabilan tubuh, anggota Kodim 1613/Sumba Barat melaksanakan kegiatan olahraga bersama pada Senin (09/12/2025). Kegiatan ini rutin digelar sebagai upaya satuan dalam meningkatkan kesehatan fisik, kekompakan, serta semangat […]

  • Sinergi Babinsa dan Tokoh Adat, Dukung Terwujudnya Koperasi Merah Putih di Kecamatan Toianas

    Sinergi Babinsa dan Tokoh Adat, Dukung Terwujudnya Koperasi Merah Putih di Kecamatan Toianas

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Toianas – Dalam rangka mendukung program pemerintah pusat tentang penguatan ekonomi masyarakat melalui pendirian Koperasi Merah Putih di setiap desa, Babinsa Koramil 1621-04/Amanatun Utara, Serka Thobias Halla, turut mendampingi Kepala Desa Milli dan pengurus Koperasi Merah Putih melaksanakan kegiatan pengukuran lahan untuk pembangunan kantor koperasi, Sabtu (8/11/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.15 WITA dan berlangsung hingga […]

  • Pengawasan dan Pembinaan Kawasan Tanpa Rokok di Karangasem Bali

    Pengawasan dan Pembinaan Kawasan Tanpa Rokok di Karangasem Bali

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Karangasem-Amlapura, 29 Juli 2025 – Satuan Reskrim Polres Karangasem melaksanakan operasi pengawasan dan pembinaan (korwas) Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di sejumlah titik, termasuk warung-warung tradisional di wilayah Amlapura. Kegiatan ini bertujuan memastikan kepatuhan terhadap Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2020 tentang KTR. Tim gabungan yang terdiri dari Sat Reskrim Polres Karangasem dan Sat PolPP Kabupaten […]

  • Dukung Ekonomi Warga, Babinsa Kawal Material Proyek Koperasi di Kota Uneng

    Dukung Ekonomi Warga, Babinsa Kawal Material Proyek Koperasi di Kota Uneng

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA. Babinsa Koramil 1603-01/Alok Kodim 1603/Sikka, Praka Aris, melaksanakan pengawalan dan pemantauan penurunan material pembangunan Koperasi Merah Putih yang berlokasi di Kelurahan Kota Uneng, Kecamatan Alok, pada Rabu (19/11/2025). Pengawalan dilakukan untuk memastikan proses distribusi material berjalan aman, tertib, dan lancar, mengingat lokasi kegiatan berada di area padat aktivitas masyarakat. Kehadiran Babinsa juga […]

  • Patroli Kodim Klungkung Sasar Rutan, Karutan Kelas II B Klungkung Apresiasi Gerak Cepat Kodim Klungkung

    Patroli Kodim Klungkung Sasar Rutan, Karutan Kelas II B Klungkung Apresiasi Gerak Cepat Kodim Klungkung

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Klungkung.- Perkuat sinergitas dan pastikan kondusifitas wilayah aman dan kondusif, Danramil 1610-01/Klungkung Lettu Cpl Putu Agus bersama beberapa anggota melaksanakan kunjungan ke Rutan Kelas IIB Klungkung, Minggu ( 31/08/25 ). Kehadiran Danramil beserta rombongan disambut langsung dengan penuh hangat Kepala Rutan Kelas IIB Klungkung, Alviantino Riski Satriyo yang didampingi kepala keamanan Anak Agung Gede Weda. […]

  • Wakapolres Bangli Hadiri Pemusnahan Barang Bukti Perkara Tindak Pidana Umum oleh Kejaksaan Negeri Bangli

    Wakapolres Bangli Hadiri Pemusnahan Barang Bukti Perkara Tindak Pidana Umum oleh Kejaksaan Negeri Bangli

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Bangli, 27 Oktober 2025 – Wakapolres Bangli, Kompol Willa Jully Nendissa, S.I.K., menghadiri kegiatan pemusnahan barang bukti perkara tindak pidana umum yang telah memiliki kekuatan hukum tetap (Inkracht) yang dilaksanakan oleh Kejaksaan Negeri Bangli. Kegiatan ini berlangsung di SMK Negeri 3 Bangli, Desa Tamanbali, Kecamatan Bangli. Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai pejabat, termasuk Kepala Kejaksaan […]

expand_less