Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1618-05/Biut Laksanakan Anjangsana, Bangun Keakraban dengan Warga Desa Sapaen

Babinsa Koramil 1618-05/Biut Laksanakan Anjangsana, Bangun Keakraban dengan Warga Desa Sapaen

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Selasa 23 September 2025, Menyulam kisah tentang rasa aman yang tumbuh
Dalam setiap obrolan penuh keakraban, Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan meningkatkan hubungan emosional dengan Masyarakat, Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Serda Efrem Diakon Fit, melaksanakan kegiatan anjangsana ke salah satu rumah Warga binaan di Desa Sapaen, Kecamatan Biboki Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).

Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas pokok Babinsa dalam membina wilayah teritorial dan mendekatkan diri dengan Masyarakat. Dalam suasana santai dan penuh keakraban, Serda Efrem Diakon Fit duduk bersama Warga membahas berbagai hal, termasuk pentingnya menjaga kesehatan keluarga serta kebersihan lingkungan.

“Kesehatan Keluarga itu sangat penting, dan semua berawal dari lingkungan tempat tinggal kita. Kalau lingkungan bersih, kita bisa terhindar dari banyak penyakit,” ujar Babinsa Serda Efrem saat berdialog dengan Warga.

Ia juga mengimbau Masyarakat untuk selalu menjaga kebersihan lingkungan, tidak membuang sampah sembarangan, serta memanfaatkan pekarangan rumah untuk ditanami tanaman yang bermanfaat.

Kegiatan anjangsana seperti ini rutin dilakukan Babinsa sebagai bentuk kepedulian terhadap kondisi sosial Masyarakat, sekaligus untuk mendengar langsung aspirasi dan permasalahan yang dihadapi Warga di wilayah binaan.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • KODIM 1614/DOMPU GELAR BAKTI KESEHATAN DAN PEMBAGIAN SEMBAKO PERINGATI HARI JUANG TNI AD KE-80

    KODIM 1614/DOMPU GELAR BAKTI KESEHATAN DAN PEMBAGIAN SEMBAKO PERINGATI HARI JUANG TNI AD KE-80

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    DOMPU – Kodim 1614/Dompu melaksanakan Bakti Kesehatan dan Pembagian Sembako dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-80, dengan tema “TNI AD Manunggal dengan Rakyat untuk Indonesia Bersatu, Berdaulat, Sejahtera dan Maju”, pada Rabu (10/12/2025). Kegiatan berlangsung di halaman Koramil 1614-01/Dompu dan diikuti sekitar 135 warga dari berbagai kalangan, termasuk lansia, ibu rumah tangga, dan […]

  • Babinsa Maurole Ikuti Upacara Hari Guru, Apresiasi Peran Guru di Kecamatan Detukeli

    Babinsa Maurole Ikuti Upacara Hari Guru, Apresiasi Peran Guru di Kecamatan Detukeli

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serka Jamrut dan Sertu Clementino P. Da Silva, menghadiri upacara peringatan Hari Guru yang berlangsung di Lapangan Sepak Bola Wolomuku, Desa Wolomuku, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, mulai pukul 09.00 WIT hingga selesai. Upacara peringatan Hari Guru ini digelar untuk menghormati dan menghargai peran penting para guru dalam membentuk dan mengembangkan […]

  • Babinsa Sertu Camilo Desousa Kawal Kedatangan Kapal Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    Babinsa Sertu Camilo Desousa Kawal Kedatangan Kapal Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pantai Baru, 1 Desember 2025 – Aktivitas pelayanan transportasi laut di wilayah Kabupaten Rote Ndao kembali berlangsung kondusif pada Senin (01/12/2025), setelah kedatangan Kapal Garda Maritim 3 dari Pelabuhan Bolok, Kupang. Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Camilo Desousa, melaksanakan tugas pengamanan dan pemantauan langsung di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru. Kegiatan […]

  • TNI–Polri Hadir Pastikan Penyaluran BLT Desa Belo Tepat Sasaran

    TNI–Polri Hadir Pastikan Penyaluran BLT Desa Belo Tepat Sasaran

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Belo, Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Sukardin melaksanakan pendampingan kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Desa Belo untuk bulan November dan Desember 2025, yang berlangsung pada Selasa, (23/12/2025), pukul 14.00 WITA. Kegiatan penyerahan BLT tersebut bertempat di Aula Muzakarah Kantor Desa Belo, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Pendampingan ini dilakukan sebagai […]

  • Perkuat Keamanan Wilayah, Koramil 1630-03/MP Intensifkan Patroli Kamtibmas Malam Hari di Noa

    Perkuat Keamanan Wilayah, Koramil 1630-03/MP Intensifkan Patroli Kamtibmas Malam Hari di Noa

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Pacar, 3 Januari 2026 — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Anggota Koramil 1630-03/Macang Pacar melaksanakan patroli malam, pukul 20.00 WITA, bertempat di seputaran Noa, Kecamatan Pacar, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan patroli kali ini dilaksanakan oleh empat personel Koramil dipimpin oleh Pjs.Danramil 1630-03/Macang Pacar, Serma Stefanus Mustamin. Rute patroli meliputi […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Tajen Pengamanan Upacara Ngaben

    Bhabinkamtibmas Desa Tajen Pengamanan Upacara Ngaben

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Penebel Selasa tanggal  25 Nopember 2025 mulai pukul 07.00 wita sampai 09.00 wita bertempat di Banjar Tajen Pande, Desa Tajen, Penebel Tabanan, Bhabinkamtibmas Desa Rejasa Aiptu I Made Masna bersinergi dengan Pecalang Atensi Kegiatan Masyarakat upacara Pitra Yadnya / ngaben Almarhum I Made Suwandi, Umur 85 Tahun, warga  Banjar Tajen Pande, Desa Tajen […]

expand_less